Tuhan Adalah Juru Selamat

BERITA LAINNYA - 26 October 2024

Tuhan Adalah Juru Selamat

 

Matius 19:26

Yesus memandang mereka dan berkata:

"Bagi manusia hal ini tidak mungkin, tetapi bagi Allah segala sesuatu mungkin”.

 

Menurut saya ayat ini sangat menjadi pedoman bagi hidup saya, karena semakin bertambahnya umur banyak sekali tantangan dan cobaan yang saya alami. Ayat ini mengajarkan saya bahwa setiap kegiatan dan perlakuan saya harus saya serahkan dan percayakan kepada-Nya. Suatu hari saya pernah mengalami banyak kesulitan dengan masalah-masalah di sekolah maupun mengenai diri sendiri. Lalu saya bingung apa yang harus saya lakukan, saya tidak berdoa, berserah, atau bahkan mempercayakan kepada Tuhan. 

 

Namun datanglah hari dimana saya mendapat khotbah mengenai “Berserah Kepada Tuhan”. Dari situ saya belajar memahami apa yang dimaksud oleh pendeta saya. Bagi manusia hal ini tidak mungkin, tetapi bagi Tuhan semua dapat terjadi. Saya belajar betapa pentingnya kita tidak melupakan siapa yang pencipta kita dan yang memelihara kita. Sejak saat itu saya mulai berdoa, meluangkan waktu bagi Tuhan, berserah, dan mempercayakan masalah saya kepada Tuhan bahwa Ia bisa menolongku. Lalu hal baik pun datang kepada saya dan masalah-masalah yang saya telah alami pun perlahan mendapat jalan keluarnya. Saya percaya bahwa ini adalah pertolongan dari Tuhan.  Dan kita tidak boleh lupa jika kita berserah kepada-Nya kita harus tetap melakukan aksi untuk menyelesaikan masalah tersebut dengan bantuan tuntunan Tuhan agar setiap jalan yang kita pilih merupakan kehendak Allah.  

 

Saya sangat berharap bahwa orang-orang di luar sana yang mengalami kesulitan mengingat Tuhan sebagai juruselamat nya. 




 Anneke Meissa XI-5

Tags:
BERITA LAINNYA - 20 March 2021
Pandemi Covid-19, Jakarta Fair Terkena Imbasnya
BERITA LAINNYA - 11 March 2021
Sosialisasi Ujian Sekolah 2021
BERITA LAINNYA - 20 March 2021
Jogja Istimewa
BERITA LAINNYA - 20 March 2021
Peninggalan Budaya yang Menarik di Kota Apel
BERITA LAINNYA - 20 March 2021
Uniknya Budaya Kota Hujan
BERITA LAINNYA - 29 September 2022
Empati Menggerakan Aksi
BERITA LAINNYA - 30 September 2022
Festival Kora-Kora yang Menarik Wisatawan
Festival Kora-Kora yang Menarik Wisatawan
BERITA LAINNYA - 30 September 2022
Tari Kimbul dari Suku Kayu Pulo di Jayapura
Tari Kimbul dari Suku Kayu Pulo di Jayapura
BERITA LAINNYA - 01 October 2022
Syukuran Panen Padi Penduduk Asli Jailolo
Syukuran Panen Padi Penduduk Asli Jailolo
BERITA LAINNYA - 04 October 2022
CINTA SEBATAS TEMAN
CINTA SEBATAS TEMAN
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Mengenal Lappet: Kelezatan Khas Suku Batak
BERITA LAINNYA - 06 October 2023
KETIKA PANAS MENGGANAS: By Maria Trisnawati..
KETIKA PANAS MENGGANAS: By Maria Trisnawati..
BERITA LAINNYA - 08 October 2023
Daily REMINDER, 08 Oktober 2023
Daily REMINDER, 08 Oktober 2023
BERITA LAINNYA - 09 October 2023
Daily REMINDER, 09 Oktober 2023
Daily REMINDER, 09 Oktober 2023
BERITA LAINNYA - 10 October 2023
Daily REMINDER, 10 Oktober 2023
Daily REMINDER, 10 Oktober 2023
BERITA LAINNYA - 08 February 2024
Belajar dari Komik....
BERITA LAINNYA - 22 February 2024
Pengalaman Selama CG, Proyek, dan Komitmen
Pengalaman Selama CG, Proyek, dan Komitmen
BERITA LAINNYA - 01 February 2024
Pelantikan OSIS dan Latihan Dasar Kepemimpinan Pe...
Pelantikan OSIS dan Latihan Dasar Kepemimpinan Pe...
BERITA LAINNYA - 01 March 2024
Congratulations for Gold Flag, OSIS SMAK HI >> St...
Congratulations for Gold Flag, OSIS SMAK HI >> St...
BERITA LAINNYA - 29 March 2024
Peringatan Jumat Agung, 29 Maret 2024.
Peringatan Jumat Agung, 29 Maret 2024.
BERITA LAINNYA - 08 September 2024
Iman Adalah Kunci untuk Menerima Kasih Karunia
BERITA LAINNYA - 17 July 2024
Perbanyak Bersyukur
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 08 September 2024
Resep dari Bahagia adalah menjaga Kesehatan Tubuh...
Resep dari Bahagia adalah menjaga Kesehatan Tubuh...
BERITA LAINNYA - 18 July 2024
Tuhan, Allahmu menyertai Engkau
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 09 September 2024
Berpegang pada Janji Tuhan Menciptakan Harapan Ta...
Berpegang pada Janji Tuhan Menciptakan Harapan Ta...

Choose Your School

GO