Ibadah dan Perayaan Natal SMAK PENABUR Kota Jababeka 2020

Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 December 2020

 

Kita SMA Kristen PENABUR Kota Jababeka mengadakan Ibadah Natal Siswa secara virtual pada 17 Desember 2020. Acara ini diikuti oleh seluruh siswa, guru, dan karyawan SMA Kristen PENABUR Kota Jababeka, serta orang tua dan tamu undangan. Acara berlangsung dari pukul 08.00 sampai 11.00 WIB.

 

Tema Natal tahun ini adalah “ Jangan Takut, Juruselamat Telah Lahir!” yang diambil dari Lukas 2 : 10-14 yang dibawakan oleh Pdt Paulus Lie. Melalui kotbah disampaikan ada begitu banyak ketakutan pada diri kita, baik kelemahan, baik fisik dan mental kita. Kita diminta menanyakan pada diri sendiri, beranikah kita menerima diri kita sendiri?

Karena tidak menerima diri sendiri dapat menutup kesukaan besar dari Tuhan dan membuat kita sulit untuk bersyukur. Yesus sendiri lahir di tempat yang jauh dari kata mewah bahkan sangat sederhana. Namun makna natal itu sendiri kelahiran Yesus yang menunjukkan kasih yang besar. Jadi, jangan pernah takut sebab Dia akan selalu lahir dan hadir bagi kita.

 

Acara ibadah dimulai pukul 08.00 dengan Ibadah Natal lalu dilanjutkan dengan kata sambutan dari Ibu Maria selaku Kepala SMA Kristen PENABUR Kota Jababeka, wali penghubung, dan pengurus BPK PENABUR. Untuk memeriahkan kegiatan natal, dilanjutkan dengan perayaan natal. Setiap kelas berpartisipasi dan mempersembahkan yang terbaik mulai dari menyanyi, drama, dance, dan lainnya. Tidak lupa juga guru dan karyawan juga ikut serta mempersembahkan sebuah lagu untuk memeriahkan perayaan Natal. Kegiatan ibadah dan perayaan Natal ditutup dengan doa oleh ketua natal Ibu Meilissa. Kegiatan natal berlangsung dengan baik, setiap kendala yang ada dapat teratasi dengan baik dan setiap orang yang menghadiri merasakan sukacita natal.

 

Kiranya melalui Ibadah dan Perayaan Natal  siswa SMA Kristen PENABUR Kota Jababeka dapat membuat kita semakin bersyukur dan memaknai arti natal. Bersukacita dalam merayakan natal dan menyambut tahun yang baru bersama keluarga dan saudara. Selamat Natal dan menyambut Tahun Baru generasi BEST PENABUR. Tuhan memberkati selalu.

 

Untuk dokumentasi klik di sini.

 

Penulis: Kristin S Silaban

Penyunting: Nunut Dumariana

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 November 2023
EXUBERANT AKJ 2023 - QUERENCIA
Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 November 2023
Penilaian Akhir Semester Ganjil 2023
Penilaian Akhir Semester Ganjil 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 November 2023
REKAP PRESTASI SISWA BULAN NOVEMBER 2023
REKAP PRESTASI SISWA BULAN NOVEMBER 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 December 2023
Ibadah dan Perayaan Natal SMAK PENABUR Kota Jabab...
Ibadah dan Perayaan Natal SMAK PENABUR Kota Jabab...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 08 December 2023
PROYEK PENGUATAN PROFIL PANCASILA 2023
PROYEK PENGUATAN PROFIL PANCASILA 2023
Berita Lainnya - 30 November 2021
POJOK BEST: Jadilah Pribadi Bertanggung Jawab
Berita Lainnya - 29 November 2021
Selamat Mengikuti PAS 2021/2022 untuk Siswa/i SMA...
Selamat mengikuti Penilaian Akhir Semester Tahun ...
Berita Lainnya - 01 December 2021
POJOK BEST: Berani Bersaksi
Hari ini saya mau memetik satu ayat yaitu dari  "...
Berita Lainnya - 06 December 2021
POJOK BEST: TAKUT? ENGGAK MASALAH, TUH!
“Be strong and courageous. Do not be afraid or te...
Berita Lainnya - 22 December 2021
Selamat Hari Ibu 2021
Untuk mengingat jasa dan kebaikan ibu, maka kita ...
Berita Lainnya - 20 December 2022
Pojok Best : Pondasi
Berita Lainnya - 21 December 2022
Pojok Best : Ketataan Membawa Berkat
Suatu hal yang sangat penting untuk dilakukan jug...
Berita Lainnya - 21 November 2022
Hari Anak Sedunia 2022
Pada tahun ini peringatan Hari Anak Sedunia jatuh...
Berita Lainnya - 08 October 2022
Makna Perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW Bagi Masy...
Di Indonesia, Maulid Nabi Muhammad dinyatakan seb...
Berita Lainnya - 25 November 2022
Hari Guru Nasional 2022
"Kau adalah busur yang meluncurkan anak-anakmu se...
Berita Lainnya - 05 September 2023
Caring Moment: AKU dan PMR
Berita Lainnya - 06 September 2023
Caring Moment: LIBURAN LUCUKU DI RUMAH
Saat pandemi, aku hanya dirumah saja untuk memban...
Berita Lainnya - 12 September 2023
Pojok Best : Ketekunan Sebagai Tanda Cinta Kita K...
Sobat AKJ, dengan ketekunan, kita dapat menghadap...
Berita Lainnya - 11 September 2023
Pojok Best : Belajar Teknologi Untuk Mempermudah ...
Pojok Best : Belajar Teknologi Untuk Mempermudah ...
Berita Lainnya - 13 September 2023
Pojok Best : Menjadi Orang Yang Penuh Kasih dan R...
Pojok Best : Menjadi Orang Yang Penuh Kasih dan R...
Berita Lainnya - 27 February 2024
Pojok Best : Mengaku Salah Sebagai Obat Kekhawat...
Berita Lainnya - 16 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Adil Dalam Mengasihi
Cerita Sobat AKJ: Adil dalam Mengasihi
Berita Lainnya - 27 February 2024
Testimoni Siswa AKJ - Agnes Agatha Mongdong
Testimoni Siswa AKJ - Agnes Agatha Mongdong
Berita Lainnya - 27 February 2024
Testimoni Siswa AKJ - Sally Angeline Kusuma
Testimoni Siswa AKJ - Sally Angeline Kusuma
Berita Lainnya - 27 February 2024
Testimoni Siswa AKJ - Vhin Patricia Karmawan
Testimoni Siswa AKJ - Vhin Patricia Karmawan

Choose Your School

GO