POTM Kelas XI dan XII: Sosialisasi Program Sekolah T.P. 2021/2022

Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 July 2021

Pada hari Sabtu, 31 Juli 2021 SMAK PENABUR Kota Jababeka mengadakan kegiatan Pertemuan Orang Tua Murid (POTM) untuk kelas XI dan XII. Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka sosialisasi program sekolah tahun pelajaran 2021/2022. Tentunya kegiatan ini dihadiri oleh orang tua murid, guru dan karyawan SMAK PENABUR Kota Jababeka.

 

Kegiatan ini di pandu oleh Ibu Maria Fransisca selaku MC. Kegiatan di awali dengan doa, menyanyikan lagu Indonesia Raya, bersama sama membacakan visi dan misi BPK PENABUR serta menyanyikan Mars BPK PENABUR.

 

Kegiatan dilanjutkan dengan pemaparan tentang kegiatan umum sekolah oleh Kepala SMAK PENABUR Kota Jababeka, Ibu Maria Indriani, dimulai dengan perkenalan para wali kelas, guru yang mengajar dan karyawan. Dilanjutkan dengan program sekolah tentang kegiatan entrepreneur. Dalam kesempatan kali ini juga dipaparkan terkait adanya AKM di kelas XI dan sosialisasi BTA di kelas XII nantinya.

 

Masih melanjutkan paparan terkait anak kelas XII, Ibu Gisela selaku guru Bimbingan Konseling (BK) menjelaskan terkait sistem masuk perguruan tinggi khususnya PTN yang alurnya juga tentu harus diketahui oleh orang tua murid. 

 

Dalam kegiatan pembelajaran tentunya dibutuhkan penjelasan terkait kurikulum yang ada di sekolah, dalam kesempatan ini Ibu Rita selaku Wakakur memaparkan terkait jadwal, mata pelajaran dan beberapa hal yang berhubungan dengan penilaian dan kolaborasi. Lalu kegiatan dilanjutkan dengan pemaparan Ibu Nunut selaku Wakasis terkait kesiswaan, mulai dari kegiatan siswa, tata tertib dan pembahasan program portofolio dan ekstrakurikuler yang ada. 

 

Tidak terasa kurang lebih 2 jam kegiatan berlangsung, namun orang tua masih semangat dan setia mengikuti kegiatan ini. Terlihat dari orang tua yang mengajukan beberapa pertanyaan terkait kegiatan murid kedepannya. Hal ini menyadari betapa pentingnya hubungan yang sinergis antara sekolah dan orang tua serta peserta didik.

 

Semoga melalui kegiatan ini pembelajaran 2021/2022 dapat berjalan baik dan kita semua dapat menjadi agen perubahan dalam tatanan baru yang bernilai dan manfaat bagi banyak orang . Sampai bertemu di POTM SMAK PENABUR Kota Jababeka berikutnya.

 

Untuk dokumentasi klik di sini.

Penulis: Kristin S Silaban

Editor: Maria Fransisca

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 July 2023
Ibadah Awal Tahun TP 2023/2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 July 2023
PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH TP 2023/2024
Masa pengenalan lingkungan sekolah adalah masa-ma...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 July 2023
Ibadah Awal Tahun Ajaran 2023/2024 : “Menerima Di...
Ketika kita memahami apa itu kebodohan, kita akan...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 June 2023
KEBAKTIAN AKHIR TAHUN AJARAN, AKAPRENEUR RAPSODY ...
KEBAKTIAN AKHIR TAHUN AJARAN, AKAPRENEUR RAPSODY ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 May 2023
Upacara Bendera : "Tangguh Dan Mau Menerima Tanta...
Upacara Bendera : "Tangguh Dan Mau Menerima Tanta...
Berita Lainnya - 15 September 2021
POJOK BEST: Berbeda tetapi Tetap Satu
Berita Lainnya - 16 September 2021
POJOK BEST: Bisakah Kamu Setia?
Apakah kamu tahu apa arti kesetiaan? Seringkali o...
Berita Lainnya - 17 September 2021
POJOK BEST: Kunci Sukses
Memandang segelintir manusia yang sukses seringka...
Berita Lainnya - 18 September 2021
POJOK BEST: Kesetiaan Pada Prinsip
Apa yang kalian pikirkan jika mendengar kata “kes...
Berita Lainnya - 19 September 2021
POJOK BEST: Hidup Kita Berguna
Apakah kalian pernah merasa bahwa hidup kalian ti...
Berita Lainnya - 17 August 2022
Sambutan Kepala SMAK PENABUR Kota Jababeka dalam ...
Berita Lainnya - 18 August 2022
Pojok Best : Murah Hati Setiap Hari
tips dari tindakan murah hati
Berita Lainnya - 19 August 2022
Pojok Best : Lakukan dari hal kecil dan sederhana
Pojok Best : Kemurahan Hati: Lakukan dari hal kec...
Berita Lainnya - 20 August 2022
Pojok Best : Aku Mengasihi Kamu Tanpa Batas
mengasihi tanpa batas
Berita Lainnya - 21 August 2022
Pojok Best : Tulus melakukan sesuatu hal untuk or...
tuluslah dalam berbuat baik kepada orang lain kar...
Berita Lainnya - 08 June 2023
Pojok Best : Janganlah Tersesat!
Berita Lainnya - 09 June 2023
Pojok Best : Memiliki Sikap Seperti Ayub
Ayub berpegang teguh pada janji Tuhan bahwa Ia...
Berita Lainnya - 10 June 2023
Pojok Best : Bersikap Tangguh
Menjadi tangguh bukan berarti tidak terkalahkan a...
Berita Lainnya - 12 June 2023
Pojok Best : Kita Punya Potensi Untuk Mengubah Du...
Secara keseluruhan, kutipan ini adalah pengingat ...
Berita Lainnya - 13 June 2023
Pojok Best : Berpegang Teguh Pada Injil
Dengan berpegang teguh pada Injil akan membawa ke...
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Junawan
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 Belajar Entrepreneur Melalui K...
Refleksi DUDI 2024 Belajar Entrepreneur Melalui K...
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 Kunjungan Industri - Geri
Refleksi DUDI 2024 Kunjungan Industri - Geri
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Cyntya Margareta
Refleksi DUDI 2024 - Cyntya Margareta
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Cliff
Refleksi DUDI 2024 - Cliff

Choose Your School

GO