POJOK BEST: Ketekunan dan Bakat

Berita Lainnya - 06 October 2021

Ayat Alkitab tentang ketekunan dengan nilai trust in God. (Feri)

 

Penulis: Feri Qhosin Santoso (XII IPS) | Editor: Maria Fransisca

 

Bakat adalah kemampuan yang dimiliki oleh seseorang dari lahir. Bakat dapat berupa apapun, misalnya keahlian dalam hal atletis, mampu berpikir dengan cerdik, dan menguraikan kata serta berbicara yang fasih. Akan tetapi, tidak sedikit juga yang mengatakan bahwa bakat hanyalah omong kosong. Orang-orang ini menganggap bahwa bakat dapat dikalahkan dengan kerja keras serta ketekunan.

 

Ada juga yang menganggap bahwa semua orang mempunyai bakat masing masing, yang membedakan hanya kapan orang tersebut sadar akan bakatnya dan bagaimana orang tersebut menggunakan bakatnya. Beberapa orang juga menyalahkan Tuhan akan kepunyaan bakat yang dimiliki orang lain tetapi tidak dengan dirinya.

 

Percayalah bahwa Allah mengasihi hambanya, jika memang merasa tidak mempunyai bakat, jangan menyerah. Anda dapat mencari bakat di hal lain atau bisa menekuni bidang tersebut dengan kerja keras. Menyerah? Sepertinya itu bukanlah pilihan, karena kerja keras tidak akan mengkhianati hasil. Hargailah yang ada dan kejarlah hal yang diinginkan selagi itu memuliakan nama Tuhan.

 

"Whoever can be trusted with very little can also be trusted with much, and whoever is dishonest with very little will also be dishonest with much." (Luke 16:10)

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 August 2021
Akapreneur Period: Discover
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 August 2021
#PENABURsebagusitu Lomba Video & Caption Inspirat...
Menjadi berguna untuk sesama nggak cuma dengan di...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 July 2021
POTM Kelas XI dan XII: Sosialisasi Program Sekola...
Pada hari Sabtu, 31 Juli 2021 SMAK PENABUR Kota J...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 July 2021
Belajar mengenai "Iman yang Menyelamatkan" dalam...
Pertanyaan seperti ini tentu membuat kita bertany...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 July 2021
Kebaktian Minggu dan Ibadah Syukur HUT PENABUR ke...
Mengucap syukur atas karya BPK PENABUR ke-71. Hal...
Berita Lainnya - 10 September 2020
Pojok BEST: Jadi Generasi Tangguh
Berita Lainnya - 10 September 2020
Kegiatan Ekstrakurikuler SMAK PENABUR Kota Jababe...
Berita Lainnya - 11 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Belajar dari Kesetiaan Ayub
Berita Lainnya - 16 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Setia dalam Melayani
Berita Lainnya - 05 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Berani Lawan Covid-19
Berita Lainnya - 05 October 2022
Pojok Best : Mengasihi Sesama
Berita Lainnya - 06 October 2022
Pojok Best : Perbuatan baik membawa dampak positif
KBBI - empati/em·pa·ti/ /émpati/ n Psi keadaan me...
Berita Lainnya - 07 October 2022
Pojok Best : Perbuatan Baik Datang dari Hal Kecil
Dan janganlah kamu lupa berbuat baik dan memberi ...
Berita Lainnya - 08 October 2022
Pojok Best : Lebih Bahagia Memberi atau Menerima
Lebih Bahagia Memberi atau Menerima Kisah Para Ra...
Berita Lainnya - 09 October 2022
Pojok Best : Solidaritas dan Kepedulian
"Yang harus dibabat adalah egoisme dan kebencian,...
Berita Lainnya - 01 August 2023
Caring Moment : Akhir Tahun Bersama Keluarga
Berita Lainnya - 02 August 2023
Caring Moment : Berbagi Itu Indah
Inilah sedikit caring moment yang bisa saya sampa...
Berita Lainnya - 03 August 2023
Caring moment : Kebahagiaan Akan Menularkan Kebah...
Caring moment : Kebahagiaan Akan Menularkan Kebah...
Berita Lainnya - 04 August 2023
Pojok Best : Rahasia Dibalik Amarah Kita dan Cara...
Marah merupakan emosi natural seorang manusia. Ma...
Berita Lainnya - 07 August 2023
Pojok Best : Mensyukuri Karunia Tuhan
Sobat AKJ, sebagai remaja yang segambar dan serup...
Berita Lainnya - 21 February 2024
Pojok Best : Menjadi Pribadi yang Tangguh
Berita Lainnya - 09 February 2024
Pojok Best : Menang Bersama Tuhan
Hendaklah kita mengimani bahwa Allah akan selalu ...
Berita Lainnya - 14 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Kasih Sayang Sesungguhnya 1
Kasih Sayang Sesungguhnya 1
Berita Lainnya - 15 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Kasih Sayang Sesungguhnya 2
Kasih Sayang Sesungguhnya 2
Berita Lainnya - 16 February 2024
Sharing Motivation Day: Kepribadian Yang Baik Men...
Sharing Motivation Day: Kepribadian Yang Baik Men...

Choose Your School

GO