Sarapan Sehat AKJ 2022

Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 December 2022

 

Halo sobat AKJ! Apa kabar nih? Semoga semua dalam keadaan sehat ya. Ada hal baru nih yang dilakukan di SMAK PENABUR KOTA JABABEKA. Hari ini, Jumat, 9 Desember 2022 seluruh siswa-siswi AKJ mengadakan sarapan pagi bersama di setiap kelas. Setiap siswa-siswi membawa bekal sarapannya masing-masing, dan ada menu tambahan nih dari sekolah, yakni selada. Sayur selada kali ini adalah hasil panen sendiri dari salah satu kegiatan entrepreneur di SMAK PENABUR Kota Jababeka. Kegiatan hidroponik sudah dilaksanakan sejak beberapa bulan yang lalu. Sayuran yang sudah berhasil dipanen diantaranya adalah pakcoy dan kangkung. Nah, kali ini sayur yang ditanam adalah selada, supaya siswa-siswi dapat merasakan hasil panen sekolah, maka diadakan kegiatan sarapan bersama ini. 

 

Sayur-mayur akan memberikan manfaat yang sangat baik bagi tubuh jika dikonsumsi dalam jumlah yang tepat. Walaupun banyak masyarakat yang tahu bahwa sayur memberi manfaat untuk tubuh, namun motivasi untuk mengkonsumsi sayur di kalangan masyarakat Indonesia masih sangat kurang. Bahkan setelah terjadi pandemi COVID-19 jumlah konsumsi sayur di kalangan masyarakat Indonesia tidak meningkat banyak. Maka dari itu melalui kegiatan ini sekolah ingin mengajak setiap warga sekolah untuk mengkonsumsi sayur-sayuran. Yuk, jangan sampai lupa untuk mengkonsumsi sayur ya Sobat AKJ!

 

Dokumentasi kegiatan klik disini

 

Penulis: Paskalina Dwi Intan Bui Lazar

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 22 December 2023
Cerita Sobat AKJ : Berbagi Semangat Kebersamaan
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Rambu-Rambu Lalu Lintas
Cerita Sobat AKJ: Rambu-Rambu Lalu Lintas
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Membuang Sampah pada Tempatnya
Cerita Sobat AKJ: Membuang Sampah pada Tempatnya
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Jangan Membuang Sampah Sembaran...
Cerita Sobat AKJ: Jangan Membuang Sampah Sembaran...
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Pemanfaatan Gadget Pada Remaja
Cerita Sobat AKJ: Pemanfaatan Gadget Pada Remaja
Berita Lainnya - 17 January 2024
Refleksi DUDI 2024 Pentingnya Safety Dalam Indust...
Berita Lainnya - 17 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Alinka Varillie
Refleksi DUDI 2024 - Alinka Varillie
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Stefania Anastasya
Refleksi DUDI 2024 - Stefania Anastasya
Berita Lainnya - 15 January 2024
Sharing Motivation Day : Menjadi Kuat
Sharing Motivation Day : Menjadi Kuat
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 Relasi Dalam Dunia Industri - ...
Refleksi DUDI 2024 Relasi Dalam Dunia Industri - ...
Berita Lainnya - 06 March 2024
Pojok Best : Dia Pasti Tolong
Berita Lainnya - 07 March 2024
Pojok Best : Menang Melawan Rasa Takut
Tuhan akan memberikan kemenangan kepada orang-ora...
Berita Lainnya - 08 March 2024
Pojok Best : Berani Menghadapi Masalah
Marilah kita berdoa kepada Tuhan untuk meneguhkan...
Berita Lainnya - 12 March 2024
Pojok Best : Kebaikan yang Tulus : Kisah Seorang ...
Tindakan kecil yang dilakukan dengan niat baik da...
Berita Lainnya - 13 March 2024
Pojok Best : A Kind Gesture Can Reach A Wound Tha...
Dalam menghadapi luka hati dan kesulitan, tindaka...
Berita Lainnya - 03 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Mengenal Potensi Diri Sendiri
Berita Lainnya - 03 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Belajar Kreatif Dan Inovatif
Cerita Sobat AKJ: Belajar Kreatif Dan Inovatif
Berita Lainnya - 03 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Lelah Dikit Gak Ngaruh
Cerita Sobat AKJ: Lelah Dikit Gak Ngaruh
Berita Lainnya - 03 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Berbagi Dikala Berkekurangan It...
Cerita Sobat AKJ: Berbagi Dikala Berkekurangan It...
Berita Lainnya - 30 April 2024
Pojok Best : Usaha Tidak Akan Mengkhianati Hasil
Usaha tidak akan mengkhianati hasil, jangan lelah...
Berita Lainnya - 24 July 2024
Pojok Best : Hanya Perkara Waktu
Berita Lainnya - 25 July 2024
Pojok Best : Dalam Masa Penantian
Pojok Best : Dalam Masa Penantian
Berita Lainnya - 26 July 2024
Pojok Best : Penderitaan Membawa Penghiburan
Pojok Best : Penderitaan Membawa Penghiburan
Berita Lainnya - 29 July 2024
Pojok Best : Bersabar Seperti Yusuf
Pojok Best : Bersabar Seperti Yusuf
Berita Lainnya - 30 July 2024
Pojok Best :Asal Ada Kemauan Dan Usaha, Tidak Ada...
Pojok Best :Asal Ada Kemauan Dan Usaha, Tidak Ada...

Choose Your School

GO