Pojok Best : Menolong

Berita Lainnya - 13 March 2023

Penulis : Jason (X IPS)

Hai sobat AKJ! Bagaimana kabar kalian semua? Aku harap kalian semua dalam keadaan sehat. Nah kalian semua pasti tahukan kalau manusia itu adalah makhluk sosial yang artinya bahwa manusia itu tidak bisa hidup secara individual dan memerlukan orang lain. Kita  sebagai makhluk sosial juga harus saling menolong sesama. Berikut adalah tips and trick menolong orang lain: 

1.Menanyakan 

Cara pertama yaitu menanyakan tentang kesulitan apa yang dihadapi, atau hal apa yang bisa kita bantu. Ada beberapa orang yang enggan meminta pertolongan kepada orang lain. Jadi kita bisa menanyakan terlebih dahulu kepda mereka, apakah mereka membutuhan bantuan.

2.Mendengarkan penjelasan dari orang yang ingin dibantu:

Sebelum menolong, kita harus mendengarkan penjelasan terlebih dahulu tentang kesulitan atau masalah yang dimilikinya. Dengan mendengarkan, kita tentunya menjadi lebih paham dan mengerti bentuk pertolongan apa yang bisa diberikan kepada orang tersebut. 

3.Menolong orang lain untuk melakukan hal yang dibutuhkan

Setelah bertanya dan mendengarkan penjelasan, kita bisa memberi bantuan atau pertolongan sesuai permasalahan atau kesulitan yang dihadapi orang tersebut.

Sekian tips and trick menolong dari saya. Sobat AKJ jangan lupa untuk menerapkannya.

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 May 2023
REKAP PRESTASI SISWA BULAN MEI 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 April 2024
Bimbingan Intensive UTBK AKJ
Bimbingan Intensive UTBK AKJ
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 April 2024
REKAP PRESTASI SISWA - APRIL 2024
REKAP PRESTASI SISWA - APRIL 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 April 2024
RAIMUNA PENABUR - APRIL 2024
RAIMUNA PENABUR - APRIL 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 April 2024
PKBN2K - KEPEDULIAN (APRIL 2024)
PKBN2K - KEPEDULIAN (APRIL 2024)
Berita Lainnya - 19 January 2022
POJOK BEST: Mengandalkan dan Percaya kepada Tuhan
Berita Lainnya - 20 January 2022
POJOK BEST: TUHAN TINGGAL DAN DIAM BERSAMA
Tuhan Yesus berkata: "Jika seseorang mengasihi-Ku...
Berita Lainnya - 21 January 2022
POJOK BEST: Ketaatan Ibu dari Kesuksesan
Aiskhilos adalah seorang tragedian pada masa Yuna...
Berita Lainnya - 24 January 2022
POJOK BEST: Berbuat Baiklah Selagi Bisa
Dari ayat Matius 6:1-2, kita bisa mengambil kesim...
Berita Lainnya - 25 January 2022
POJOK BEST: Sudah Berapa Kebaikan yang Kamu Lakuk...
“Sudah berapa kebaikan yang kamu lakukan?” Pertan...
Berita Lainnya - 30 December 2022
Pojok Best : Kebahagiaan Bermula dari Ketaatan
Berita Lainnya - 31 December 2022
Pojok Best : Menabur Ketaatan
Dalam Roma 12 : 11 tertulis "Janganlah hendaknya ...
Berita Lainnya - 04 January 2023
Pojok Best : Selalu Hadir Dalam Segala Hal
Dalam hal ini, saya merasakan kebaikan Tuhan yang...
Berita Lainnya - 05 January 2023
Pojok Best : Jadikan Dirimu Bermanfaat
Dengan segala kebenaran yang kita ketahui, Tuhan ...
Berita Lainnya - 06 January 2023
Pojok Best : Orang Baik dengan Hati Yang Baik
Saya mau cerita ada pengalaman seseorang yang sel...
Berita Lainnya - 21 September 2023
Pojok Best : Sang Penolong dan Sumber Kekuatan
Berita Lainnya - 07 September 2023
Caring Moment: Berbuat Baik di Masa Liburan
Caring Moment: Berbuat Baik di Masa Liburan
Berita Lainnya - 08 September 2023
Caring Moment: Sapu Bersih
Caring Moment: Sapu Bersih
Berita Lainnya - 09 September 2023
Caring Moment: Membantu Mama di Bengkel
Caring Moment: Membantu Mama di Bengkel
Berita Lainnya - 10 September 2023
Caring Moment: Hari Liburanku
Caring Moment: Hari Liburanku
Berita Lainnya - 28 February 2024
Pojok Best : Kejujuran
Berita Lainnya - 29 February 2024
Pojok Best : Tuhanlah yang Mengatur
Dengan semangat kuasa, kasih, dan pikiran sehat d...
Berita Lainnya - 01 March 2024
Pojok Best : Berani Mendekat : Menggali Kasih Kar...
Jangan biarkan rasa takut atau keraguan menghalan...
Berita Lainnya - 04 March 2024
Pojok Best : Kerja Keras menghasilkan Buah yang B...
Kerja keras adalah kunci kesuksesan dalam mencapa...
Berita Lainnya - 05 March 2024
Pojok Best : Keberanian dari Allah
Mari pandang kesetiaan Tuhan yang menyertai seti...

Choose Your School

GO