POJOK BEST: Jawablah dengan Jujur

Berita Lainnya - 24 November 2021

Kutipan tentang kejujuran dengan nilai excel worldwide. (Varianto)

Penulis: Varianto Gunawan (XI MIPA) | Editor: Maria Fransisca

 

Halo Sobat AKJ!

Pastinya dalam kehidupan sehari-hari, kita pasti pernah berbohong entah itu untuk keuntungan diri sendiri, maupun keuntungan orang lain. Walaupun terkadang kita sudah bertekad untuk tidak berbohong, tetapi ada waktunya kita harus berbohong supaya tidak terkena masalah, dan lainnya.

 

Meskipun kita ingin terlepas dari masalah, alangkah baiknya kita bersikap jujur walaupun kejujuran itu menyusahkan orang lain. Seperti contoh, ketika kita berbohong bahwa baik-baik saja di sekolah, padahal di sekolah kita menjadi korban bullying. Mungkin tujuan kita berbohong supaya orang tua tidak khawatir dan tenang, tetapi alangkah baiknya kondisi tersebut diceritakan secara jujur. Dengan kita jujur terhadap diri sendiri dan orang lain, pastinya ada jalan keluar dari permasalahan tersebut.

Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 October 2024
EXUBERANT AKJ 2024 - ENCHANTE
Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 October 2024
PARENT CELL GROUP (PCG) 2 - Oktober 2024
PARENT CELL GROUP (PCG) 2 - Oktober 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 August 2024
Kebutuhan atau Butuh Tuhan
Kebutuhan atau Butuh Tuhan
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 August 2024
PENABUR FAIR 2024
PENABUR FAIR 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 July 2024
STOP CYBERBULLYING!
STOP CYBERBULLYING!
Berita Lainnya - 06 February 2022
POJOK BEST: Menyerahkan Anggota Tubuh sebagai Sen...
Berita Lainnya - 07 February 2022
POJOK BEST: Walk in the Way of Love
Ayat ini menyatakan bahwa Tuhan mengajarkan kita ...
Berita Lainnya - 08 February 2022
POJOK BEST: Kemurahan Hati Allah
Murah hati adalah sikap yang harus tertanam dalam...
Berita Lainnya - 09 February 2022
POJOK BEST: Willingness to Sacrifice
Hey everyone, today we’re going to talk about how...
Berita Lainnya - 10 February 2022
POJOK BEST: Jerih payah yang Terbayarkan
Ada seorang anak bernama Anggrek, dia sangat pint...
Berita Lainnya - 16 January 2023
Pojok Best : Hal Baik Dimulai Dari Hal Yang Sede...
Berita Lainnya - 17 January 2023
Pojok Best : "Tidak Susah Kok !"
Berbuat baik merupakan hal yang mudah dilakukan n...
Berita Lainnya - 18 January 2023
Pojok Best : Mari kita terapkan kebaikan kepada s...
Kebaikan adalah perilaku yang membawa dampat posi...
Berita Lainnya - 19 January 2023
Pojok Best : Tumbuhkan Rasa Peduli Kepada Sesama
Amsal 11 : 27 Siapa mengejar kebaikan, berusaha ...
Berita Lainnya - 20 January 2023
Pojok Best : Berbeda Bukan Untuk Dijauhi
Indonesia adalah negara multikultural. Hal ini di...
Berita Lainnya - 22 September 2023
Pojok Best : Kunci Menuju Kesuksesan dan Kebahagi...
Berita Lainnya - 22 September 2023
Ceritaku di Character Building: Membangun Karakte...
Ceritaku di Character Building: Membangun Karakte...
Berita Lainnya - 22 September 2023
Ceritaku di Character Building: Banyak Belajar di...
Ceritaku di Character Building: Banyak Belajar di...
Berita Lainnya - 22 September 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Aku dan K...
Ceritaku di Character Building: Belajar Aku dan K...
Berita Lainnya - 22 September 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Strategi ...
Ceritaku di Character Building: Belajar Strategi ...
Berita Lainnya - 05 March 2024
Pojok Best : Keberanian dari Allah
Berita Lainnya - 06 March 2024
Pojok Best : Dia Pasti Tolong
Tuhan akan membantu kita dalam pergumulan kita se...
Berita Lainnya - 07 March 2024
Pojok Best : Menang Melawan Rasa Takut
Tuhan akan memberikan kemenangan kepada orang-ora...
Berita Lainnya - 08 March 2024
Pojok Best : Berani Menghadapi Masalah
Marilah kita berdoa kepada Tuhan untuk meneguhkan...
Berita Lainnya - 12 March 2024
Pojok Best : Kebaikan yang Tulus : Kisah Seorang ...
Tindakan kecil yang dilakukan dengan niat baik da...

Choose Your School

GO