PASKAH dan KPI AKJ 2023 - "The Hope of Resurrection"

Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 April 2023

Penulis : Bernadette Rusmini

 

KPI (Kebaktian Penyegaran Iman) adalah salah satu kegiatan dengan tujuan untuk memberi penyegaran iman bagi para peserta didik baik dari SMAK PENABUR Kota Jababeka  maupun SMP dan SMA serta SMK sekitar Jababeka-cikarang.

KPI kali ini diadakan bersamaan dengan  perayaan PASKAH SMAK PENABUR Kota Jababeka pada hari Jumat, 15 April 2023. Dengan mengusung tema yang sama yaitu The Hope of Resurrection, agar kita memiliki harapan baru dalam kebangkitan Yesus Kristus (bangkit dari apapun).

Iman kami disegarkan dengan kotbah dari Pendeta Yohanes ABS (GKI Bintaro) yang membawakan kotbahnya dengan santai namun mengena bagi para remaja, dan kami juga disegarkan dengan kesaksian dan puji-puji an dari bapak Jonathan Prawira yang adalah penyanyi dan pencipta lagu-lagu rohani yang sangat terkenal, dengan pembawaan yang bersahaja mampu menghipnotis para remaja untuk ikut melantunkan puji-pujian ciptaannya.

Luar biasa antusiasme para siswa AKJ maupun peserta luar AKJ, mereka memuji Tuhan dan bahkan dari salah satu sekolah peserta mempersembahkan puji-pujian.

Dalam perayaan kali ini kami juga mengundang anak-anak dari sebuah panti asuhan yaitu panti asuhan Yohanes, ada 8 orang anak beserta 2 orang kakak pendamping yang juga mempersembahkan puji-pujian. Puji Tuhan kami boleh berbagi dengan mereka.

Ternyata seluruh peserta yang hadir dalam perayaan KPI dan PASKAH kali ini, dari AKJ sendiri berjumlah 164 orang, dari SMP dan SMA Negeri : 171 orang dengan total peserta seluruhnya termasuk nara sumber dan pendeta berjumlah 350 orang.

Puji Tuhan KPI dan perayaan PASKAH ini berjalan dengan lancar dari awal hingga akhir. Kami menantikan kembali semarak KPI dan perayaan PASKAH tahun depan. 

 

Selamat PASKAH 2023.

 

Tuhan Yesus memberkati

 

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 April 2022
GKI Reward PSB BPK PENABUR Jakarta Tahun Pelajara...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 April 2022
Acara Temu Syukur "ALPENINDO Virtual Walk Run & R...
Acara Temu Syukur "ALPENINDO Virtual Walk Run & R...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 April 2022
Info Lebaran SMAK PENABUR Kota Jababeka 2022
Berikut ini info tentang Libur Hari Raya Idul Fit...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 April 2022
Winners Announcement for Funday Thursday April 20...
On April 21st, members of SMAK PENABUR Kota Jabab...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 April 2022
SMAK PENABUR Kota Jababeka Held an Event “Funday ...
As a part of celebrating English Language Day, on...
Berita Lainnya - 01 November 2021
POJOK BEST: Berkata Bohong atau Jujur?
Berita Lainnya - 02 November 2021
POJOK BEST: Teladan Ayub dalam Mengikut Tuhan
Hai, sobat AKJ! Ingatkah kalian tokoh Yudas Iskar...
Berita Lainnya - 03 November 2021
POJOK BEST: Kejujuran dari Tatapan Mata
Kejujuran merupakan aspek moral yang memiliki nil...
Berita Lainnya - 04 November 2021
POJOK BEST: Jujur dalam Hal Apa Pun
Kejujuran merupakan sikap yang harus dimiliki set...
Berita Lainnya - 06 November 2021
POJOK BEST: Jujur dalam Bersaksi
Kalian pasti menganggap kejujuran merupakan hal y...
Berita Lainnya - 24 August 2022
Pojok Best : Hati yang Penuh Belas Kasihan, Keren...
Berita Lainnya - 25 August 2022
Pojok Best : Kebiasaan baik sebagai ungkapan syuk...
hal-hal yang perlu kita lakukan sebagai ungkapan ...
Berita Lainnya - 26 August 2022
Pojok Best : Benarkah kamu sudah bermurah hati?
Murah hati berarti mengasihi sesama dan memiliki ...
Berita Lainnya - 27 August 2022
Pojok Best : Kemurahan Hati Dimulai Dari Tindakan...
Kemurahan hati bukanlah tindakan melainkan cara h...
Berita Lainnya - 28 August 2022
Pojok Best : Orang Yang Murah Hati Adalah Orang Y...
Orang yang murah hati adalah orang yang suka memb...
Berita Lainnya - 09 May 2023
Caring Moment: Tubuh Bukan Penghambat untuk Menja...
Berita Lainnya - 10 May 2023
Pojok Best : Berdiam Diri, Hadapi Dengan Sabar
Pojok Best : Berdiam Diri, Hadapi Dengan Sabar
Berita Lainnya - 10 May 2023
Caring Moment: Lakukanlah Kebaikan-kebaikan kecil
Dalam keadaan apapun dan dimanapun, saya selalu b...
Berita Lainnya - 11 May 2023
Pojok Best : Kesabaran dan Sikap
Pojok Best : Kesabaran dan Sikap
Berita Lainnya - 11 May 2023
Caring Moment: Menabur dan Menuai
Ayah saya memiliki prinsip selama masih hidup ber...
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Pemanfaatan Gadget Pada Remaja
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Perbaikan Jalan
Cerita Sobat AKJ: Perbaikan Jalan
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Olahraga Penting untuk Kesehatan
Cerita Sobat AKJ: Olahraga Penting untuk Kesehatan
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Sopan Santun itu Sangat Penting
Cerita Sobat AKJ: Sopan Santun itu Sangat Penting
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Kecanduan Gawai
Cerita Sobat AKJ: Kecanduan Gawai

Choose Your School

GO