Cerita Sobat AKJ: Masalah Sampah Indonesia

Berita Lainnya - 30 November 2023

Penulis: Chelsea Christania (XI MIPA 1)

Indonesia menempati urutan ke-dua dunia sebagai negara penyumbang sampah plastik terbanyak. Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menyampaikan bahwa produksi sampah nasional mencapai 175.000 ton per hari. Sehingga dapat disimpulkan bahwa rata-rata satu orang penduduk Indonesia menyumbang sampah sebanyak 0,7 kg per harinya dan dalam setahun, Indonesia menghasilkan sampah sebanyak 64 juta ton. 

Bungkus plastik bekas makanan, sisa sayur, kulit buah, ranting pohon, daun kering, dan barang-barang sisa lainnya disebut sebagai sampah. Sampah adalah material sisa yang sudah tidak dibutuhkan lagi sehingga akan dibuang ke tempat sampah. Sampah seharusnya berada di tempat sampah. Namun pada kenyataannya, masih banyak sampah yang dibuang secara sembarangan. Sampah masih banyak ditemukan di sungai, pinggir jalan, gorong-gorong, dan masih banyak lagi. Hal tersebut tentunya mengganggu lingkungan dan orang-orang sekitar. Meskipun merasa terganggu, masyarakat masih saja membuang sampah sembarangan. Masyarakat membuang sampah sembarangan dengan alasan tidak ada tempat sampah yang dekat dengan mereka.

Jika dibiarkan terus-menerus, tentunya akan menjadi sebuah masalah. Sampah yang terus-terusan dibuang ke sungai dapat membuat aliran sungai tersumbat dan ketika musim hujan datang, tak mungkin banjir tidak terjadi. Sampah yang dibuang ke pinggir jalan juga dapat mengganggu kenyamanan pengendara. Sampah yang tertiup angin bisa saja mengenai pengendara motor dan mobil dan bisa saja menyebabkan terjadinya kecelakaan.

Untuk itu, hal paling utama yang harus dilakukan adalah menumbuhkan kesadaran masyarakat untuk membuang sampah pada tempat sampah. Tanpa adanya kesadaran masyarakat untuk membuang sampah pada tempat sampah, tentunya tempat sampah tidak akan digunakan dengan maksimal. Setelah menumbuhkan kesadaran masyarakat, harus disediakan tempat sampah yang memadai. Kurangnya jumlah tempat sampah juga merupakan salah satu alasan kenapa masih banyak orang membuang sampah sembarangan.

Selain dua hal tersebut, kita juga bisa mulai mengurangi penggunaan plastik. Kita bisa mulai beralih menggunakan kantong ramah lingkungan agar tidak menambah jumlah sampah terutama sampah plastik. 

Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 May 2024
REKAP PRESTASI SISWA - MEI 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 May 2024
Upacara Bendera - Senin, 20 Mei 2024
Upacara Bendera - Senin, 20 Mei 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 July 2024
MPLS (Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah) Angkata...
MPLS (Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah) Angkata...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 August 2024
REKAP PRESTASI SISWA BULAN JULI-AGUSTUS 2024
REKAP PRESTASI SISWA BULAN JULI-AGUSTUS 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 August 2024
AKAPRENUER PERIOD 2 TP 2024/2025
AKAPRENUER PERIOD 2 TP 2024/2025
Berita Lainnya - 25 January 2022
POJOK BEST: Sudah Berapa Kebaikan yang Kamu Lakuk...
Berita Lainnya - 26 January 2022
POJOK BEST: Kebaikan Tanpa Batas
Siapa yang tak kenal dengan Lady Diana? Beliau me...
Berita Lainnya - 27 January 2022
POJOK BEST: Kesetaraan
Halo teman-teman, di dunia ini banyak sekali perb...
Berita Lainnya - 28 January 2022
POJOK BEST: Menebarkan Kebaikan
Setelah dia memindahkan motor tersebut tangan dia...
Berita Lainnya - 29 January 2022
POJOK BEST: The Fruit of The Spirit Within Us
"Loh, kamu kenapa Zar cemberut terus dari pagi?" ...
Berita Lainnya - 17 December 2022
Pojok Best : Ketaatan Kepada Kehendak Tuhan
Berita Lainnya - 18 December 2022
Pojok Best : Ketaatan Bukan Untuk Memperoleh Puji...
Oleh karena itu, sebagai umat Tuhan yang baik, ma...
Berita Lainnya - 19 December 2022
Pojok Best : Bersandar Pada Tuhan
Menurut pengalaman saya tersebut, mengajarkan kit...
Berita Lainnya - 20 December 2022
Pojok Best : Pondasi
Ada banyak kebijaksanaan yang dunia harus berikan...
Berita Lainnya - 21 December 2022
Pojok Best : Ketataan Membawa Berkat
Suatu hal yang sangat penting untuk dilakukan jug...
Berita Lainnya - 16 August 2023
Pojok Best : Kejujuran Berdampak Besar
Berita Lainnya - 18 August 2023
Pojok Best : Menjadi Pribadi Yang Sukses
Dalam menjalani kehidupan ini, kita dapat memanfa...
Berita Lainnya - 17 August 2023
Pojok Best : Hidup Seturut Kehendak Tuhan
Tuhan tidak pernah menjanjikan kemudahan apa pun ...
Berita Lainnya - 22 August 2023
Pojok Best : Cermin Kejujuran sebagai Pertobatan
Sejak saat itu saya tidak pernah lagi menyesal un...
Berita Lainnya - 01 August 2023
Caring Moment: Momen Saya Melakukan Kebaikan
Dampak pandemi membuat saya berubah menjadi lebih...
Berita Lainnya - 23 January 2024
Pojok Best: Pertemanan yang Tidak Tergoyahkan
Berita Lainnya - 24 January 2024
Pojok Best: Setia dalam Hubungan
Kesetiaan adalah usaha bersama. Kedua belah pihak...
Berita Lainnya - 26 January 2024
Pojok Best: Pentingnya Kesetiaan
Dalam sebuah hubungan, baik itu persahabatan, kel...
Berita Lainnya - 29 January 2024
Pojok Best: Keyakinan Akan Harapan
Memegang kuat pengakuan harapan dalam kehidupan s...
Berita Lainnya - 30 January 2024
Pojok Best: Adil dan Setia
Mari menerima kenyataan bahwa hidup tidak selalu ...

Choose Your School

GO