Pojok Best: Menjadi Seorang Kristen yang Hidup Meneladani Kristus

Berita Lainnya - 05 February 2024

 

 

 

 

 

 

Penulis: Leila Marganda Simamora (XII)

 

 

 

 

 

Halo sobat AKJ!

Hidup menjadi seorang kristen berarti hidup sebagai seseorang yang menerima panggilan dari Tuhan untuk menjadi alat-Nya bagi sekitar kita. Dalam menjadi alat-Nya kita dipanggil tuntuk hidup mengikuti teladan-Nya. Kita menjadi lebih serupa dengan Kristus dengan melakukan hal-hal sesuai dengan ajaran-Nya. Salah satunya contohnya adalah hidup dengan mengasihi sesama tanpa memilih-milih.

Hal tersebut memang sulit yang sering kali terjadi kejadian di dalam hidup saya, di mana saat teman yang kurang saya senangi sedang membutuhkan bantuan terhadap tugasnya. Banyak sekali pertimbangan yang muncul dalam pikiran saya. Bahkan, terdapat pikiran untuk menolak membantunya. Namun, hal itu tersingkirkan karena kasih Allah yang telah memanggil saya untuk turut mengasihi orang lain tanpa melihat latar belakangnya. Memberikan kasih kepada sesama sama seperti yang dilakukan oleh Kristus. Pada akhirnya saya membantunya dengan kasih hingga dia menyelesaikan tugasnya tersebut.

Maka marilah kita semua hidup sebagai kristen dan menjadikan Kristus sebagai teladan, yang ditandai dengan hidup dalam iman, pengharapan, dan kasih yang melimpah kepada Allah dan sesama. Agar setiap orang yang berada disekeliling kita dapat menikmati kasih Kristus melalui pikiran, perbuatan, dan perkataan kita.

Berita Lainnya - 02 February 2023
Caring Moment: Memberi Kasih, Mendapat Kisah
Berita Lainnya - 03 February 2023
Pojok Best : Memangnya Kebaikan Harus Dilakukan S...
Apa sih kebaikan itu?? Pasti setiap orang tahu ap...
Berita Lainnya - 03 February 2023
Caring Moment: Memberi dengan Kasih yang Tulus
Sebagai umat Tuhan, kita harus tetap mampu menjad...
Berita Lainnya - 06 February 2023
Pojok Best : Makin Berisi, Makin Rendah Hati
Akan ada banyak orang yang menjadi seorang pemena...
Berita Lainnya - 04 February 2023
Pojok Best : Menolak Kesombongan
Sebagai manusia, ada kalanya kita berada di pu...
Berita Lainnya - 29 May 2023
Pojok Best : Bertekun Dalam Belajar
Berita Lainnya - 30 May 2023
Pojok Best : Tips Dan Trick Untuk Bertekun
Anda harus mengingatkan diri untuk pantang menyer...
Berita Lainnya - 31 May 2023
Pojok Best : Bersyukur Dalam Segala Situasi
Akhirnya Tuhan mendengar pengharapan saya dan say...
Berita Lainnya - 01 June 2023
Pojok Best : Bersyukur Dengan Berbuat Baik
Pernahkah kita tidak sabar untuk berbuat baik? Tu...
Berita Lainnya - 02 June 2023
Pojok Best : Perhatikan Ucap dan Lakumu
Dalam 1 Timotius 4:16, Paulus memberikan nasihat ...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Grow
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Bertumbuh
Ceritaku di Character Building: Bertumbuh
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Sabar
Ceritaku di Character Building: Sabar
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: GamePos
Ceritaku di Character Building: GamePos
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Love Letter kepad...
Ceritaku di Character Building: Love Letter kepad...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Mengatur Waktu Dengan Baik
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Ayo Hidup Produktif!
Cerita Sobat AKJ: Ayo Hidup Produktif!
Berita Lainnya - 21 December 2023
Pojok Best : Rendah Hati Melukiskan Senyuman
Kita tidak boleh menyombongkan diri meskipun kita...
Berita Lainnya - 22 December 2023
Pojok Best : Menjadi Orang yang Rendah Hati
Menjadi orang yang sombong merupakan salah satu p...
Berita Lainnya - 25 December 2023
Pojok Best : Membangun Komunikasi dengan Allah
Sekecil ataupun sebesar apapun dosa yang kita per...
Berita Lainnya - 22 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Kartini Pembawa Berita Kebenaran
Berita Lainnya - 24 April 2024
Pojok Best : Cara Menjadi Sukses
kesuksesan tidak hanya berkaitan dengan pencapaia...
Berita Lainnya - 22 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Kompos AKJ untuk Bumi
Cerita Sobat AKJ: Kompos AKJ untuk Bumi
Berita Lainnya - 01 April 2024
Testimoni Alumni AKJ - Imanuel Reinaldi
Testimoni Alumni AKJ - Imanuel Reinaldi
Berita Lainnya - 02 April 2024
Testimoni Alumni AKJ - Kogure Miki
Testimoni Alumni AKJ - Kogure Miki

Choose Your School

GO