Ibadah Gukar PENABUR Komplek Kota Jababeka - Pray and Let God Worry

Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 September 2023

Penulis: Paskalina Dwi Intan Bui Lazar

 

Ibadah Gukar, 27 September 2023

 

Halo sobat AKJ! Bagaimana libur tengah semester kali ini? Semoga selalu menyenangkan ya. Sobat AKJ, kalian tentu sudah tidak asing dengan lirik lagu “lima roti dan dua ikan, Tuhan Yesus yang memberkati, dimakan lima ribu orang, sisa duablas kranjang” yang sering dinyanyikan saat kita mengikuti sekolah minggu dulu. Lagu ini terinspirasi dari penggalan firman Tuhan pada Injil Yohanes 6: 1-15. Dikisahkan pada saat ini orang-orang berbondong-bondong mengikuti Yesus setelah mereka menyaksikan mukjizat yang dilakukan oleh Yesus. Disebutkan bahwa ada lima ribu orang saat itu, namun ternyata itu hanyalah jumlah laki-laki yang ada pada rombongan tersebut. Ketika para murid hendak memberi makan orang-orang tersebut mereka menyadari bahwa dengan uang 200 dinar pun tidak akan cukup untuk memberi makan lima ribu orang. Lalu datanglah Andreas membawa seorang anak yang ternyata membawa bekal 5 buah roti jelai dan 2 ikan. Beberapa murid Yesus merasa “apa artinya makanan itu untuk 5000 orang?”, namun Yesus tetap mengambil makanan tersebut dan mengucap syukur kepada Bapa-Nya. Mukjizat terjadi sehingga semua rombongan orang saat itu bisa makan hingga kenyang dan bahkan menyisakan 12 bakul roti. Kisah ini serupa dengan sebuah cerita yang mengisahkan tentang seorang wanita yang datang ke sebuah toko untuk mendapatkan bahan-bahan makanan. Singkat cerita,wanita ini tidak punya uang dan pemilik toko menantang perempuan ini untuk menuliskan doa yang selalu ia doakan. Wanita ini menuliskan “berikanlah kami pada hari ini makanan kami yang secukupnya”, dan meletakkannya pada timbangan. Pemilik toko akan memberikan bahan makanan sebanyak apapun jika timbangan kertas doa tersebut lebih berat dari bahan makanan yang akan ia taruh di sisi lainnya. Alhasil, sebuah ‘keajaiban’ terjadi sehingga timbangan kertas doa tersebut tidak bergerak sedikitpun. Wanita itu pulang ke rumah dengan membawa banyak bahan-bahan makanan. Setelah dicek kembali oleh pemilik toko, ternyata timbangannya rusak tepat ketika perempuan itu datang ke tokonya.

 

Melalui kedua kisah ini kita sebagai anak-anak Tuhan sudah seharusnya datang dan menyerahkan segala kekuatiran kita kepada Tuhan. Ketika kita hendak menyelesaikan masalah jangan semata mengandalkan logika, karena kuasa Tuhan itu melampaui logika manusia. Yang terakhir, jangan lupa untuk selalu bersyukur atas segala hal yang diberikan Tuhan kepada kita. Jangan bersyukur hanya untuk hal-hal ajaib, tapi juga untuk hal-hal kecil yang terkadang sering kita lupakan.

 

Dokumentasi klik disini.

 

Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 May 2024
REKAP PRESTASI SISWA - MEI 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 May 2024
Upacara Bendera - Senin, 20 Mei 2024
Upacara Bendera - Senin, 20 Mei 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 July 2024
MPLS (Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah) Angkata...
MPLS (Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah) Angkata...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 August 2024
REKAP PRESTASI SISWA BULAN JULI-AGUSTUS 2024
REKAP PRESTASI SISWA BULAN JULI-AGUSTUS 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 August 2024
AKAPRENUER PERIOD 2 TP 2024/2025
AKAPRENUER PERIOD 2 TP 2024/2025
Berita Lainnya - 31 January 2022
Selamat kepada Ketua OSIS dan Wakil Ketua OSIS 20...
Berita Lainnya - 05 January 2022
Ibadah Gukar SMAK PENABUR Kota Jababeka “Jadikan ...
Untuk mengawali tahun 2022, guru dan karyawan SMA...
Berita Lainnya - 01 February 2022
POJOK BEST: Taat seperti Abraham
Ketika usianya sudah senja, Abraham diberikan ket...
Berita Lainnya - 01 February 2022
Happy Chinese New Year 2022
Gong Xi Fa Cai! Semoga tahun Macan Air membawa ke...
Berita Lainnya - 02 February 2022
POJOK BEST: True Worship
In worship, we often only beg or ask for what we ...
Berita Lainnya - 10 January 2023
Pojok Best : Pojok Best : Janganlah Jemu Berbuat ...
Berita Lainnya - 11 January 2023
Pojok Best : Janganlah Menyerah!
Menyerah atau pasrah pernahkah kita merasakannya?...
Berita Lainnya - 12 January 2023
Pojok Best : Tebarkan Kebaikan Bagi Sekitar
Kebaikan merupakan hal yang mudah dilakukan namun...
Berita Lainnya - 13 January 2023
Pojok Best : Siapa Sangka?
Pernahkah kalian mengalami kesulitan atau rintang...
Berita Lainnya - 14 January 2023
Pojok Best : Tetaplah Berbuat Baik
Hal yang baik yang anda lakukan hari ini mungkin ...
Berita Lainnya - 11 September 2023
Caring Moment: Gembira membantu keluarga
Berita Lainnya - 12 September 2023
Caring Moment: Membantu Hal-hal Sederhana
Caring Moment: Membantu Hal-hal Sederhana
Berita Lainnya - 13 September 2023
Caring Moment: Membantu Ibu
Caring Moment: Membantu Ibu
Berita Lainnya - 14 September 2023
Caring Moment: Liburan di rumah saja
Caring Moment: Liburan di rumah saja
Berita Lainnya - 22 September 2023
Pojok Best : Kunci Menuju Kesuksesan dan Kebahagi...
Ketekunan adalah kapal yang membawa kita ke pelab...
Berita Lainnya - 01 March 2024
Pojok Best : Berani Mendekat : Menggali Kasih Kar...
Berita Lainnya - 04 March 2024
Pojok Best : Kerja Keras menghasilkan Buah yang B...
Kerja keras adalah kunci kesuksesan dalam mencapa...
Berita Lainnya - 05 March 2024
Pojok Best : Keberanian dari Allah
Mari pandang kesetiaan Tuhan yang menyertai seti...
Berita Lainnya - 06 March 2024
Pojok Best : Dia Pasti Tolong
Tuhan akan membantu kita dalam pergumulan kita se...
Berita Lainnya - 07 March 2024
Pojok Best : Menang Melawan Rasa Takut
Tuhan akan memberikan kemenangan kepada orang-ora...

Choose Your School

GO