POJOK BEST: Meninggikan NamaNya Dengan HadiahNya

Berita Lainnya - 04 February 2022

Ayat Alkitab dari Ibrani 13:15-16 dengan nilai share with society. (Krisna)

Penulis: Krisna Widhi Wijaya (X MIPA 2) | Editor: Maria Fransisca

 

Setiap pagi sebelum matahari terbit, Darryl sudah ada di dapur, memasak makanan. Nasi goreng, tahu goreng, sup sayur bayam, sup tomyam, banyak sekali makanan yang telah ia pelajari. Kehebatan Darryl telah dikenali oleh semua orang maupun di lingkungan rumah, sekolah, ataupun umum.

 

Pada suatu hari, Darryl tidak hanya memasak makanan yang cukup untuk keluarganya, tetapi makanan yang banyak sekali. Ia menyiapkan beberapa kotak bekal dan membawa mereka ke sekolah. Ketika saat jam istirahat sekolah, ia mengeluarkan semua kotak bekalnya dan membagi cemilan yang telah disiapkannya kepada teman kelasnya.

 

Darryl mendatangi sahabat terdekatnya dan berkata, “Audreyyyy, makan nih.”

 

“Apaan tuh,” Audrey tanya sambil menatap kotak bekal yang dipegang Darryl.

 

“Apa yah. Coba aja deh. Kalau kurang enak, aku bikin yang lebih banyak,” ujar Darryl sambil cekikikan.

 

“Kalau kurang enak, bayar sepuluh ribu,” kata Audrey sambil ambil satu dari kotak bekal itu. Untuk beberapa saat, Audrey mengunyah dengan perlahan hingga, “Mhm, yah kasih sepuluh ribu yah,” ujarnya sambil mengambil seluruh kotak bekal dari tangan Darryl dan lanjut memakan cemilan dibuat Darryl.

 

“Eh eh eh, siapa yang bilang semuanya buat kamu,” kata Darryl sebelum mengambil kotak bekalnya balik. “Makanan mantap jiwa ini untuk semua orang lho!”

 

“Pede banget deh. Ngapain bagi-bagi ke semuanya?”

 

“Yah, kan aku dah dikasih hadiah yang mewah oleh Tuhan. Masa aku tidak menggunakannya untuk kebaikan orang lain.”

 

“Wew. Tujuan yang mulia sekali.”

 

Teman-teman, yang kita pelajari dari Darryl pada saat ini adalah bahwa kita harus perlu memuliakan nama Tuhan dan selalu berbaik hati kepada orang sekitar kita. Darryl menggunakan hadiah yang telah diberikan oleh Tuhan untuk kepuasan orang lain. Ini adalah salah satu contoh cara untuk memuliakan namaNya. Demikian, marilah kita terus meninggikan namaNya dan terus berbaik hati kepada yang lain!

 

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 January 2024
Motivation Day AKJ 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 January 2024
DUDI (Dunia Usaha Dunia Industri) - 2024
DUDI (Dunia Usaha Dunia Industri) - 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 January 2024
Ibadah Siswa - Senin, 29 Januari 2024
Ibadah Siswa - Senin, 29 Januari 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 January 2024
Upacara dan Pelantikan OSIS Periode 2024
Upacara dan Pelantikan OSIS Periode 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 January 2024
POTM : Sosialisasi Jalur Masuk PTN
POTM : Sosialisasi Jalur Masuk PTN
Berita Lainnya - 06 December 2021
POJOK BEST: TAKUT? ENGGAK MASALAH, TUH!
Berita Lainnya - 22 December 2021
Selamat Hari Ibu 2021
Untuk mengingat jasa dan kebaikan ibu, maka kita ...
Berita Lainnya - 25 December 2021
Selamat Hari Natal 25 Desesember 2021
Kiranya Damai Sukacita Natal senantiasa memenuhi ...
Berita Lainnya - 25 December 2021
It's Christmas
It's Christmas! "On the special holy night, The S...
Berita Lainnya - 01 January 2022
Selamat Tahun Baru 2022
"Forget the former things; do not dwell on the pa...
Berita Lainnya - 21 November 2022
Hari Anak Sedunia 2022
Berita Lainnya - 08 October 2022
Makna Perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW Bagi Masy...
Di Indonesia, Maulid Nabi Muhammad dinyatakan seb...
Berita Lainnya - 25 November 2022
Hari Guru Nasional 2022
"Kau adalah busur yang meluncurkan anak-anakmu se...
Berita Lainnya - 10 October 2022
HARI KESEHATAN MENTAL SEDUNIA 2022
Alasan mengapa tema ini dipilih dengan harapan ag...
Berita Lainnya - 12 November 2022
Peringatan Hari Kesehatan Nasional ke-58 : “Bangk...
Sobat, peringatan hari Kesehatan nasional tahun i...
Berita Lainnya - 06 September 2023
Caring Moment: LIBURAN LUCUKU DI RUMAH
Berita Lainnya - 12 September 2023
Pojok Best : Ketekunan Sebagai Tanda Cinta Kita K...
Sobat AKJ, dengan ketekunan, kita dapat menghadap...
Berita Lainnya - 11 September 2023
Pojok Best : Belajar Teknologi Untuk Mempermudah ...
Pojok Best : Belajar Teknologi Untuk Mempermudah ...
Berita Lainnya - 13 September 2023
Pojok Best : Menjadi Orang Yang Penuh Kasih dan R...
Pojok Best : Menjadi Orang Yang Penuh Kasih dan R...
Berita Lainnya - 13 September 2023
Cerita Sobat AKJ : Diterima
Cerita Sobat AKJ : Diterima
Berita Lainnya - 27 February 2024
Pojok Best : Mengaku Salah Sebagai Obat Kekhawat...
Berita Lainnya - 16 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Adil Dalam Mengasihi
Cerita Sobat AKJ: Adil dalam Mengasihi
Berita Lainnya - 27 February 2024
Testimoni Siswa AKJ - Agnes Agatha Mongdong
Testimoni Siswa AKJ - Agnes Agatha Mongdong
Berita Lainnya - 27 February 2024
Testimoni Siswa AKJ - Sally Angeline Kusuma
Testimoni Siswa AKJ - Sally Angeline Kusuma
Berita Lainnya - 27 February 2024
Testimoni Siswa AKJ - Vhin Patricia Karmawan
Testimoni Siswa AKJ - Vhin Patricia Karmawan

Choose Your School

GO