AKAPRENUER PERIOD 2 TP 2024/2025

Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 August 2024

Penulis : (Novalina Magdalena)

 

Pada tanggal 27 Agustus 2024, SMAK PENABUR KOTA JABABEKA  mengadakan kegiatan AKAPRENEUR PERIOD. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk memperkaya soft skill siswa agar menjadi wirausaha yang sukses nantinya. Kegiatan  diikuti oleh siswa  kelas X sampai XII mulai  pukul 06.30 - 08.00 di Aula BPK PENABUR Kota Jababeka

Pada AKAPRENEUR PERIOD kali ini, materi diberikan oleh Dr Agung Sudjatmoto, S.E, M.M.  dari Universitas Binus. Beliau  memberikan seminar tentang cara memanajemen diri dan waktu serta cara supaya barang hasil daur ulang dapat terjual dengan baik dan sesuai dengan pasar yang sedang hits sekarang.

Pada kegiatan ini sekolah juga memberikan pinjaman sebesar Rp 50.000,00,- per kelompok untuk merealisasikan apa yang sudah direncanakan  di canvas milik kelompok masing masing.

Siswa mengikuti dengan antusius  dan semua kegiatan berjalan dengan lancar.

 

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 March 2024
PANDUAN SERAGAM PESERTA DIDIK SLTAK PENABUR Jakar...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 March 2024
UPACARA BENDERA - 4 MARET 2024
UPACARA BENDERA - 4 MARET 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 08 March 2024
DOA SYAFAAT RANGKAIAN   UJIAN SEKOLAH 2024
DOA SYAFAAT RANGKAIAN   UJIAN SEKOLAH 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 March 2024
PERKAJU MARET 2024
PERKAJU MARET 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 March 2024
Ibadah Gukar Komplek PENABUR Kota Jababeka - Mare...
Ibadah Gukar Komplek PENABUR Kota Jababeka - Mare...
Berita Lainnya - 06 February 2022
POJOK BEST: Menyerahkan Anggota Tubuh sebagai Sen...
Berita Lainnya - 07 February 2022
POJOK BEST: Walk in the Way of Love
Ayat ini menyatakan bahwa Tuhan mengajarkan kita ...
Berita Lainnya - 08 February 2022
POJOK BEST: Kemurahan Hati Allah
Murah hati adalah sikap yang harus tertanam dalam...
Berita Lainnya - 09 February 2022
POJOK BEST: Willingness to Sacrifice
Hey everyone, today we’re going to talk about how...
Berita Lainnya - 10 February 2022
POJOK BEST: Jerih payah yang Terbayarkan
Ada seorang anak bernama Anggrek, dia sangat pint...
Berita Lainnya - 22 February 2023
Pojok Best : Hidup Kita Seperti Sedang Mengasah P...
Berita Lainnya - 22 February 2023
Caring Moment : Hidup Untuk Memberi
Ibarat Matahari sebagai bola  gas berpijar yang s...
Berita Lainnya - 23 February 2023
Pojok Best : Rendah Hati Namun Tidak Rendah Diri
Teman-teman dari teladan Daud kita dapat belajar ...
Berita Lainnya - 23 February 2023
Caring Moment: Memberi Kepada Sesama
Kesehatan merupakan hal yang penting yang selalu ...
Berita Lainnya - 24 February 2023
Pojok Best : Memberi Tanpa Mengharap
Alkitab ini yaitu Galatia 6: 9 Janganlah kita jem...
Berita Lainnya - 31 October 2023
Testimoni Alumni AKJ - Kristianto Lesmana
Berita Lainnya - 02 November 2023
Testimoni Alumni AKJ - Kezia Kanaya Clairine
Testimoni Alumni AKJ - Kezia Kanaya Clairine
Berita Lainnya - 03 November 2023
Pojok Best : Perihal Memberi
Sebagai manusia, kita harus mengasihi sesama sepe...
Berita Lainnya - 06 November 2023
Pojok Best : The Importance of Good Deeds
Start a good relationship wit your friend, also w...
Berita Lainnya - 07 November 2023
Pojok Best : Menjadi Pilihan Allah
Kita harus memiliki penampilan dalam yang baik, m...
Berita Lainnya - 26 August 2024
Pojok Best : Kegagalan Adalah Awal Dari Sebuah Ke...
Berita Lainnya - 28 August 2024
Pojok Best : Menyederhanakan Iman & Mempercayai ...
Pojok Best : Menyederhanakan Iman & Mempercayai ...
Berita Lainnya - 29 August 2024
Pojok Best : Kebaikan yang Membangun
Pojok Best : Kebaikan yang Membangun
Berita Lainnya - 30 August 2024
Pojok Best : Hidup Kekal Dalam Kristus
Pojok Best : Hidup Kekal Dalam Kristus
Berita Lainnya - 15 July 2024
Cerita Sobat AKJ: Bercermin
Cerita Sobat AKJ: Bercermin

Choose Your School

GO