Pojok Best : Berani Bersikap Jujur

Berita Lainnya - 15 August 2023

Penulis : Christian Adi(XI MIPA)

Editor : Nunut Dumariana

 

Jujur adalah suatu sikap yang tulus hati, menyatakan yang sebenarnya, tidak berbohong atau berkata hal-hal yang tidak terjadi (fakta). Contoh perbuatan jujur seperti, tidak menyontek saat ulangan. Kita harus berusaha mengerjakan soal ulangan sendiri, tidak menyontek jawaban teman, perkara lulus atau tidaknya belakangan saja, yang penting sudah berbuat jujur dan berusaha semaksimal mungkin.

 

Sekarang saya ingin menceritakan pengalaman saya tentang kejujuran. Jadi, setiap minggu saya diberi uang saku oleh ayah saya sebesar Rp 50.000. Lalu pada suatu hari saya login Mobile Legends, dan melihat ada event KOF, karena itu saya ingin top up. Tetapi jika saya top up, uang saku saya akan habis. Sebenarnya top up untuk permainan tertentu tidak terlalu berguna. Ayah saya tidak suka jika uang saku digunakan untuk hal yang tidak penting. Namun, pada saat itu saya sangat ingin menguji kehokian saya. Akhirnya saya memutuskan untuk top up, akhirnya uang saya hanya tersisa sedikit. Pagi hari saat di mobil, ayah saya bertanya “Uang sakumu dipake buat apa?”, saya panik karena saya gunakan uang saku untuk top up game, lalu saya memberanikan diri untuk berkata jujur dan mengatakan yang sebenarnya. Untunglah, ayah saya tidak marah. Menurut saya sikap jujur sangat penting di dalam hidup kita. Ketika kita jujur, hal itu akan memberi dampak positif untuk kita. Jadi mulai sekarang mari kita beranikan diri untuk bersikap jujur.

Berita Lainnya - 23 September 2021
POJOK BEST: Mengalungkan Kasih dan Setia
Berita Lainnya - 24 September 2021
POJOK BEST: Kesetiaan Tuhan dalam Menjawab Doa Ki...
Dalam kehidupan kita, kita sebagai umat Kristiani...
Berita Lainnya - 25 September 2021
POJOK BEST: Berpegang Teguh kepada Kepercayaan
Di ayat ini diceritakan kisah Sadrakh, Mesakh, Ab...
Berita Lainnya - 26 September 2021
POJOK BEST: Tuhan Tidak akan Meninggalkanmu
Apakah kalian semua tahu tentang cerita Daniel di...
Berita Lainnya - 28 September 2021
POJOK BEST: Kunci Kehidupan Sehat
Dalam kehidupan yang sekarang ini, kesehatan meru...
Berita Lainnya - 21 August 2022
Pojok Best : Tulus melakukan sesuatu hal untuk or...
Berita Lainnya - 22 August 2022
Pojok Best : Mintalah pertolongan pada-Nya karena...
Pojok Best : Mintalah pertolongan pada-Nya karena...
Berita Lainnya - 23 August 2022
Pojok Best : Apakah Allah tidak adil? Mustahil!
apakah Allah tidak adil? Rasanya mustahil, ya. Be...
Berita Lainnya - 24 August 2022
Pojok Best : Hati yang Penuh Belas Kasihan, Keren...
Karena itu, sebagai orang-orang pilihan Allah yan...
Berita Lainnya - 25 August 2022
Pojok Best : Kebiasaan baik sebagai ungkapan syuk...
hal-hal yang perlu kita lakukan sebagai ungkapan ...
Berita Lainnya - 09 June 2023
Pojok Best : Memiliki Sikap Seperti Ayub
Berita Lainnya - 10 June 2023
Pojok Best : Bersikap Tangguh
Menjadi tangguh bukan berarti tidak terkalahkan a...
Berita Lainnya - 12 June 2023
Pojok Best : Kita Punya Potensi Untuk Mengubah Du...
Secara keseluruhan, kutipan ini adalah pengingat ...
Berita Lainnya - 13 June 2023
Pojok Best : Berpegang Teguh Pada Injil
Dengan berpegang teguh pada Injil akan membawa ke...
Berita Lainnya - 14 June 2023
Pojok Best : Tekun Dalam Menuai Keberhasilan
Pentingnya sikap tekun dalam melakukan suatu peke...
Berita Lainnya - 15 January 2024
Sharing Motivation Day : Menjadi Kuat
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 Relasi Dalam Dunia Industri - ...
Refleksi DUDI 2024 Relasi Dalam Dunia Industri - ...
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Junawan
Refleksi DUDI 2024 - Junawan
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 Belajar Entrepreneur Melalui K...
Refleksi DUDI 2024 Belajar Entrepreneur Melalui K...
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 Kunjungan Industri - Geri
Refleksi DUDI 2024 Kunjungan Industri - Geri
Berita Lainnya - 14 November 2024
Cerita Sobat AKJ: Character Building as the Future
Berita Lainnya - 19 November 2024
Pojok Best : Pemberian yang Tulus
Pojok Best : Pemberian yang Tulus
Berita Lainnya - 20 November 2024
Pojok Best : Pertolongan yang Sederhana
Pertolongan tidak hanya mengenai tindakan langsun...
Berita Lainnya - 21 November 2024
Pojok Best : Segera Lakukan ! Jangan Sampai Kehil...
Pojok Best : Segera Lakukan ! Jangan Sampai Kehil...
Berita Lainnya - 22 November 2024
Pojok Best : Penolong  yang Setia
meneladani perilaku orang Samaria yang murah hati...

Choose Your School

GO