Belajar mengenai "Iman yang Menyelamatkan" dalam Ibadah Siswa 26/07/21

Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 July 2021

 

Halo, Sobat AKJ!

 

Apakah kalian pernah bertanya-tanya di dalam benak kalian? Kenapa sih, kita harus mengalami kejadian pandemi yang melanda dunia? Apa mungkin ini hukuman dari Tuhan? Mengapa harus terjadi seperti ini kalau ada Tuhan?

 

Pertanyaan seperti ini tentu membuat kita bertanya-tanya dan membuat kita putus asa untuk menghadapinya. Sebab, berbagai pikiran tentang takut jika kita tidak mempunyai masa depan dan situasi disekitar kita dapat membuat kita ragu-ragu. Sehingga, pertanyaan tersebut juga dapat membuat kita kehilangan iman.

 

Nah, segala pertanyaan atau ketakutan yang kalian punya akan dijawab dalam ibadah siswa SMAK PENABUR Kota Jababeka dengan tema "Iman yang Menyelamatkan" yang disampaikan oleh Pdt. Febrita Melati pada Senin, 26 Juli 2021.

 

Lalu, apakah kalian tahu “iman” itu apa? “Iman adalah dasar dari segala sesuatu yang kita harapkan dan bukti dari segala sesuatu yang tidak kita lihat” (Ibrani 11:1). Iman itu percaya walau kita tidak melihatnya. Tanpa iman kita tidak bisa berharap, tanpa iman kita tidak bisa melihat visi dan masa depan kita. Sebab, iman yang menyelamatkan adalah iman yang mengenal Yesus secara pribadi sebagai anak Allah.

 

Oleh karena itu, ayo kita belajar iman dari sekarang! Percaya bahwa Yesus adalah Juruselamat kita. Ia akan memulihkan keadaan kita. Yakinilah, bahwa Tuhan akan menyelamatkan kita dan menciptakan terang untuk kita semua!

 

Untuk dokumentasi klik di sini.

 

Penulis: Jennifer Cantika

Editor: Maria Fransisca

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 April 2022
GKI Reward PSB BPK PENABUR Jakarta Tahun Pelajara...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 April 2022
Acara Temu Syukur "ALPENINDO Virtual Walk Run & R...
Acara Temu Syukur "ALPENINDO Virtual Walk Run & R...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 April 2022
Info Lebaran SMAK PENABUR Kota Jababeka 2022
Berikut ini info tentang Libur Hari Raya Idul Fit...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 April 2022
Winners Announcement for Funday Thursday April 20...
On April 21st, members of SMAK PENABUR Kota Jabab...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 April 2022
SMAK PENABUR Kota Jababeka Held an Event “Funday ...
As a part of celebrating English Language Day, on...
Berita Lainnya - 09 January 2020
Berani Untuk Tidak Nyaman
Berita Lainnya - 31 October 2019
Pojok Ruang PKBN2K: Berani Untuk Tampil Beda
Berita Lainnya - 27 August 2020
Prokrastinasi Akademik, NO!
Hallo teman-teman, menyambung edisi “Merdeka Bela...
Berita Lainnya - 18 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Ayo Bijak Jadi Pengguna Tekno...
Berita Lainnya - 23 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: HARAPAN SELALU ADA
Berita Lainnya - 10 October 2022
HARI KESEHATAN MENTAL SEDUNIA 2022
Berita Lainnya - 12 November 2022
Peringatan Hari Kesehatan Nasional ke-58 : “Bangk...
Sobat, peringatan hari Kesehatan nasional tahun i...
Berita Lainnya - 22 December 2022
Pojok Best : Jangan Mencontek
Dari cerita di atas kita diingatkan kembali bahwa...
Berita Lainnya - 23 December 2022
Pojok Best : Allah Lebih Tinggi Dari Manusia
Teman-teman, sebagai anak Allah, kita harus taat ...
Berita Lainnya - 24 December 2022
Pojok Best : Taat Kepada Firman Tuhan Perubahan ...
"Taat kepada Firman akan membawa perubahan hidup ...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Bersyukur Dengan ...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Saling Membantu I...
Ceritaku di Character Building: Saling Membantu I...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Terimakasih Kakak...
Ceritaku di Character Building: Terimakasih Kakak...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Myself, Goals, St...
Ceritaku di Character Building: Myself, Goals, St...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Pengalaman Baru
Ceritaku di Character Building: Pengalaman Baru
Berita Lainnya - 09 September 2024
Pojok Best : Menanti dengan Kesabaran
Berita Lainnya - 10 September 2024
Pojok Best : Langkah Kecil yang Besar
Pojok Best : Langkah Kecil yang Besar
Berita Lainnya - 17 September 2024
Pojok Best : Hidup Adalah Sebuah Proses Belajar y...
Pojok Best : Hidup Adalah Sebuah Proses Belajar y...
Berita Lainnya - 18 September 2024
Pojok Best : Mengerjakan Bagianmu dengan Sungguh-...
Pojok Best : Mengerjakan Bagianmu dengan Sungguh-...
Berita Lainnya - 19 September 2024
Pojok Best : Hidup Tanpa Arah
Pojok Best : Hidup Tanpa Arah

Choose Your School

GO