PENABURFair SMAK PENABUR KOTA JABABEKA 2022

Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 August 2022

PENABUR Fair merupakan kegiatan yang diadakan oleh PENABUR agar calon orang tua siswa mendapatkan banyak informasi mengenai benefit dan cash back yang bisa diperoleh saat mendaftarkan anaknya ke sekolah-sekolah yang ada di lingkungan BPK PENABUR Jakarta mulai dari jenjang TK sampai dengan jenjang SLTA. Hal ini bersamaan dengan masa penerimaan siswa baru T.P. 2023/2024 di lingkungan BPK PENABUR Jakarta telah dimulai.  

SMAK PENABUR Kota Jababeka turut andil dalam PENABURFair pada hari yang sama dengan mengusung tema "Jadi Lebih Baik". Kegiatan ini terdiri dari dua sesi, sesi pertama  dimulai pukul 08.50 WIB sampai pukul 10.10 WIB dan sesi kedua dari pukul 10.40 WIB sampai pukul 12.00 WIB. Calon orang tua baik dari dalam maupun luar PENABUR terlihat antusias mengikuti rangkaian kegiatan PENABURFair. Pada kegiatan ini, struktural SMAK PENABUR Kota Jababeka menyampaikan informasi-informasi penting terkait penerimaan siswa baru dan prestasi serta kegiatan sekolah. Orang tua siswa juga banyak mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang ingin mereka ketahui tentang SMAK PENABUR Kota Jababeka.

 

Kami berharap dengan diadakannya kegiatan PENABURFair, semakin banyak pula calon orang tua siswa yang menyekolahkan putra-putrinya di SMAK PENABUR Kota Jababeka. 

 

Sampai berjumpa kembali di PENABURFair SMAK PENABUR Kota Jababeka tahun depan. Tuhan memberkati.

 

Penulis: Bernadette, Editor: Nunut Dumariana Simanjuntak

 

Dokumentasi klik disini

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 January 2022
Lomba Microblog SMPK PENABUR Jakarta
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 November 2021
Daftarkan Diri Kalian dalam "PESTA" Exhibition
Buat kalian yang memiliki kemampuan non akademik ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 November 2021
Edu Summit For Teachers: Kegiatan peringatan Hari...
Kegiatan peringatan Hari Guru Nasional dengan tem...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 02 November 2021
EXUBERANT 2021 Mystical Winter 4 Days To Go
The Gate Has Opened! Let's head on to The Mystica...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 November 2021
EXUBERANT 2021 Mystical Winter 5 Days To Go
The Gate Has Opened! Let's head on to The Mystica...
Berita Lainnya - 04 September 2019
Pojok Ruang PKBN2K: Satu Mangkuk Salad
Berita Lainnya - 22 December 2020
Hari Ibu 2020: Perempuan Berdaya Indonesia Maju
Berita Lainnya - 23 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: BUKU PANDUAN
Berita Lainnya - 05 August 2020
Ayo, semangat belajar online!!
Berita Lainnya - 10 August 2020
Hydroponics Project
Berita Lainnya - 22 September 2022
Pojok Best : Kesetiaan Mahal?
Berita Lainnya - 23 September 2022
Pojok Best : Percaya Pada Janji Setia Tuhan
Mungkin sebagian dari kalian sudah mengetahui apa...
Berita Lainnya - 24 September 2022
Pojok Best : Kesetiaan Sangat Berharga di Mata Tu...
Jika kita lihat dalam (Amsal 3:3-4) “Janganlah ki...
Berita Lainnya - 26 September 2022
Pojok Best : Pengakuan Dosa
Dalam 1 Yohanes 1: 9 mengatakan “Jika kita mengak...
Berita Lainnya - 27 September 2022
Pojok Best : Kesetiaan adalah Hasil dari Karakter...
Pojok Best : Kesetiaan adalah Hasil dari Karakter...
Berita Lainnya - 19 July 2023
Pojok Best : Pengendalian Diri Adalah Salah Satu ...
Berita Lainnya - 20 July 2023
Pojok Best : Kendalikan Dirimu !
Tidak semua orang dapat mengendalikan hal di seke...
Berita Lainnya - 21 July 2023
Pojok Best : Menahan Diri
Itu saja tips and tricks dari saya untuk menahan ...
Berita Lainnya - 24 July 2023
Pojok Best : Prioritas dan Godaan
Dalam menguasai diri, sangat penting untuk menget...
Berita Lainnya - 25 July 2023
Pojok Best : Manfaat Pengendalian Diri
Mengendalikan diri memiliki banyak manfaat untuk ...
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 Kunjungan Industri - Geri
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Cyntya Margareta
Refleksi DUDI 2024 - Cyntya Margareta
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Cliff
Refleksi DUDI 2024 - Cliff
Berita Lainnya - 03 January 2024
Cerita Sobat AKJ: Resolusi 2024 Memulai Dengan Be...
Cerita Sobat AKJ: Memulai Dengan Berhikmat
Berita Lainnya - 07 February 2024
Pojok Best : Tepat pada Waktu-Nya
Seringkali kita dihadapkan dengan situasi yang me...

Choose Your School

GO