POJOK BEST: Berpegang kepada Tuhan Sepanjang Hidup

Berita Lainnya - 12 January 2022

Ayat Alkitab dari Ulangan 8:6 dengan nilai trust in God. (Darrell)

Penulis: Darrell Nicholas Tandean (X MIPA 1) | Editor: Maria Fransisca

 

 

Dalam kehidupan kita, kita semua pasti pernah melakukan hal-hal yang baik untuk sesama kita ataupun orang lain. Akan tetapi kita juga sering melakukan hal-hal yang kurang baik.

 

Isi Ulangan 8:6 adalah sebagai berikut, “Oleh sebab itu haruslah engkau berpegang pada perintah TUHAN, Allahmu, dengan hidup menurut jalan yang ditunjukkan-Nya dan dengan takut akan Dia.” Dari isi ayat tersebut, kita mengetahui bahwa kita harus berpegang kepada perintah-perintah Tuhan saat menjalankan hidup kita. Banyak hal yang kita bisa lakukan di dalam kehidupan sehari-hari yang bisa kita lakukan yang dapat mencerminkan firman-firman Tuhan. Sebagai contoh, kita bisa membantu sesama yang sedang kesusahan, memberikan sumbangan kepada orang yang terkena bencana alam, menghargai orang-orang yang berbeda dari kita, dan menghormati orang lain. 

 

Mungkin contoh-contoh ini masih dianggap mudah, tetapi ada juga tindakan-tindakan yang susah untuk dilakukan. Contohnya adalah mengampuni teman atau orang lain yang sudah melakukan kejahatan kepada kita. Saat teman atau orang lain sudah melakukan sesuatu yang berdampak negatif bagi kita, mengampuni mereka adalah hal yang sangat susah untuk dilakukan. Mungkin kita merasa bahwa mereka tidak pantas untuk diampuni karena sudah merugikan kita, atau mungkin karena kita merasa mereka sudah tidak dapat dipercayai.

 

Menurut Ulangan 8:6, kita harus tetap berusaha untuk mengikuti perintah dan Firman Tuhan. Selama kita percaya mengetahui perintah dan Firman Tuhan, kita dapat melakukan tindakan-tindakan tersebut dengan lebih mudah karena kita tahu bahwa semua hal yang ada di dalam hidup kita merupakan bagian dari rencana Tuhan untuk hidup yang lebih baik.

Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Pengalaman Baru
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: 3 Hari Yang Asik
Ceritaku di Character Building: 3 Hari Yang Asik
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Karakter
Ceritaku di Character Building: Belajar Karakter
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Acara Kebersamaan...
Ceritaku di Character Building: Acara Kebersamaan...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Mengenal Potensi ...
Ceritaku di Character Building: Mengenal Potensi ...
Berita Lainnya - 15 December 2023
Pojok Best : Merendahkan Diri
Berita Lainnya - 19 December 2023
Pojok Best : Rendah Hati Sebagai Pintu Kesuksesan
Sikap rendah hati membangun kepercayaan dan konek...
Berita Lainnya - 20 December 2023
Pojok Best : Jangan Menyombongkan Diri
Kerendahan hati bukan berarti merasa rendah diri ...
Berita Lainnya - 18 December 2023
Pojok Best : Nothing is Impossible
Menjadi seorang pemenang membutuhkan sikap pantan...
Berita Lainnya - 21 December 2023
Retret Gukar SMAK PENABUR Wilayah Timur: Ecclesi...
Retret Gukar SMAK PENABUR Wilayah Timur: Ecclesi...
Berita Lainnya - 03 January 2024
Cerita Sobat AKJ: Resolusi 2024 Memulai Dengan Be...
Berita Lainnya - 07 February 2024
Pojok Best : Tepat pada Waktu-Nya
Seringkali kita dihadapkan dengan situasi yang me...
Berita Lainnya - 08 February 2024
Pojok Best : Usaha Keras
Dalam mencapai mimpi kita tidak boleh mengeluh se...
Berita Lainnya - 12 February 2024
Pojok Best : Berani Mengambil Risiko
Orang yang sukses adalah orang yang mau berani me...
Berita Lainnya - 13 February 2024
Pojok Best : Membangun Keberanian
Keberanian adalah kunci untuk menghadapi tantanga...
Berita Lainnya - 10 April 2024
Pojok Best : Kekuatan dan Kebahagiaan
Berita Lainnya - 11 April 2024
Pojok Best : Perjalanan Menuju Kesuksesan
Jangan menyerah sebelum kita berjuang sekuat tena...
Berita Lainnya - 12 April 2024
Pojok Best : Lanjut Kuliah
Segala pilihan pasti memerlukan pengorbanan. Namu...
Berita Lainnya - 15 April 2024
Pojok Best : Kepentingan Diri Sendiri atau Orang ...
Kita telah menerima pengorbanan yang tak ternilai...
Berita Lainnya - 16 April 2024
Pojok Best : Melalui Pengorbanan, Perjuangan, dan...
Marilah kita menerima panggilan untuk mengorbanka...
Berita Lainnya - 20 June 2024
SMAK PENABUR Kota Jababeka “Cemerlang Melalui Jal...
Berita Lainnya - 20 June 2024
SMAK PENABUR Kota Jababeka “Lulus Beasiswa Luar N...
SMAK PENABUR Kota Jababeka “Lulus Beasiswa Luar N...
Berita Lainnya - 20 June 2024
SMAK PENABUR KOTA JABABEKA LULUS UTBK SNBT 2024. ...
SMAK PENABUR KOTA JABABEKA LULUS UTBK SNBT 2024. ...
Berita Lainnya - 01 July 2024
Pojok Best : Trust In God, Not Men
Ketaatan memang susah untuk dipertahankan jika ki...
Berita Lainnya - 18 June 2024
Pojok Best : Menjadi Pelaku Firman-Nya
Marilah kita terus berjuang untuk menjadi pelaku ...

Choose Your School

GO