EXUBERANT AKJ 2024 - ENCHANTE

Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 October 2024

Penulis : Unique/XII MIPA 2

Editor : Rita Darmaningsih

 

Tahun ini, EXUBERANT hadir dengan judul ENCHANTE dengan slogan “Dive Deep and Seek Your Treasure. Enchante bermakna “to be delighted with a show”. Jadi Enchante dalam Exuberant tahun ini memiliki makna sebuah acara special bagi peserta dalam mengasah bakat dan minatnya.

Kegiatan ini berlangsung selama 6 hari, mulai 7 sampai 12 Oktober 2024, kegiatan digelar dengan memperlombakan berbagai cabang seni dan olahraga. Beberapa perlombaan yang digelar yaitu Solo Vokal SMP & SMA (Umum), Futsal SMP & SMA, Basket 3x3 SMP, Basket SMA, E-sport Mobile Legends SMP & SMA (Umum), dan Fotografi. Seluruh lomba berjalan dengan baik dan lancar. Kegiatan Exuberant tahun ini diikuti oleh total 887 peserta dari 48 sekolah di wilayah Cikarang dan sekitarnya.

Exuberant ditutup pada Sabtu, 12 Oktober 2024 dengan kegiatan closing yang menampilkan juara Solo Vocal serta banyak penampilan dari siswa-siswi AKJ.

Semoga kegiatan Exuberant ini dapat meninggalkan kesan yang baik bagi seluruh peserta terlebih sebagai sarana untuk mengembangkan bakat dan minat. Sampai jumpa di Exuberant di tahun yang akan datang. Tuhan memberkati.  



Berita Lainnya - 15 November 2021
POJOK BEST: Perilaku Jujur dalam Kehidupan Sehari...
Berita Lainnya - 16 November 2021
POJOK BEST: Hidup Jujur dan Andalkan Tuhan
“Ketulusan dan kejujuran kiranya mengawal aku, se...
Berita Lainnya - 17 November 2021
POJOK BEST: Kejujuran Ibarat Emas
Pertama-tama aku mau kasih 1 ayat untuk hari ini ...
Berita Lainnya - 18 November 2021
POJOK BEST: Jalan Seperti Pagar Duri atau yang Ra...
Di dalam Amsal 15:19 yang berbunyi “Jalan si pema...
Berita Lainnya - 19 November 2021
POJOK BEST: Katakan Iya atau Tidak
“Tetapi yang terutama, saudara-saudara, janganlah...
Berita Lainnya - 04 October 2022
Pojok Best : Bertolong-tolonganlah seperti Si Sem...
Berita Lainnya - 05 October 2022
Pojok Best : Mengasihi Sesama
Lukas 6 : 32 dikatakan “Dan jikalau kamu mengasih...
Berita Lainnya - 06 October 2022
Pojok Best : Perbuatan baik membawa dampak positif
KBBI - empati/em·pa·ti/ /émpati/ n Psi keadaan me...
Berita Lainnya - 07 October 2022
Pojok Best : Perbuatan Baik Datang dari Hal Kecil
Dan janganlah kamu lupa berbuat baik dan memberi ...
Berita Lainnya - 08 October 2022
Pojok Best : Lebih Bahagia Memberi atau Menerima
Lebih Bahagia Memberi atau Menerima Kisah Para Ra...
Berita Lainnya - 21 April 2023
Pojok Best : Jangan Laut Dalam Kesedihan, Terseny...
Berita Lainnya - 26 April 2023
Caring Moment: Saling Menolong
Sebagai seorang sahabat, kita harus selalu berbag...
Berita Lainnya - 27 April 2023
Caring Moment: Selalu Membantu
Ketika melihat seseorang yang membutuhkan bantuan...
Berita Lainnya - 02 May 2023
Pojok Best : Tips Untuk Mengatasi Ketakutan Dalam...
Pojok Best : Tips Untuk Mengatasi Ketakutan Dalam...
Berita Lainnya - 22 April 2023
Pojok Best : Utamakan Sabar
Rasa sabar tidak muncul begitu saja, ada proses y...
Berita Lainnya - 26 October 2023
Pojok Best : Kebaikan (1)
Berita Lainnya - 27 October 2023
Pojok Best : Kasih Kepada Sesama
Dengan melayani sesama, kita jadi lebih tahu peri...
Berita Lainnya - 30 October 2023
A Moment To Remember : Diversity, Equity, and Inc...
A Moment To Remember : Diversity, Equity, and Inc...
Berita Lainnya - 30 October 2023
A Moment To Remember : Keberagaman Budaya Indone...
A Moment To Remember : Keberagaman Budaya Indone...
Berita Lainnya - 30 October 2023
A Moment To Remember : Keindahan dan Kekuatan Tr...
A Moment To Remember : Keindahan dan Kekuatan Tr...
Berita Lainnya - 24 April 2024
Pojok Best : Cara Menjadi Sukses
Berita Lainnya - 22 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Kompos AKJ untuk Bumi
Cerita Sobat AKJ: Kompos AKJ untuk Bumi
Berita Lainnya - 01 April 2024
Testimoni Alumni AKJ - Imanuel Reinaldi
Testimoni Alumni AKJ - Imanuel Reinaldi
Berita Lainnya - 02 April 2024
Testimoni Alumni AKJ - Kogure Miki
Testimoni Alumni AKJ - Kogure Miki
Berita Lainnya - 04 April 2024
Testimoni Alumni AKJ - Shanny Leonita
Testimoni Alumni AKJ - Shanny Leonita

Choose Your School

GO