Caring Moment: Merapikan Tempat Tidur

Berita Lainnya - 04 September 2023

image source: freepik.com

Penulis: Gitavio Erenvy

 

Haloo teman-teman AKJ! 

Apa kabar kalian semua? Selama liburan, apa aja sih yang kalian lakuin? Kalau aku, mengisi liburan dengan merapikan kamar khususnya tempat tidurku. Biasanya, setiap bangun tidur aku selalu merapikan tempat tidurku, agar rapi dan nyaman. Selain nyaman untukku, ini juga mempermudah pekerjaan rumah orang tuaku. Tidak hanya merapikan saja, aku juga menyapu lantai kamar sekaligus mengepelnya, agar tidak ada debu dan kotoran yang tertinggal di kamarku. Selain merapikan tempat tidur dan menyapu, hal yang selalu dilakukan adalah rutin mengganti spreiku setiap 2 minggu sekali.

Hal kecil ini berpengaruh terhadap kenyamanan dalam kamar kita juga! Ada juga beberapa manfaat yang didapatkan kalau kita mengganti sprei sperti berikut: (manfaat yang dikutip dari website kintakun)

1. Menghindari Munculnya Tungau: Sprei yang tidak diganti dengan rutin akan membuat sel kulit yang ada di dalam tubuh kita mati dan ikut menempel pada kain sprei.

2. Tidur Menjadi Lebih Nyaman: Hal ini berpengaruh karena kasur dan sprei bersih tanpa ada gangguan apapun.

3. Mencegah Munculnya Jerawat Badan: Jerawat badan bisa saja tumbuh. Hal ini dikarenakan sprei yang selalu bersentuhan dengan tubuh kita. Ada baiknya kita selalu mengganti sprei kita seminggu sekali atau maksimal dua minggu sekali. Hal ini dilakukan agar debu dan bakteri tidak menumpuk, hingga dapat meminimalisir jerawat di tubuh kalian.

Itulah beberapa manfaat yang didapatkan dari mengganti sprei. Peduli dan rutin membersihkan kamar sangat membantu meringankan tugas orang tua dan membuat kita nyaman dalam menikmati liburan selama di kamar. Semoga dapat membantu kalian yaa! Tuhan Memberkati~

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 April 2023
PASKAH dan KPI AKJ 2023 - "The Hope of Resurrecti...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 April 2023
UJIAN SEKOLAH KELAS XII 2023
UJIAN SEKOLAH KELAS XII 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 March 2023
Community Service: Kunjungan ke Panti Werdha
“Untuk yang tidak terpelajar, usia tua adalah mus...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 March 2023
Akapreneur Selecta 2023
Sobat AKJ, itu tadi adalah beberapa workshop yang...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 March 2023
PERKAJU (Perkemahan Kamis Jumat) 2023
Setelah 2 tahun melaksanakan kegiatan secara dari...
Berita Lainnya - 01 November 2021
POJOK BEST: Berkata Bohong atau Jujur?
Berita Lainnya - 02 November 2021
POJOK BEST: Teladan Ayub dalam Mengikut Tuhan
Hai, sobat AKJ! Ingatkah kalian tokoh Yudas Iskar...
Berita Lainnya - 03 November 2021
POJOK BEST: Kejujuran dari Tatapan Mata
Kejujuran merupakan aspek moral yang memiliki nil...
Berita Lainnya - 04 November 2021
POJOK BEST: Jujur dalam Hal Apa Pun
Kejujuran merupakan sikap yang harus dimiliki set...
Berita Lainnya - 06 November 2021
POJOK BEST: Jujur dalam Bersaksi
Kalian pasti menganggap kejujuran merupakan hal y...
Berita Lainnya - 20 November 2022
Pojok Best : Meninggalkan Kebaikan Kecil Untuk Me...
Berita Lainnya - 21 November 2022
Pojok Best : Tidak Ada Sukses Tanpa Pengorbanan D...
Yuk kita terapin tips and trick diatas agar kita ...
Berita Lainnya - 22 November 2022
Pojok Best : Darah Kristus Sang Penebus
Sebuah pengurbanan yang lebih baik sangat dibutuh...
Berita Lainnya - 23 November 2022
Pojok Best : Sudahkah Kita Rela Berkorban Untuk O...
Sobat AKJ, apakah kalian sudah rela berkorban unt...
Berita Lainnya - 25 November 2022
Pojok Best : Berani Kehilangan
Menyerah atau kehilangan sesuatu dalam kehidupan ...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Create New Spirit...
Berita Lainnya - 12 October 2023
Pojok Best : Menjadi Terang
Masalah yang tampak seperti gunung, dapat terliha...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Keseruanku di Cha...
Ceritaku di Character Building: Keseruanku di Cha...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Pengalaman Yang B...
Ceritaku di Character Building: Pengalaman Yang B...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Saling Membahu
Ceritaku di Character Building: Saling Membahu
Berita Lainnya - 26 August 2024
Pojok Best : Kegagalan Adalah Awal Dari Sebuah Ke...
Berita Lainnya - 28 August 2024
Pojok Best : Menyederhanakan Iman & Mempercayai ...
Pojok Best : Menyederhanakan Iman & Mempercayai ...
Berita Lainnya - 29 August 2024
Pojok Best : Kebaikan yang Membangun
Pojok Best : Kebaikan yang Membangun
Berita Lainnya - 30 August 2024
Pojok Best : Hidup Kekal Dalam Kristus
Pojok Best : Hidup Kekal Dalam Kristus
Berita Lainnya - 15 July 2024
Cerita Sobat AKJ: Bercermin
Cerita Sobat AKJ: Bercermin

Choose Your School

GO