POJOK BEST: Ketemu 10 Ribu Aja Diambil, Apalagi 1 Miliar?

Berita Lainnya - 10 September 2021

Ayat Alkitab tentang kesetiaan dengan nilai excel worldwide. (Jonathan)

 

Penulis: Jonathan Candra (XII MIPA) | Editor: Maria Fransisca

 

Terkadang kita tidak menyadari banyak hal yang kita lalui, kita cenderung untuk menilai orang lain tanpa adanya introspeksi diri. Layaknya kita menilai bagaimana para pencuri dan koruptor yang sering kita cerca. Perbuatan mereka memanglah salah, tetapi tanpa kita sadari, diri kita pun hampir serupa dengan mereka. Hanya berbeda di jumlah dan nominalnya saja.

 

Banyak di antara kita ketika menemukan uang di jalan akan diambil. Namun, tidak memikirkan bahwa sebenarnya itu merupakan suatu kejahatan. Kita seharusnya memberikan uang tersebut kepada pemiliknya atau kepada pihak yang lebih berwenang. Ataupun kita dapat mendonasikan uang tersebut, bukan untuk keperluan pribadi.

 

Kita sebagai umat manusia seharusnya bisa menjaga integritas dan kepercayaan. Tidak hanya pada hal besar, tetapi juga pada hal kecil. Seperti yang dikatakan dalam Lukas 16:10;

"Barangsiapa setia dalam perkara-perkara kecil, ia setia juga dalam perkara-perkara besar. Dan barangsiapa tidak benar dalam perkara kecil, ia tidak benar juga dalam perkara-perkara besar."

 

Tuhan pun mengajarkan kita untuk setia pada setiap hal. Setia bukan selalu berarti pada suatu pengabdian. Setia bisa bermakna pada kejujuran, ketidakbimbangan, dan kepastian. Tentu kita ingin selalu hidup seturut dan sesuai dengan kehendak Tuhan. Manusia diciptakan segambar dan serupa dengan Allah. Yang dimana, kita seharusnya dapat setia pada hal kecil dan hal besar. Oleh karena itu, mari kita setia pada setiap perkara kecil maupun besar agar dapat hidup sejalan dengan Firman Tuhan sebagaimana tercantum dalam Lukas 16:10.

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 May 2024
REKAP PRESTASI SISWA - MEI 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 May 2024
Upacara Bendera - Senin, 20 Mei 2024
Upacara Bendera - Senin, 20 Mei 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 July 2024
MPLS (Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah) Angkata...
MPLS (Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah) Angkata...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 August 2024
REKAP PRESTASI SISWA BULAN JULI-AGUSTUS 2024
REKAP PRESTASI SISWA BULAN JULI-AGUSTUS 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 August 2024
AKAPRENUER PERIOD 2 TP 2024/2025
AKAPRENUER PERIOD 2 TP 2024/2025
Berita Lainnya - 22 March 2022
World Water Day 2022 "Save Water, Save the World"
Berita Lainnya - 23 March 2022
POJOK BEST: Buah dari Kesabaran
Sabar merupakan sebuah istilah yang mudah diucap ...
Berita Lainnya - 24 March 2022
POJOK BEST: Keselamatan melalui Yesus Kristus
Pada zaman yang semakin canggih, yang semakin ter...
Berita Lainnya - 25 March 2022
POJOK BEST: Sabar! Jangan Emosi
Kita sering kali mendengar kata “sabar” dalam keh...
Berita Lainnya - 30 March 2022
POJOK BEST: Gimana Kalau Hidup Tidak Berjalan Ses...
Sobat AKJ, pernahkah kalian merasa bahwa hidup ti...
Berita Lainnya - 31 March 2023
Pojok Best : Topeng Terbaik
Berita Lainnya - 01 April 2023
Pojok Best : Decide To Be Happy
Teman - teman setiap hidup pasti ada tantangan, a...
Berita Lainnya - 03 April 2023
Pojok Best : Bahagia itu Menular
Bagi sobat AKJ yang mungkin saat ini melihat tema...
Berita Lainnya - 04 April 2023
Pojok Best : Senyummu Mengubah Dunia
"Bagilah senyum Anda dengan dunia. Itu adalah sim...
Berita Lainnya - 04 April 2023
Caring Moment : Tak Ada Yang Menjadi Halangan Mem...
Keadaan pandemic ini tidak bisa menghentikan kita...
Berita Lainnya - 25 December 2023
Pojok Best : Membangun Komunikasi dengan Allah
Berita Lainnya - 26 December 2023
Pojok Best : Percaya Kepada-Nya Maka Dia akan Mem...
Menjadi orang yang sombong merupakan salah satu p...
Berita Lainnya - 27 December 2023
Pojok Best : Carilah Tuhan
Tuhan dekat dengan kita apabila kita hidup dalam ...
Berita Lainnya - 28 December 2023
Pojok Best : Be Humble
Ketika kita merendahkan diri terhadap orang lain,...
Berita Lainnya - 29 December 2023
Pojok Best : Rendah Hati (1)
Milikilah kerendahan hati. Dengan demikian kita a...
Berita Lainnya - 11 November 2024
Cerita Sobat AKJ : Dari Semarang hingga Akmil
Berita Lainnya - 12 November 2024
Pojok Best : Kebaikan Menuju Kesuksesan
Pojok Best: Kesempurnaan Dimulai Dari Membantu Se...
Berita Lainnya - 13 November 2024
Pojok Best : Lebih dari Sekadar Hal Duniawi
Pojok Best : Lebih dari Sekadar Hal Duniawi
Berita Lainnya - 14 November 2024
Pojok Best : Menjadi Satu Tangan
Pojok Best : Menjadi Satu Tangan
Berita Lainnya - 15 November 2024
Pojok Best : Semua Sama di Hadapan Tuhan
Pojok Best : Semua Sama di Hadapan Tuhan

Choose Your School

GO