Tuhan Yang Mengatur Segalanya

BERITA LAINNYA - 30 October 2024

Tuhan Yang Mengatur Segalanya

 

Filipi 4:13

“Segala perkara dapat kutanggung di dalam Dia yang memberi kekuatan kepadaku.”

 

Menurut saya ayat ini menggambarkan hidup saya karena berbagai masalah dan tantangan yang harus saya hadapi, saya serahkan semua ke dalam tangan-Nya agar Ialah yang mengatur jalan hidup saya ke jalan yang benar menurut kehendak Tuhan. Saat saya ada masalah, lebih berasa untuk berserah saja kepada Tuhan, apapun perintah dia akan saya lakukan karena hanya Dia yang tau mana yang baik bagi hidup saya. Contoh saja seperti baru-baru ini saya dipilih menjadi duta ekoenzim Penabur HI namun saya merasa tidak mau karena ada hal lain yang harus saya kejar yaitu pelajaran dan nilai. Dalam pelajaran tersebut saya merasa lemah maka saya butuh waktu lebih banyak untuk mengerti. Maka, saya memutuskan untuk mengundurkan diri tetapi hati saya merasa tidak tenang jika saya mundur diri dari duta tersebut. Bisa saja Tuhan memberi sinyal lewat hati saya bahwa saya harus tetap ikut agar menambah pengalaman untuk hidup saya. Untuk sekarang saya merasa masih ragu apakah saya benar-benar harus mengundurkan diri atau tidak. Saya hanya berpasrah pada Tuhan agar biarlah Ia yang mengatur segalanya. Semoga seterusnya saya bisa menanamkan motivasi yang baik ini di kehidupan saya di masa depan.

 

Tags:
BERITA LAINNYA - 20 March 2021
Pandemi Covid-19, Jakarta Fair Terkena Imbasnya
BERITA LAINNYA - 11 March 2021
Sosialisasi Ujian Sekolah 2021
BERITA LAINNYA - 20 March 2021
Jogja Istimewa
BERITA LAINNYA - 20 March 2021
Peninggalan Budaya yang Menarik di Kota Apel
BERITA LAINNYA - 20 March 2021
Uniknya Budaya Kota Hujan
BERITA LAINNYA - 29 September 2022
Empati Menggerakan Aksi
BERITA LAINNYA - 30 September 2022
Festival Kora-Kora yang Menarik Wisatawan
Festival Kora-Kora yang Menarik Wisatawan
BERITA LAINNYA - 30 September 2022
Tari Kimbul dari Suku Kayu Pulo di Jayapura
Tari Kimbul dari Suku Kayu Pulo di Jayapura
BERITA LAINNYA - 01 October 2022
Syukuran Panen Padi Penduduk Asli Jailolo
Syukuran Panen Padi Penduduk Asli Jailolo
BERITA LAINNYA - 04 October 2022
CINTA SEBATAS TEMAN
CINTA SEBATAS TEMAN
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Mengenal Lappet: Kelezatan Khas Suku Batak
BERITA LAINNYA - 06 October 2023
KETIKA PANAS MENGGANAS: By Maria Trisnawati..
KETIKA PANAS MENGGANAS: By Maria Trisnawati..
BERITA LAINNYA - 08 October 2023
Daily REMINDER, 08 Oktober 2023
Daily REMINDER, 08 Oktober 2023
BERITA LAINNYA - 09 October 2023
Daily REMINDER, 09 Oktober 2023
Daily REMINDER, 09 Oktober 2023
BERITA LAINNYA - 10 October 2023
Daily REMINDER, 10 Oktober 2023
Daily REMINDER, 10 Oktober 2023
BERITA LAINNYA - 08 February 2024
Belajar dari Komik....
BERITA LAINNYA - 22 February 2024
Pengalaman Selama CG, Proyek, dan Komitmen
Pengalaman Selama CG, Proyek, dan Komitmen
BERITA LAINNYA - 01 February 2024
Pelantikan OSIS dan Latihan Dasar Kepemimpinan Pe...
Pelantikan OSIS dan Latihan Dasar Kepemimpinan Pe...
BERITA LAINNYA - 01 March 2024
Congratulations for Gold Flag, OSIS SMAK HI >> St...
Congratulations for Gold Flag, OSIS SMAK HI >> St...
BERITA LAINNYA - 29 March 2024
Peringatan Jumat Agung, 29 Maret 2024.
Peringatan Jumat Agung, 29 Maret 2024.
BERITA LAINNYA - 08 September 2024
Iman Adalah Kunci untuk Menerima Kasih Karunia
BERITA LAINNYA - 17 July 2024
Perbanyak Bersyukur
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 08 September 2024
Resep dari Bahagia adalah menjaga Kesehatan Tubuh...
Resep dari Bahagia adalah menjaga Kesehatan Tubuh...
BERITA LAINNYA - 18 July 2024
Tuhan, Allahmu menyertai Engkau
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 09 September 2024
Berpegang pada Janji Tuhan Menciptakan Harapan Ta...
Berpegang pada Janji Tuhan Menciptakan Harapan Ta...

Choose Your School

GO