HARI ANAK NASIONAL 2022

Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 July 2022

Hari anak ternyata tidak diperingati pada tanggal yang sama di seluruh dunia. Hari Anak Internasional diperingati setiap tanggal 1 Juni dan Hari Anak Universal diperingati setiap tanggal 20 November. Setiap negara juga memmeringati Hari Anak di tanggal yang berbeda-beda. Di Indonesia, Hari Anak Nasional diperingati setiap tanggal 23 Juli, ini berdasarkan Keputusan Presiden No.44 tahun 1984 tanggal 19 Juli 1984.

 

Tahun 2022 ini, peringatan Hari Anak Nasional dilaksanakan secara hybrid karena kasus Covid-19 yang semakin meningkat. Peringatan Hari Anak Nasional pada tahun 2022 akan mengusung tema besar, yaitu  "Anak Terlindungi, Indonesia Maju" sedangkan sub tema yang diangkat adalah "Anak Peduli Pasca Pandemi Covid-19, Anak Tangguh Pasca Pandemi Covid-19, Anak Tangguh, Indonesia Lestari".

 

Adapun tujuan khusus diperingatinya Hari Anak Nasional ini adalah untuk memberi pemahaman bahwa anak merupakan generasi penerus cita-cita perjuangan bangsa; untuk mendorong pemerintah, pemerintah daerah, dunia usaha, lembaga kemasyarakatan, dunia pendidikan, dan media masa menjadi leading sector untuk melakukan kerja-kerja aktif yang berimplikasi terhadap tumbuh kembang anak; mendorong terwujudnya Indonesia Layak Anak (IDOLA 2030); meningkatkan peran keluarga dalam pengasuhan positif; menurunkan angka kekerasan terhadap anak; mencegah dan menurunkan angka pekerja anak atau anak yang dieksploitasi secara ekonomi; memastikan anak tetap mendapat hak belajar, bermain dan bergembira pasca Covid - 19.

 

Selamat Hari Anak Nasional, Anak Terlindungi, Indonesia Maju..

 

Penulis : Bernadette R.

Editor: Nunut Dumariana Simanjuntak

Berita Lainnya - 25 November 2021
POJOK BEST: Pilihan Penentu Jalan Kita
Berita Lainnya - 25 November 2021
Selamat Hari Guru Nasional 2021 "Bergerak dengan ...
Pada 25 November 2021 diperingati sebagai Hari Gu...
Berita Lainnya - 26 November 2021
POJOK BEST: Konsekuensi Bersikap Tidak Benar
Terkadang kita tergoda untuk berbohong karena kit...
Berita Lainnya - 29 November 2021
POJOK BEST: Hari Ini Menentukan Masa Depan
“Your Future Is Created By What You Do Today Not ...
Berita Lainnya - 30 November 2021
POJOK BEST: Jadilah Pribadi Bertanggung Jawab
Apakah kalian pernah merasa bahwa kalian tidak ma...
Berita Lainnya - 17 October 2022
Pojok Best : Menerima Itu Baik, Tetapi Memberi Ja...
Berita Lainnya - 15 October 2022
Pojok Best : Makna Sahabat
Tidak ada kasih yang lebih besar dari pada kasih ...
Berita Lainnya - 16 October 2022
Pojok Best : Ikhlas Dalam Berbagi
Amsal 22:9 “Orang yang baik hati akan diberkati, ...
Berita Lainnya - 18 October 2022
Pojok Best : Kepedulian Kecil Yang Berdampak Besar
Pojok Best : Kepedulian Kecil Yang Berdampak Besar
Berita Lainnya - 19 October 2022
Pojok Best : Peduli dan Selalu Membantu
Ulangan 15:11 berkata, “Sebab orang-orang miskin ...
Berita Lainnya - 26 April 2023
Pojok Best : Menerima Hidup Dengan Keikhlasan
Berita Lainnya - 03 May 2023
Pojok Best : Melangkah Dengan Iman
Mari kita hidup dalam keyakinan bahwa Yesus memeg...
Berita Lainnya - 04 May 2023
Pojok Best : Menemukan Kesabaran: Mengapa Sabar A...
Oleh karena itu, mari kita belajar untuk menemuk...
Berita Lainnya - 05 May 2023
Pojok Best : Jangan Jemu-Jemu dalam Berbuat Baik
Pojok Best : Jangan Jemu-Jemu dalam Berbuat Baik
Berita Lainnya - 08 May 2023
Pojok Best : Manfaat Mengampuni Bagi Kehidupan
Pojok Best : Manfaat Mengampuni Bagi Kehidupan
Berita Lainnya - 30 October 2023
A Moment To Remember : "Jendela Kebudayaan Indon...
Berita Lainnya - 30 October 2023
A Moment To Remember : Keberagaman
A Moment To Remember : Keberagaman
Berita Lainnya - 30 October 2023
A Moment To Remember : "Beautiful Balinese Cultur...
A Moment To Remember : "Beautiful Balinese Cultur...
Berita Lainnya - 27 October 2023
A Moment To Remember : Cahaya Kehidupan
A Moment To Remember : Cahaya Kehidupan
Berita Lainnya - 27 October 2023
A Moment To Remember : Tiap Talenta Berbeda dan ...
A Moment To Remember : Tiap Talenta Berbeda dan ...
Berita Lainnya - 01 April 2024
Testimoni Alumni AKJ - Imanuel Reinaldi
Berita Lainnya - 02 April 2024
Testimoni Alumni AKJ - Kogure Miki
Testimoni Alumni AKJ - Kogure Miki
Berita Lainnya - 04 April 2024
Testimoni Alumni AKJ - Shanny Leonita
Testimoni Alumni AKJ - Shanny Leonita
Berita Lainnya - 25 April 2024
Pojok Best : Pengorbanan untuk Menjadi Pribadi ya...
Pengorbanan merupakan akibat dari sebuah pengabd...
Berita Lainnya - 26 April 2024
Pojok Best : Kehadiran Kasih Allah
Sejatinya, kasih Allah hadir dalam tindakan kita ...

Choose Your School

GO