AKJ HARI INI -11 Oktober 2023

Agenda - 11 October 2023
AKJ HARI INI -11 Oktober 2023

Shalom Sobat AKJ

 

Quote:
“Tunjukkan padaku seorang yang benar benar puas dan aku akan menunjukkan padamu sebuah kegagalan.” – Thomas Alva Edison -

 

Berikut informasi kegiatan, Rabu, 11 Oktober 2023:

⏰KBM sesuai jadwal, kelas X, XI, XII : 9 JP (06.30-14.35)

👔Seragam Pramuka sesuai ketentuan

✝️Pada JP 8-9 akan ada kunjungan kedukaan atas berpulangnya Ayahanda terkasih dari Jessica Sugiarto Effendy kelas XI IPS, oleh perwakilan OSIS, Kelas XI IPS dan guru.

👩‍🎨Ekskur Kepramukaan: (Pramuka, PMR, Paskib), untuk kelas X, XI dan XII dimulai dengan apel, pk. 14.45-16.15.

 

Salam sehat,
SMAK PENABUR Kota Jababeka

Tags:

Choose Your School