Pojok Best : Menerapkan Firman Tuhan di Kehidupan Sehari-hari

Berita Lainnya - 20 June 2023

Penulis : Krisna (XI MIPA 2)

 

“Yang jatuh di tanah yang baik itu ialah orang, yang setelah mendengar firman itu, menyimpannya dalam hati yang baik dan mengeluarkan buah dalam ketekunan.” (Lukas 8 : 15)

 

Setelah menerima nasehat yang baik dari orang tua, apa yang biasa kita lakukan? Menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari kita pastinya. Hal ini berlaku kepada semua nasehat baik yang kita terima dari orang lain sebenarnya. Tidak hanya terbatas pada orang tua, tapi juga bisa dari guru, boss, teman-teman, dan yang pasti firman Tuhan. Bagaimana kita bisa menerapkan firman Tuhan di kehidupan sehari-hari kita?

 

1. Membaca Alkitab dan buat sticky notesSetelah membaca Alkitab dan menemukan ayat favoritmu, kamu bisa mengutip ayatnya di sebuah sticky note. Sticky note itu bisa kamu tempelkan di meja kerjamu agar kamu akan selalu melihatnya dan mengingatnya.

 

2. Praktek nasehat jangan sekedar didengarkan, dilihat, dan diingatkan, tapi juga kita lakukan. Actions speak louder than words. Kalau disuruh untuk tidak menyimpan dendam kepada seseorang, pikirkan apa kamu punya dendam kepada seseorang. Jika ada, usahakan untuk memaafkannya.

 

3. Dengarkan sharing dari orang lain

Mendengarkan orang lain berbicara tentang pengalamannya dengan Tuhan punya kekuatan untuk mendorong diri untuk mendekati diri dengan Tuhan dan semakin patut kepada Tuhan. Bahkan bisa meniru perilaku baik mereka atau membuat sticky note tentang nasehat mereka.

 

Inilah beberapa hal yang dapat kita lakukan. Tidak besar namun pasti berdampak untuk kehidupan kita. Orang yang hidup dalam Tuhan, akan hidup juga dalam ketekunan. Dengar dengaran akan kebenaran firman Tuhan dan setia kepada ketetapannya. Selamat mengaplikasikan kebenaran firman Tuhan. Tuhan memberi kekuatan. 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 October 2024
EXUBERANT AKJ 2024 - ENCHANTE
Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 October 2024
PARENT CELL GROUP (PCG) 2 - Oktober 2024
PARENT CELL GROUP (PCG) 2 - Oktober 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 August 2024
Kebutuhan atau Butuh Tuhan
Kebutuhan atau Butuh Tuhan
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 August 2024
PENABUR FAIR 2024
PENABUR FAIR 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 July 2024
STOP CYBERBULLYING!
STOP CYBERBULLYING!
Berita Lainnya - 03 March 2022
Selamat Memperingati Hari Raya Nyepi Tahun Baru S...
Berita Lainnya - 04 March 2022
POJOK BEST: Pengorbanan untuk Hal yang Diinginkan
Pengorbanan itu mudah untuk diucapkan, namun suli...
Berita Lainnya - 07 March 2022
POJOK BEST: Our Sacrifice to God
Psalm 51:17 says, "My sacrifice, O God, is a brok...
Berita Lainnya - 08 March 2022
POJOK BEST: Ketekunan Mengalahkan Kepintaran
Sering kali kita melihat teman di lingkungan seko...
Berita Lainnya - 10 March 2022
POJOK BEST: Melakukan Kebaikan Mulai dari Sekarang
Manusia seringkali menganggap sepele untuk melaku...
Berita Lainnya - 02 March 2023
Pojok Best : Memaafkan, Kunci Pertemanan Long-Las...
Berita Lainnya - 02 March 2023
Caring Moment: Belajar Peduli
Dengan membantu melakukan pekerjaan rumah, bisa m...
Berita Lainnya - 03 March 2023
Pojok Best : Kecantikan Adalah Kekuatan, Senyum A...
Tetaplah tersenyum ketika sedang sedih dan memaaf...
Berita Lainnya - 03 March 2023
Caring Moment: Membantu Orang Lain Membuat Kita B...
Berbuat kebaikan tidak akan merugikan diri kita s...
Berita Lainnya - 06 March 2023
Pojok Best : Budaya Menyapa
Sapa menyapa kepada sesama, guru, orang tua bahka...
Berita Lainnya - 08 November 2023
Pojok Best : Mewujudkan Dunia yang Penuh Kasih
Berita Lainnya - 09 November 2023
Pojok Best : Menolong Orang Tertindas
Tidak selamanya hidup kita ada di atas, ada kalan...
Berita Lainnya - 10 November 2023
Pojok Best : Lawan Jahat dengan Kebaikan
Lewat pengorbanan Yesus, maka kita diarahkan untu...
Berita Lainnya - 14 November 2023
Pojok Best : Kebaikan terhadap Sesama
Mari kita membiarkan kebaikan menjadi bahasa univ...
Berita Lainnya - 15 November 2023
Pojok Best : The Results of Kindness
Doing good things or helping others can give you ...
Berita Lainnya - 22 August 2024
Pojok Best : Gembala Yang Baik VS Domba Yang Baik
Berita Lainnya - 27 August 2024
Pojok Best : Berbagi dan Menjadi Berkat
Pojok Best : Berbagi dan Menjadi Berkat
Berita Lainnya - 26 August 2024
Pojok Best : Kegagalan Adalah Awal Dari Sebuah Ke...
Pojok Best : Kegagalan Adalah Awal Dari Sebuah Ke...
Berita Lainnya - 28 August 2024
Pojok Best : Menyederhanakan Iman & Mempercayai ...
Pojok Best : Menyederhanakan Iman & Mempercayai ...
Berita Lainnya - 29 August 2024
Pojok Best : Kebaikan yang Membangun
Pojok Best : Kebaikan yang Membangun

Choose Your School

GO