Pojok Best : Hak Perlindungan Saksi dari Tuhan

Berita Lainnya - 05 September 2022

Penulis: Jeremy Beniah Adhitama, Editor: Nunut Dumariana Simanjuntak

Sering kali ketika kita melihat teman kita melakukan hal yang buruk, dan kita cenderung diam saja. Takut dianggap sebagai sok suci, sok alim, dan masih banyak kata yang serupa membuat kita mendiamkan hal-hal tersebut. Termasuk dengan saya. Sering kali saat saya melihat teman saya menyontek dan saya memilih untuk diam saja. Sebenarnya dalam diri saya ada keinginan untuk menegur mereka, namun keinginan itu terkubur oleh rasa takut yang berlebihan akan dijauhi dari pergaulan. 

 

Akan tetapi, Alkitab berkata lain. Mazmur 97:10 berkata bahwa kita, sebagai orang yang mengasihi dan dikasihi Allah, seharusnya membenci kejahatan. Tidak hanya itu, Ia juga berjanji bahwa Ia akan melindungi dan melepaskan kita dari tangan orang-orang fasik.

 

Dari ayat tersebut seharusnya sudah jelas bahwa orang-orang yang mengasihi Tuhan tidak perlu takut untuk membela apa yang benar. Tuhan sudah berjanji untuk melindungi kita dari orang-orang yang berusaha untuk melawan kebenaran. Kita sudah mendapatkan “hak perlindungan saksi” dari Tuhan. Oleh karena itu, mulai sekarang mari kita belajar untuk membenci kejahatan dan mulai melakukan apa yang benar di mata Allah 

 



Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 July 2019
The Duke of Edinburgh
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 July 2019
Ibadah Ulang Tahun BPK PENABUR Ke-69
Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 July 2019
Pelayanan Guru dan Karyawan Di GKI Cikarang
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 July 2019
Akreditasi SMA Kristen PENABUR Kota Jababeka 2019
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 July 2019
Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) 2019
Berita Lainnya - 22 November 2021
POJOK BEST: Kejujuran adalah Awal dari Kebijaksan...
Berita Lainnya - 23 November 2021
POJOK BEST: Jangan Berlaku Tidak Jujur
Apa kalian ingat tentang kisah Yusuf dan istri Po...
Berita Lainnya - 20 November 2021
Happy World Children's Day 2021
Happy World Children's Day. Semoga anak-anak indo...
Berita Lainnya - 24 November 2021
POJOK BEST: Jawablah dengan Jujur
Pastinya dalam kehidupan sehari-hari, kita pasti ...
Berita Lainnya - 25 November 2021
POJOK BEST: Pilihan Penentu Jalan Kita
Kadang kita sebagai manusia pasti pernah mendapat...
Berita Lainnya - 14 December 2022
Pojok Best : Buah Ketaatan Ketaatan
Berita Lainnya - 15 December 2022
Pojok Best : Terus Semangat Belajar Hal Baru
Sobat AKJ, jangan sampai rintangan yang ada di de...
Berita Lainnya - 16 December 2022
Pojok Best : Tuhan Tak Butuh Kehebatanmu Tapi Ket...
Tuhan ingin kita sebagai anak-Nya, dapat memiliki...
Berita Lainnya - 17 December 2022
Pojok Best : Ketaatan Kepada Kehendak Tuhan
Bisa dilihat dari kisah Paulus di atas bahwa ia m...
Berita Lainnya - 18 December 2022
Pojok Best : Ketaatan Bukan Untuk Memperoleh Puji...
Oleh karena itu, sebagai umat Tuhan yang baik, ma...
Berita Lainnya - 01 September 2023
Caring Moment: Sederhana Namun Bermakna
Berita Lainnya - 02 September 2023
Caring Moment: Mengurus Kelinci Saat Liburan
Meskipun hanya membantu kakak saya dalam hal keci...
Berita Lainnya - 03 September 2023
Caring Moment: Menjadi Mandiri itu Asik
Menjadi mandiri dengan menjaga kebersihan kamar p...
Berita Lainnya - 04 September 2023
Caring Moment: Merapikan Tempat Tidur
Peduli dan rutin membersihkan kamar sangat memban...
Berita Lainnya - 05 September 2023
Caring Moment: AKU dan PMR
Mengikuti kegiatan ekstrakurikuler PMR membuat sa...
Berita Lainnya - 12 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Bahasa Kasih 1
Berita Lainnya - 13 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Bahasa Kasih 2
Cerita Sobat AKJ: Bahasa Kasih 2
Berita Lainnya - 27 February 2024
Pojok Best : Mengaku Salah Sebagai Obat Kekhawat...
Terkadang, berkata jujur bisa melepaskan beban da...
Berita Lainnya - 16 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Adil Dalam Mengasihi
Cerita Sobat AKJ: Adil dalam Mengasihi
Berita Lainnya - 27 February 2024
Testimoni Siswa AKJ - Agnes Agatha Mongdong
Testimoni Siswa AKJ - Agnes Agatha Mongdong

Choose Your School

GO