Cerita Sobat AKJ : Pengalaman Baru Bersama DUDI

Berita Lainnya - 31 March 2025

Penulis : Yoshita. A/X-2/35 

Editor : Tim Medsos AKJ


     Pada tanggal 8 Januari 2025, Siswa/i SMAK Penabur Kota Jababeka mengadakan kegiatan Dudi ( Dunia Usaha, Dunia Industri ) ke beberapa PT di wilayah Cikarang. Kegiatan ini bertujuan supaya siswa/i SMAK Penabur Kota Jababeka dapat melihat Kegiatan Industri dan peluang kerja di bidang industri yang berpotensi untuk menghasilkan uang. Kelas X berkunjung ke 3 PT yang berbeda. Yang pertama, kami berkunjung ke ATMI yang terletak tak jauh dari sekolah kami. Disini, kami mendengarkan penjelasan mengenai perkembangan dan revolusi industri dari tahun ke tahun. Kami juga diberitahu mengenai Profil ATMI dan program apa saja yang ada di ATMI. Selain itu, kami juga melihat berbagai produk yang diproduksi ATMI beserta proses pembuatannya. 

     Tujuan kami yang kedua yaitu PT Asperio. Disini kami mengetahui Profil dari Asperio dan juga robotics education yang ada di PT ini. Kami juga mencoba berbagi simulasi kendaraan dan alat berat. Kami juga melihat berbagai robot yang dibuat oleh PT Asperio. Lalu Tujuan kami yang terakhir adalah PT Metropack. PT Ini memproduksi berbagai packaging yang sangat inovatif. Di Metropack, kami bisa melihat proses pembuatan packaging dengan berbagai ukuran dan bentuk dengan bahan dasar yang berbeda. 

     Kegiatan DUDI ini sangat menyenang kan bermanfaat. Kami bisa belajar banyak hal baru dan melihat peluang kerja di bidang industri. Yang paling Berkesan bagi saya adalah ketika mencoba simulator kendaraan di PT Asperio. Tak hanya itu, berkunjung ke ATMI dan Metropack juga tak kalah menyenangkan karena kami bisa melihat proses pembuatan produk dengan berbagai mesin yang canggih. 

     Awalnya saya tidak begitu tertarik dengan kegiatan DUDI. Namun ternyata kegiatan ini sangat seru dan menyenangkan. Setelah melakukan kegiatan ini, siswa/i SMAK Penabur Kota Jababeka mendapatkan pengalaman baru dan informasi yang bisa berguna ketika terjun ke dunia pekerjaan suatu saat nanti. 



Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 July 2024
Seminar Cyberbullying- Stop Cyberbullying !
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 October 2023
Kegiatan Literasi Siswa - 23 Oktober 2023
Kegiatan Literasi Siswa - 23 Oktober 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 October 2023
PH Serentak Kelas X, XI dan Pemetaan Kelas XII - ...
PH Serentak Kelas X, XI dan Pemetaan Kelas XII - ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 October 2023
PARENT CELL GROUP (PCG) – 2 Sabtu, 21 Oktober 20...
PARENT CELL GROUP (PCG) – 2 Sabtu, 21 Oktober 20...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 October 2023
Ibadah Siswa - 16 Oktober 2023 -Diciptakan Menuru...
Ibadah Siswa - 16 Oktober 2023 -Diciptakan Menuru...
Berita Lainnya - 02 October 2021
Mading AKJ Bulan Oktober Sudah Hadir
Berita Lainnya - 02 October 2021
Sejarah Hari Batik Nasional 2 Oktober
Pada tanggal 2 Oktober ini, orang-orang biasanya ...
Berita Lainnya - 02 October 2021
Hal yang Bisa Kita Lakukan untuk Memperingati Har...
Tahukah kamu? Tanggal 2 Oktober adalah Hari Batik...
Berita Lainnya - 04 October 2021
POJOK BEST: Ketekunan dalam Menghadapi Pencobaan
“Kenapa sih harus ada masalah di dunia ini kenapa...
Berita Lainnya - 05 October 2021
POJOK BEST: Rahasia Sebuah Kemenangan
Tahukah kamu jika ingin mendapatkan kemenangan ma...
Berita Lainnya - 09 November 2022
Pojok Best : Give Our Live To God
Berita Lainnya - 10 November 2022
Pojok Best : Tidak Ada Kesusksesan Tanpa Kerja Ke...
"Tidak ada kesuksesan tanpa kerja keras. Tidak ad...
Berita Lainnya - 11 November 2022
Pojok Best : Finding Your Passion
Kita tidak akan tahu apakah jalan yang kita pilih...
Berita Lainnya - 13 November 2022
Pojok Best : Ungkapan Syukur Kepada Tuhan
Allah Maha Pengasih telah mengaruniakan Putra-Nya...
Berita Lainnya - 14 November 2022
Pojok Best : Belajar Maksimal Untuk Bekal Meraih ...
Tingkat SMA adalah salah satu penentu bagaimana m...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Fun Reflection
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Terimakasih Kakak...
Ceritaku di Character Building: Terimakasih Kakak...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Kesan dan Pesan C...
Ceritaku di Character Building: Kesan dan Pesan C...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: GRIT dan AGILE
Ceritaku di Character Building: GRIT dan AGILE
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Karakterku Berubah
Ceritaku di Character Building: Karakterku Berubah
Berita Lainnya - 25 September 2024
Pojok Best : Pengorbanan untuk Menjadi Berkat
Berita Lainnya - 26 September 2024
Pojok Best : Persembahan yang Benar
Pojok Best : Persembahan yang Benar
Berita Lainnya - 27 September 2024
Pojok Best : Pengorbanan untuk Kesuksesan
Pojok Best : Pengorbanan untuk Kesuksesan
Berita Lainnya - 30 September 2024
Pojok Best : Cinta Sejati Membutuhkan Pengorbanan
Pojok Best : Cinta Sejati Membutuhkan Pengorbanan
Berita Lainnya - 01 October 2024
Pojok Best : Belajar Berkorban Seperti Teladan Ye...
Pojok Best : Belajar Berkorban Seperti Teladan Ye...

Choose Your School

GO