HARI KESEHATAN MENTAL SEDUNIA 2022

Berita Lainnya - 10 October 2022

 

Tanggal 10 Oktober dijadikan sebagai Hari Kesehatan mental Sedunia atau Hari Kesehatan Jiwa Sedunia. World Federation of Mental Health (WFMH) telah menetapkan tema untuk tahun 2022 ini yaitu : “Make Mental Health and Well Being for ALL a Global Priority

Alasan mengapa tema ini dipilih dengan harapan agar kesejahteraan orang-orang dengan gangguan mental yang kurang beruntung tidak hanya ditanggung oleh pemerintah saja, namun juga masyarakat umum, karena covid 19 telah menciptakan krisis global untuk kesehatan mental, memicu tekanan jangka pendek dan jangka panjang, serta merusak kesehatan mental jutaaan orang.

World Federation of Mental Health Global menyatakan bahwa pada negara-negara dengan penghasilan tinggi ditemukan lebih dari 75 persen penduduk yang mengalami depresi dan tidak menerima perawatan yang memadai. Angka tersebut juga ditemukan di negara-negara berpenghasilan rendah dan menengah, negara sama sekali tidak memberikan pengobatan kepada pengidap gangguan mental.

Dengan mengadvokasi dan mensosialisasikan tentang kesehatan mental secara keseluruhan melalui siaran televisi yang berlangsung selama dua jam di seluruh dunia saat tiga tahun pertama peresmiannya memberikan dampak positif yang membuka wawasan bagi banyak orang di seluruh dunia tentang pentingnya kesehatan mental.

Mari kita tingkatkan kepedulianmu pada Hari Kesehatan Mental Sedunia 2022 agar harapan WFMH tidak pupus, dengan membagikan informasi  tentang kesehatan mental.

Selamat memperingati Hari Kesehatan Mental Sedunia. Tuhan memberkati.

 

Penulis : Bernadette Rusmini

Editor : Riana W

Berita Lainnya - 08 December 2022
Pojok Best : Meneladani Kristus Dalam Menjalani K...
Berita Lainnya - 09 December 2022
Pojok Best : Apakah Tuhan Tidak Mengasihi Saya ?
Apakah kalian pernah merasa bahwa Tuhan tidak say...
Berita Lainnya - 10 December 2022
Pojok Best : Mengapa Kita Harus Menaati Perint...
Kita memiliki hubungan yang baik dengan Tuhan ...
Berita Lainnya - 10 December 2022
Pojok Best : Ketaatan Kepada Tuhan
Ketaatan adalah suatu perilaku kita yang menunjuk...
Berita Lainnya - 13 December 2022
Pojok Best : Ketaat Sebagai Persembahan Syukur Ke...
Tuhan sebenarnya tidak membutuhkan persembahan ki...
Berita Lainnya - 06 April 2023
Pojok Best : Tetap Tersenyum Dalam Segala Situasi...
Berita Lainnya - 10 April 2023
Pojok Best : Bersabar Menanti Solusi
Ketika kita mengalami masalah atau ujian, kita ha...
Berita Lainnya - 10 April 2023
Caring Moment: Membeli Gelang
Pengalaman berbagi kebaikan yang pernah saya laku...
Berita Lainnya - 11 April 2023
Pojok Best : Jangan Lupa Tersenyum
Dari ilustrasi di atas, kita bisa belajar bahwa s...
Berita Lainnya - 11 April 2023
Caring Moment : Kecil Namun Berharga
Cara untuk menunjukan kepedulian Anda kepada sese...
Berita Lainnya - 08 September 2023
Caring Moment: Sapu Bersih
Berita Lainnya - 09 September 2023
Caring Moment: Membantu Mama di Bengkel
Caring Moment: Membantu Mama di Bengkel
Berita Lainnya - 10 September 2023
Caring Moment: Hari Liburanku
Caring Moment: Hari Liburanku
Berita Lainnya - 11 September 2023
Caring Moment: Gembira membantu keluarga
Caring Moment: Gembira membantu keluarga
Berita Lainnya - 12 September 2023
Caring Moment: Membantu Hal-hal Sederhana
Caring Moment: Membantu Hal-hal Sederhana
Berita Lainnya - 15 December 2023
Pojok Best : Merendahkan Diri
Berita Lainnya - 19 December 2023
Pojok Best : Rendah Hati Sebagai Pintu Kesuksesan
Sikap rendah hati membangun kepercayaan dan konek...
Berita Lainnya - 20 December 2023
Pojok Best : Jangan Menyombongkan Diri
Kerendahan hati bukan berarti merasa rendah diri ...
Berita Lainnya - 18 December 2023
Pojok Best : Nothing is Impossible
Menjadi seorang pemenang membutuhkan sikap pantan...
Berita Lainnya - 21 December 2023
Retret Gukar SMAK PENABUR Wilayah Timur: Ecclesi...
Retret Gukar SMAK PENABUR Wilayah Timur: Ecclesi...
Berita Lainnya - 10 April 2024
Pojok Best : Kekuatan dan Kebahagiaan
Berita Lainnya - 11 April 2024
Pojok Best : Perjalanan Menuju Kesuksesan
Jangan menyerah sebelum kita berjuang sekuat tena...
Berita Lainnya - 12 April 2024
Pojok Best : Lanjut Kuliah
Segala pilihan pasti memerlukan pengorbanan. Namu...
Berita Lainnya - 15 April 2024
Pojok Best : Kepentingan Diri Sendiri atau Orang ...
Kita telah menerima pengorbanan yang tak ternilai...
Berita Lainnya - 16 April 2024
Pojok Best : Melalui Pengorbanan, Perjuangan, dan...
Marilah kita menerima panggilan untuk mengorbanka...

Choose Your School

GO