Caring Moment : Membantu Pedagang Sayur

Berita Lainnya - 08 August 2023

sumber : pngtree.com

 

Penulis : Fathma Deva Kamheswara

  

  Pada saat itu saya sedang dirumah dan ada kakek-kakek jualan sayur kangkung sama sayur bayam sambil digotong. Kemudian saya ada rasa kasian juga dan pula disaat itu saya merasa lapar. Harga sayur itu Rp.10.000, karena saya ada uang lebih dan kasihan melihat kakek tersebut, akhirnya saya membayar Rp.15.000. Lalu kakek-kakek itu berkata kepada saya, “neng uangnya lebih ini”. Saya menjawab “nggak papa kek buat kakek aja uangnya nggak usah kembalian” .

  Pada saat diberi uang  lebih kakek tersebut merasa senang, dan saya juga merasa bersyukur karena dapat berbuat baik kepada kakek itu. Karena merasa senang kakek mengucapkan terima kasih kepada saya. Hingga sampai sekarang kalau kakek-kakek itu lewat depan rumah saya, pasti saya beli sayurnya. 

  Demikianlah sedikt cerita yang pernah saya alami. Kita bisa belajar berbagi kepada orang lain yang membutuhkan.

 

Berita Lainnya - 13 September 2023
Pojok Best : Menjadi Orang Yang Penuh Kasih dan R...
Berita Lainnya - 13 September 2023
Cerita Sobat AKJ : Diterima
Cerita Sobat AKJ : Diterima
Berita Lainnya - 14 September 2023
Pojok Best : Jangan Jemu Berbuat Baik
Pojok Best : Jangan Jemu Berbuat Baik
Berita Lainnya - 15 September 2023
Pojok Best : Tuaian Yang Baik
Pojok Best : Tuaian Yang Baik
Berita Lainnya - 18 September 2023
Pojok Best : Memelihara Firman-Nya Dengan Hati Ya...
Proses pertumbuhan rohani memerlukan kesabaran d...
Berita Lainnya - 31 October 2023
Pojok Best : Kebaikan Sumber Kebahagiaan
Berita Lainnya - 01 November 2023
Pojok Best : Melayani Sesama
Kita dapat melayani orang lain dengan berbagai ca...
Berita Lainnya - 02 November 2023
Pojok Best : Kebaikan yang Tidak Terbatas
Kebaikan itu tidak mengenal apa yang dilakukan, d...
Berita Lainnya - 31 October 2023
Testimoni Alumni AKJ - Kristianto Lesmana
Testimoni Alumni AKJ - Kristianto Lesmana
Berita Lainnya - 02 November 2023
Testimoni Alumni AKJ - Kezia Kanaya Clairine
Testimoni Alumni AKJ - Kezia Kanaya Clairine
Berita Lainnya - 31 January 2024
Pojok Best: Pencobaan Bukan Tanda Tuhan Tidak Set...
Berita Lainnya - 01 February 2024
Pojok Best: Pentingnya Kasih Setia Tuhan
Kasih setia Tuhan tidak memiliki batas akhir. Tid...
Berita Lainnya - 02 February 2024
Pojok Best: Sikap yang Diinginkan Yesus
Sebagai anak-anak Kristus kita harus memiliki sif...
Berita Lainnya - 05 February 2024
Pojok Best: Menjadi Seorang Kristen yang Hidup Me...
Maka marilah kita semua hidup sebagai kristen dan...
Berita Lainnya - 06 February 2024
Pojok Best: Tuhan Selalu Membantu dan Membawa Har...
Dengan menjalani hidup yang penuh dengan tantanga...
Berita Lainnya - 02 April 2024
Testimoni Alumni AKJ - Kogure Miki
Berita Lainnya - 04 April 2024
Testimoni Alumni AKJ - Shanny Leonita
Testimoni Alumni AKJ - Shanny Leonita
Berita Lainnya - 25 April 2024
Pojok Best : Pengorbanan untuk Menjadi Pribadi ya...
Pengorbanan merupakan akibat dari sebuah pengabd...
Berita Lainnya - 26 April 2024
Pojok Best : Kehadiran Kasih Allah
Sejatinya, kasih Allah hadir dalam tindakan kita ...
Berita Lainnya - 29 April 2024
Pojok Best : Kesuksesan Jangka Panjang
Salah satu cara yang baik untuk mencapai kesukses...
Berita Lainnya - 06 September 2024
Pojok Best : Daud dan Salomo
Berita Lainnya - 09 September 2024
Pojok Best : Menanti dengan Kesabaran
Pojok Best : Menanti dengan Kesabaran
Berita Lainnya - 10 September 2024
Pojok Best : Langkah Kecil yang Besar
Pojok Best : Langkah Kecil yang Besar
Berita Lainnya - 17 September 2024
Pojok Best : Hidup Adalah Sebuah Proses Belajar y...
Pojok Best : Hidup Adalah Sebuah Proses Belajar y...
Berita Lainnya - 18 September 2024
Pojok Best : Mengerjakan Bagianmu dengan Sungguh-...
Pojok Best : Mengerjakan Bagianmu dengan Sungguh-...

Choose Your School

GO