Pojok Best : Jangan Jemu Berbuat Baik

Berita Lainnya - 14 September 2023

Penulis : Rugun D.S Tampubolon

 

Pernahkan anda melakukan kebaikan, namun kebaikan anda bertepuk sebelah tangan. Lalu apa respon anda jika mengalami hal demikian? Apakah kecewa, undur melanjutkan kebaikan, tidak peruli/cuek lalu mengabaikan orang tersebut, dan yang paling ekstrim marah. 

Namun, sebagai orang Kristen, ada perintah yang harus ditaati, dalam Galatia 6:9-10, pada prinsipnya menghendaki kita untuk tidak jemu-jemu melakukan kebaikan, dan tidak menjadi lemah dalam melakukannya. Tidak ada kata “Jika” di sana. 

Salah satu pengalaman saya, mengenal sesorang, yang jika oranglain melakukan kebaikan kepadanya, bahkan dengan tulus sekalipun, orang tersebut selalu negative thinking, selalu berpikir bahwa orang yang melakukan kebaikan itu pasti ada maunya. Beberapa teman, akhirnya ada yang menjauhinya, bersikap cuek, dan respon lainnya yang menunjukkan sikap hopeless, dengan harapan sikapnya berubah. Namun, respon seperti itu ternyata tidak akan membuat perubahan pada orang tersebut. 

Nah, beberapa teman lainnya, bersepakat untuk tetap melakukan kebaikan terhadapnya, mendoakannya, apapun respon negative orang tersebut. Nah, seperti menanam pohon yang senantiasa diberi perlakukan yang baik, ternyata lambat laun tindakan melakukan kebaikan oleh teman-teman dengan tidak jemu-jemu ini membuahkan hasil, sembari sesekali memneri nasehat/pandangan/masukan terhadap orang tersebut. Puji Tuhan, sikap dan cara pandang orang tersebut mulai berubah ke respon dan tindakan yang lebih baik. 

Hendaknya kita tidak jemu-jemu berbuat baik, karena sesungguhnya kita pun sudah terlebih dahulu selalu menerima kebaikan Tuhan, meskipun seringkali kita pun menyakiti hati Tuhan dengan dosa-dosa kita.  

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 July 2023
Ibadah Awal Tahun TP 2023/2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 July 2023
PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH TP 2023/2024
Masa pengenalan lingkungan sekolah adalah masa-ma...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 July 2023
Ibadah Awal Tahun Ajaran 2023/2024 : “Menerima Di...
Ketika kita memahami apa itu kebodohan, kita akan...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 June 2023
KEBAKTIAN AKHIR TAHUN AJARAN, AKAPRENEUR RAPSODY ...
KEBAKTIAN AKHIR TAHUN AJARAN, AKAPRENEUR RAPSODY ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 May 2023
Upacara Bendera : "Tangguh Dan Mau Menerima Tanta...
Upacara Bendera : "Tangguh Dan Mau Menerima Tanta...
Berita Lainnya - 21 October 2021
POJOK BEST: Mengapa Kita Harus Tekun?
Berita Lainnya - 22 October 2021
POJOK BEST: Ketekunan adalah Kunci Kesuksesan
Ketekunan adalah kunci kesuksesan. Bagaimana mung...
Berita Lainnya - 25 October 2021
POJOK BEST: Jadilah Tekun
Sebab barangsiapa menabur dalam dagingnya, ia aka...
Berita Lainnya - 26 October 2021
POJOK BEST: Sabar dalam Penderitaan
“Masalah lagi masalah lagi, kapan sih masalah aka...
Berita Lainnya - 28 October 2021
POJOK BEST: Tuhan yang Memberi Kekuatan
"Melalui kerja keras, ketekunan dan iman kepada T...
Berita Lainnya - 14 November 2022
Pojok Best : Belajar Maksimal Untuk Bekal Meraih ...
Berita Lainnya - 15 November 2022
Pojok Best : Berbagi dengan Sesama Itu Indah
Ketika kita berbagi kepada sesama kita tidak akan...
Berita Lainnya - 16 November 2022
Pojok Best : Ibadah Yang Sejati
Seperti apa ibadah yang sejati dan berkenan kepad...
Berita Lainnya - 17 November 2022
Pojok Best : Bekerja Keras dan Pantang Menyerah
Teman-teman seringkali dalam hidup ini kita dihad...
Berita Lainnya - 18 November 2022
Pojok Best : Berbagi Itu Indah
Ibrani 13:16 TB Dan janganlah kamu lupa berbuat b...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Serunya Character...
Berita Lainnya - 11 October 2023
Pojok Best : Holy Spirit
Always take care of yourself and ignore your fles...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Valuable Lessons
Ceritaku di Character Building: Valuable Lessons
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Refleksi Characte...
Ceritaku di Character Building: Refleksi Characte...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Create New Spirit...
Ceritaku di Character Building: Create New Spirit...
Berita Lainnya - 22 August 2024
Pojok Best : Gembala Yang Baik VS Domba Yang Baik
Berita Lainnya - 27 August 2024
Pojok Best : Berbagi dan Menjadi Berkat
Pojok Best : Berbagi dan Menjadi Berkat
Berita Lainnya - 26 August 2024
Pojok Best : Kegagalan Adalah Awal Dari Sebuah Ke...
Pojok Best : Kegagalan Adalah Awal Dari Sebuah Ke...
Berita Lainnya - 28 August 2024
Pojok Best : Menyederhanakan Iman & Mempercayai ...
Pojok Best : Menyederhanakan Iman & Mempercayai ...
Berita Lainnya - 29 August 2024
Pojok Best : Kebaikan yang Membangun
Pojok Best : Kebaikan yang Membangun

Choose Your School

GO