Ibadah Awal Tahun TP 2023/2024

Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 July 2023

Penulis : Bernadette Rusmini

Editor   : Nunut Dumariana Simanjuntak

 

Pada awal tahun ajaran yang baru, SMA Kristen PENABUR Kota Jababeka mengadakan ibadah awal tahun pelajaran 2023-2024 pada hari Senin, 10 Juli 2023, bertempat di aula BPK PENABUR Kota Jababeka. Ibadah ini dilaksanan pada pukul 07.00 - 08.00 WIB. Ibadah awal tahun ini mengambil tema “Menerima Didikan dan Menjauhi Kebodohan” dengan ayat Alkitab yang diambil dari Amsal 1: 1-7. Dalam ibadah yang dipimpin oleh Pdt. Daud Chevi Naibaho dari GKI Cikarang, Bapak Pendeta mengajak peserta didik agar belajar memercayai Tuhan dalam segala situasi atau tantangan apapun yang mampu menolong dan memulihkan mereka dari rasa takut.

 

Di dalam ibadah kali ini kita diajak untuk mengenal  Kitab Amsal yang ditulis oleh Salomo. Kebanyakan pasal Amsal ditujukan untuk anak-anak muda agar lebih berhikmat dalam menjalani hidupnya. Bila kita ingin mengerti apa itu hikmat maka ada baiknya kita mencari tahu terlebih dahulu tentang kebodohan. ketahui terlebih dahulu apa itu kebodohan. Di dalam Alkitab dijabarkan ciri-ciri orang bodoh, sebagai berikut:

  • Memandang remeh Firman Tuhan (Amsal 1 : 7)
  • Bersandar pada pengertiannya sendiri (3 : 5-6)
  • Memandang remeh didikan orang tua (Amsal 1 : 8)
  • Memberi jawab sebelum mendengar (18 : 13)
  • Menyerukan kebodohan (14 : 33)
  • Tidak disiplin (6 : 6 – 10)
  • Tidak mengenal kata koreksi (Amsal  17 : 10)

Ketika kita memahami apa itu kebodohan, kita akan menemukan korelasi antara hikmat dan kebodohan. Jika kita ingin menjadi orang-orang yang berhikmat, maka kita harus menjauhi kebodohan. Selain itu kita juga harus mau menerima didikan baik melalui firman Tuhan ataupun melalui didikan orang tua/guru, sehingga kita dapat menjadi orang sukses yaitu orang yang menikmati bagiannya dengan sukacita.

 

Selamat memasuki tahun ajaran 2023-2024 dengan menerima didikan dan menjauhi kebodohan. Tuhan memberkati.



 

Berita Lainnya - 20 November 2021
Happy World Children's Day 2021
Berita Lainnya - 24 November 2021
POJOK BEST: Jawablah dengan Jujur
Pastinya dalam kehidupan sehari-hari, kita pasti ...
Berita Lainnya - 25 November 2021
POJOK BEST: Pilihan Penentu Jalan Kita
Kadang kita sebagai manusia pasti pernah mendapat...
Berita Lainnya - 25 November 2021
Selamat Hari Guru Nasional 2021 "Bergerak dengan ...
Pada 25 November 2021 diperingati sebagai Hari Gu...
Berita Lainnya - 26 November 2021
POJOK BEST: Konsekuensi Bersikap Tidak Benar
Terkadang kita tergoda untuk berbohong karena kit...
Berita Lainnya - 19 December 2022
Pojok Best : Bersandar Pada Tuhan
Berita Lainnya - 20 December 2022
Pojok Best : Pondasi
Ada banyak kebijaksanaan yang dunia harus berikan...
Berita Lainnya - 21 December 2022
Pojok Best : Ketataan Membawa Berkat
Suatu hal yang sangat penting untuk dilakukan jug...
Berita Lainnya - 21 November 2022
Hari Anak Sedunia 2022
Pada tahun ini peringatan Hari Anak Sedunia jatuh...
Berita Lainnya - 08 October 2022
Makna Perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW Bagi Masy...
Di Indonesia, Maulid Nabi Muhammad dinyatakan seb...
Berita Lainnya - 13 September 2023
Pojok Best : Menjadi Orang Yang Penuh Kasih dan R...
Berita Lainnya - 13 September 2023
Cerita Sobat AKJ : Diterima
Cerita Sobat AKJ : Diterima
Berita Lainnya - 14 September 2023
Pojok Best : Jangan Jemu Berbuat Baik
Pojok Best : Jangan Jemu Berbuat Baik
Berita Lainnya - 15 September 2023
Pojok Best : Tuaian Yang Baik
Pojok Best : Tuaian Yang Baik
Berita Lainnya - 18 September 2023
Pojok Best : Memelihara Firman-Nya Dengan Hati Ya...
Proses pertumbuhan rohani memerlukan kesabaran d...
Berita Lainnya - 04 March 2024
Pojok Best : Kerja Keras menghasilkan Buah yang B...
Berita Lainnya - 05 March 2024
Pojok Best : Keberanian dari Allah
Mari pandang kesetiaan Tuhan yang menyertai seti...
Berita Lainnya - 06 March 2024
Pojok Best : Dia Pasti Tolong
Tuhan akan membantu kita dalam pergumulan kita se...
Berita Lainnya - 07 March 2024
Pojok Best : Menang Melawan Rasa Takut
Tuhan akan memberikan kemenangan kepada orang-ora...
Berita Lainnya - 08 March 2024
Pojok Best : Berani Menghadapi Masalah
Marilah kita berdoa kepada Tuhan untuk meneguhkan...
Berita Lainnya - 16 December 2024
Cerita Sobat AKJ : Memilih Karir Ssesuai Dengan M...
Berita Lainnya - 13 December 2024
Cerita Sobat AKJ : Membuat Keputusan Yang Tepat M...
Membuat Keputusan Yang Tepat Mengenai Pilihan Jur...
Berita Lainnya - 13 December 2024
Cerita Sobat AKJ : Pilihan Karir Yang Tepat Ada d...
semakin termotivasi untuk mencari jurusan dan uni...
Berita Lainnya - 12 December 2024
Cerita Sobat AKJ : Mengenal Berbagai Program Stud...
Mengenal Berbagai Program Studi dan Peluang Karir
Berita Lainnya - 12 December 2024
Cerita Sobat AKJ : Mengenal Karir Yang Mungkin Be...
Cerita Sobat AKJ : Mengenal Karir Yang Mungkin Be...

Choose Your School

GO