Pojok Best : Bahagia Karena Takut

Berita Lainnya - 15 February 2024

 

 

 

 

 

 

Penulis : Yohanes Samuel Bonatua Sinaga (XII)

 

 

 

 

 

 

Halleluya! Berbahagialah orang yang takut akan Tuhan, yang sangat suka kepada segala perintah-Nya. Anak cucunya akan perkasa di bumi; angkatan orang benar akan diberkati( Mazmur 112 : 1- 2)

Takut akan Tuhan bukanlah ketakutan seperti yang kita bayangkan, melainkan penghormatan dan pengabdian kepada-Nya. Ketika kita hidup dalam takut akan Tuhan, kita membangun hubungan yang kokoh dengan Sang Pencipta. Sebuah landasan yang kuat untuk menghadapi segala tantangan dalam hidup.

Dan lagi, ketaatan terhadap perintah-perintah Tuhan membawa berkat. Ini berarti mengambil langkah-langkah konkret untuk mengikuti ajaran-Nya dalam kehidupan sehari-hari. Ketika kita hidup sesuai dengan nilai-nilai dan etika yang Dia ajarkan, kita akan melihat perubahan positif dalam hidup kita sendiri.

Mari kita jadikan ayat ini sebagai panduan dalam hidup kita, dengan senantiasa takut akan Tuhan dan berusaha untuk hidup dalam ketaatan terhadap-Nya. Kita melakukan ini semata-mata bukan untuk mendapatkan keuntungan pribadi, tetapi memandang hal ini sebagai hal yang harus kita lakukan sebagai bukti meneladani Dia dalam kehidupan kita. Jadikan ayat ini sebagai panduan dalam hidup kita. 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 August 2021
Akapreneur Period: Discover
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 August 2021
#PENABURsebagusitu Lomba Video & Caption Inspirat...
Menjadi berguna untuk sesama nggak cuma dengan di...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 July 2021
POTM Kelas XI dan XII: Sosialisasi Program Sekola...
Pada hari Sabtu, 31 Juli 2021 SMAK PENABUR Kota J...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 July 2021
Belajar mengenai "Iman yang Menyelamatkan" dalam...
Pertanyaan seperti ini tentu membuat kita bertany...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 July 2021
Kebaktian Minggu dan Ibadah Syukur HUT PENABUR ke...
Mengucap syukur atas karya BPK PENABUR ke-71. Hal...
Berita Lainnya - 12 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Apa itu PKBN2K?
Berita Lainnya - 22 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: TUHAN PERLINDUNGANKU
Berita Lainnya - 27 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Ayo Jadi Pengguna Teknologi y...
Berita Lainnya - 29 January 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Berani Tampil Beda
Berita Lainnya - 02 February 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Setiakah Aku?
Berita Lainnya - 31 December 2022
Pojok Best : Menabur Ketaatan
Berita Lainnya - 04 January 2023
Pojok Best : Selalu Hadir Dalam Segala Hal
Dalam hal ini, saya merasakan kebaikan Tuhan yang...
Berita Lainnya - 05 January 2023
Pojok Best : Jadikan Dirimu Bermanfaat
Dengan segala kebenaran yang kita ketahui, Tuhan ...
Berita Lainnya - 06 January 2023
Pojok Best : Orang Baik dengan Hati Yang Baik
Saya mau cerita ada pengalaman seseorang yang sel...
Berita Lainnya - 07 January 2023
Pojok Best : Kedisiplinan Untuk Menjadi Pribadi Y...
Disiplin bukanlah suatu pengekangan apalagi kekej...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Mengenal Potensi ...
Berita Lainnya - 13 October 2023
Pojok Best : Kebaikan
Kebaikan memiliki kekuatan untuk merubah dunia. P...
Berita Lainnya - 16 October 2023
Pojok Best : Embracing Fearlessness
Fear is a natural part of life, but it doesn't ha...
Berita Lainnya - 17 October 2023
Pojok Best : Berbuat Kebaikan Sebagai Kebiasaan
Marilah kita membiasakan diri untuk melakukan keb...
Berita Lainnya - 18 October 2023
Pojok Best : Kebaikan dan Ketulusan
Janganlah ragu atau pamrih saat melakukan kebaika...
Berita Lainnya - 19 September 2024
Pojok Best : Hidup Tanpa Arah
Berita Lainnya - 20 September 2024
Pojok Best : Tips dan Trik Mewujudkan Cita-Cita
Pojok Best : Tips dan Trik Mewujudkan Cita-Cita
Berita Lainnya - 12 September 2024
Pojok Best : Menyerahkan Segalanya Kepada Tuhan
Pojok Best : Menyerahkan Segalanya Kepada Tuhan
Berita Lainnya - 23 September 2024
Pojok Best :  Kesuksesan Memerlukan Pengorbanan
Pojok Best :  Kesuksesan Memerlukan Pengorbanan
Berita Lainnya - 02 July 2024
Pojok Best : Berdua Lebih Baik Daripada Seorang D...
Pojok Best : Berdua Lebih Baik Daripada Seorang D...

Choose Your School

GO