Upacara Bendera : "Tangguh Dan Mau Menerima Tantangan”

Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 May 2023

Penulis : Bernadette Rusmini

 

Dalam rangka meningkatkan rasa cinta tanah air, SMA Kristen PENABUR Kota Jababeka mengadakan upacara bendera yang dilaksanakan pada hari Senin, 22 Mei 2023 pukul 07.00 WIB Ibu Meilissa Verawati Aritonang, bertugas sebagai Pembina Upacara.  Sebagai petugas upacara kali ini adalak siswa kelas X MIPA 1.

 

Upacara diawali dengan doa dan pembacaan renungan bersama yang dipimpin oleh Kezia (X MIPA 1), Upacara kali ini  dipimpin  oleh  Daniel n (X MIPA 1). Amanat yang diberikan oleh Ibu Meilissa dalam upacara kali ini yaitu mengingatkan bahwa pada tanggal 20 Mei kita bersama-sama memperingati Hari Kebangkitan Nasional yang mengusung tema : “Semangat untuk bangkit”.

 

Adapun tema upacara yang diangkat yaitu “Tangguh dan mau menerima tantangan mengajak para siswa untuk tangguh dan mau menerima tantangan, bangkit untuk naik level sehingga bisa menerima tantangan yang lebih lagi. Mengingat tanggal 25 Mei 2023 sudah PAT (Penilaian Akhir Tahun), para siswa diingatkan juga bahwa sejak hari jumat yang lalu kita sudah memasuki minggu review. PAT  salah satu penentu bagi siswa untuk naik atau tidak naik. Dan penentu untuk naik atau tidak naik adalah diri sendiri. Beberapa hal yang perlu diingat para siswa agar mempersiapkan kesehatan jasmani dan rohani, makan makanan yang bergizi untuk kesehatan tubuh dan otak juga perlu memperbanyak latihan seperti pepatah “lebih baik bermandi keringat saat latihan daripada bermandi darah saat berperang”, hal yang paling sulit adalah memerangi diri sendiri. Siswa diajak juga untuk menjaga kuantitas dan kualitas tidur sehingga bangun pagi dengan tubuh yang sehat dan bersemangat. Mengurangi hal-hal yang kurang efektif misalnya nongkrong, main game agar maksimal menggunakan waktu dengan baik dalam mempersiapkan PAT. Di akhir amanat ibu Meilissa  mewakili para guru berharap ada perubahan yang lebih baik, semakin tangguh dan mau menerima tantangan agar bangkit bersama. 

 

Semoga hal tersebut dapat dilakukan oleh para  siswa AKJ dalam mempersiapkan PAT, yaitu tangguh dan mau menerima tantangan. Tuhan memberkati.

 

 

 

Berita Lainnya - 10 December 2021
POJOK BEST: Kanan, Kiri atau Lurus?
Berita Lainnya - 23 January 2022
POJOK BEST: Tetap Percaya pada Tuhan Sepenuhnya
Pandemi Covid-19 belum berakhir, justru kondisi s...
Berita Lainnya - 13 December 2021
POJOK BEST: Don’t Fail Forever
Bill Gates merupakan orang terkaya ke-4 di dunia....
Berita Lainnya - 14 December 2021
POJOK BEST: Tegakkan Keadilan adalah Puncak Keber...
Kata keadilan acapkali terdengar atau bahkan seri...
Berita Lainnya - 23 July 2021
Pesan “Anak Terlindungi, Indonesia Maju” di Hari ...
Hari Anak Nasional diperingati pada 23 Juli. Tema...
Berita Lainnya - 22 February 2022
POJOK BEST: Pengorbanan untuk Hal yang Manis
Berita Lainnya - 24 February 2022
POJOK BEST: Kebaikan adalah Bahasa Semua Orang
Di dalam dunia ini banyak sekali cobaan dan rinta...
Berita Lainnya - 25 February 2022
POJOK BEST: Berkorban untuk Orang Lain
Apa arti pengorbanan dalam hidup kalian? Apakah i...
Berita Lainnya - 28 February 2022
Selamat Memperingati Isra Mi'raj 2022
Selamat memperingati Isra Mi'raj Nabi Muhammad SA...
Berita Lainnya - 01 March 2022
POJOK BEST: Membahagiakan Orang Tua Kita
Membahagiakan orang tua adalah bentuk kasih sayan...
Berita Lainnya - 28 January 2023
Pojok Best : Kebaikan Harus Segera Dibagikan
Berita Lainnya - 29 January 2023
Pojok Best : Berbuat Baik Dimana Saja Dan Kapan S...
Kita semua pasti pernah berbuat baik kepada sesam...
Berita Lainnya - 30 January 2023
Pojok Best : Tuhan Itu Baik
Ketika kita menghadapi suatu masalah, biasanya ki...
Berita Lainnya - 31 January 2023
Pojok Best : Berbagi Itu Mudah!
"Cinta dan kebaikan tidak pernah sia-sia. Mereka ...
Berita Lainnya - 01 February 2023
Pojok Best : Sikap Rendah Hati dalam Kehidupan Se...
Halo sobat AKJ !  Rendah hati merupakan sikap di ...
Berita Lainnya - 25 September 2023
A Moment To Remember : Never Surrender Until You ...
Berita Lainnya - 26 September 2023
A Moment To Remember : Stay Calm Until Win
ekspresi ketenangan padahal kita tahu pada saat m...
Berita Lainnya - 27 September 2023
A Moment To Remember : Man in Silence
Pada saat pengambilan gambar, saya menggunakan mo...
Berita Lainnya - 27 September 2023
Pojok Best : Keep Going, Keep Growing, and Keep P...
Perjalanan menuju tujuan memiliki nilai dan makna...
Berita Lainnya - 28 September 2023
Pojok Best : Yuk Bangkit Lagi!
Kita pasti pernah merasa lelah, frustasi, dan bah...
Berita Lainnya - 12 March 2024
Pojok Best : Kebaikan yang Tulus : Kisah Seorang ...
Berita Lainnya - 13 March 2024
Pojok Best : A Kind Gesture Can Reach A Wound Tha...
Dalam menghadapi luka hati dan kesulitan, tindaka...
Berita Lainnya - 14 March 2024
Pojok Best : Berbagi Sesuai dengan Kehendak Tuhan
Berbagi sesuai dengan kehendak Tuhan bukan hanya ...
Berita Lainnya - 15 March 2024
Pojok Best : Membagikan Kebaikan
Jangan biarkan setiap orang yang datang padamu, p...
Berita Lainnya - 11 March 2024
Pojok Best : Hukum Tabur Tuai
Marilah kita mulai menanamkan hal yang baik dan t...

Choose Your School

GO