Pojok Best : Mengasihi Sesama

Berita Lainnya - 05 October 2022

Penulis: Callista Amadea Constana, Editor: Nunut Dumariana Simanjuntak

 

Hallo sobat AKJ!! Kalian pasti punya orang tersayang, bukan? Kita hidup di dunia ini pasti memiliki teman, sahabat, dan keluarga yang kita kasihi. Kita pasti memiliki orang-orang baik yang ada di lingkungan sekitar kita. Mungkin beberapa merasa bahwa dia hanya memilikinya sedikit teman, namun, tetap saja kamu memiliki orang yang mengasihi kamu, orang yang peduli denganmu saat kamu kesusahan, contohnya seperti keluarga. Mereka pasti akan membantu kamu di saat kamu sedang kesusahan, merawatmu ketika sakit, mencarimu di saat kamu belum pulang, menelponmu di saat kamu tidak ada kabar, dan lainnya. Selain keluarga, ada juga teman yang menghiburmu di lingkungan sekolah, gereja, atau lingkungan yang kamu tempati. Mereka adalah orang-orang baik yang Tuhan kirimkan untuk menjadi teman sekaligus penolong bagimu. Kamu juga mungkin punya sahabat yang selalu ada untukmu, yang mendengar keluh kesahmu di saat kamu tidak bisa menceritakannya pada orang tua atau keluargamu. 

 

Sobat AKJ, Tuhan telah mengirimkan mereka untuk kita, mereka yang peduli dan memberikan banyak pelajaran kehidupan bagi kita. Dalam Lukas 6 : 32 dikatakan “Dan jikalau kamu mengasihi orang yang mengasihi kamu, apakah jasamu? Karena orang-orang berdosa pun mengasihi juga orang-orang yang mengasihi mereka. “ 

 

Teman-teman, orang-orang tulus seperti itulah yang harus kita pertahankan di dalam kehidupan kita. Jika saat ini kamu memiliki teman yang toxic, sampaikan apa yang harus diperbaiki dengan bahasa yang baik. Jikalau suatu hal buruk tetap kamu simpan sendiri, bukankah dampaknya akan kamu rasakan sendiri? Jika kamu pendam, bisa saja nanti kamu juga menjadi toxic. Sobat AKJ, semua hal di dunia ini merupakan keputusan kita, apapun bisa kita pilih sesuai kemauan kita. Biarlah kita meneruskan apa yang baik dan menjauhkan apa yang buruk. Pertahankan orang-orang yang mengasihimu dan menjauhlah dari orang yang hanya ingin mengambil manfaat dari dirimu, karena mereka tidaklah layak untuk dipertahankan. 

 

Berita Lainnya - 02 August 2021
POJOK BEST: Rendah Hati Tidak Sama dengan Rendah...
Berita Lainnya - 23 February 2022
POJOK BEST: Pemimpin itu bukan hanya asal berani ...
Tahukah kalian, menjadi seorang pemimpin itu tida...
Berita Lainnya - 04 August 2021
POJOK BEST: Cerminan Rendah Hati yang Melahirkan ...
Banyak orang bertanya-tanya, “Mengapa sikap renda...
Berita Lainnya - 05 August 2021
POJOK BEST: Rendah Hati
Sikap rendah hati sangat berkaitan dengan kesabar...
Berita Lainnya - 10 August 2021
POJOK BEST: Rendah Diri atau Rendah Hati?
Pernahkah dalam sehari kalian berpikir kepada dir...
Berita Lainnya - 30 August 2022
Pojok Best : Orang yang Murah Hati Dapat Mengampu...
Berita Lainnya - 31 August 2022
Pojok Best : Kemurahan Hati dan Ketulusan
orang yang benar-benar murah hati adalah orang ya...
Berita Lainnya - 01 September 2022
Pojok Best : Masalah? Siapa takut !
tidak khawatir karena mereka tahu Tuhan akan memb...
Berita Lainnya - 02 September 2022
Pojok Best: Seperti Pohon, Cinta juga Memerlukan ...
Cinta adalah suatu sikap yang ditunjukkan dari se...
Berita Lainnya - 03 September 2022
Pojok Best : Memaknai Kesetiaan
Sebagai wujud kesetiaan kita kepada Tuhan kita ju...
Berita Lainnya - 13 March 2023
Pojok Best : Menolong
Berita Lainnya - 13 March 2023
Caring Moment: Memberi Bantuan ke Panti Asuhan
Bersyukurlah terutama bagi kita yang masih bisa m...
Berita Lainnya - 14 March 2023
Caring Moment: Memberikan Bantuan kepada Korban B...
Dengan berbagi, terutama kepada korban banjir, ki...
Berita Lainnya - 15 March 2023
Pojok Best : Menolong Tanpa Memandang Rendah
Sobat AKJ, mungkin kita tidak bisa seperti Bunda ...
Berita Lainnya - 15 March 2023
Caring Moment: Membantu di Toko
Membantu orang lain membuat kita belajar mengenai...
Berita Lainnya - 06 October 2023
Ceritaku di Character Building: Love Letter to Fr...
Berita Lainnya - 09 October 2023
Pojok Best : Jadikan Kristus sebagai Sumber Kekua...
Apa yang Tuhan inginkan adalah, kita tidak boleh ...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Pojok Best : Mencari Damai
Mari bersama-sama merenungkan dan mengaplikasikan...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Create New Spirit...
Ceritaku di Character Building: Create New Spirit...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Membangun Karakter
Ceritaku di Character Building: Membangun Karakter
Berita Lainnya - 15 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Kasih Sayang Sesungguhnya 2
Berita Lainnya - 16 February 2024
Sharing Motivation Day: Kepribadian Yang Baik Men...
Sharing Motivation Day: Kepribadian Yang Baik Men...
Berita Lainnya - 16 February 2024
Sharing Motivation Day: Ketangguhan Merupakan Kun...
Sharing Motivation Day: Ketangguhan Merupakan Kun...
Berita Lainnya - 16 February 2024
Sharing Motivation Day: Karakter Baik Itu Penting
Sharing Motivation Day: Karakter Baik Itu Penting
Berita Lainnya - 16 February 2024
Sharing Motivation Day: Upaya Menjadi Lebih Baik
Sharing Motivation Day: Upaya Menjadi Lebih Baik

Choose Your School

GO