Renungan Natal by Kimiko Demagog

BERITA LAINNYA - 30 December 2023

 

Natal adalah hari di mana Sang Juru Selamat lahir. Sebagai umatNya, kita sepatutnya merayakan hari kelahiran-Nya dengan sukacita dan bahagia bersama-sama.

 

Di hari natal pada tahun ini, SMAK Penabur Harapan Indah menyelenggarakan ibadah perayaan hari natal seperti tahun-tahun sebelumnya pada hari Rabu tanggal 13 Desember 2023. Pada ibadah perayaan tersebut, ada terdapat banyak hal yang menarik seperti penampilan-penampilan murid SMAK Penabur Harapan Indah (paduan suara, modern dance, dan drama). Ada juga khotbah dari pendeta yang sudah diundang untuk memimpin ibadah natal ini.

 

Melalui drama yang ditampilkan, kita dapat mengetahui alur cerita kelahiran Tuhan Yesus. Drama yang ditampilkanpun disajikan dengan menambahkan selingan komedi sehingga para penonton dapat terhibur dengan setiap adegan-adegannya. Untuk khotbah yang disampaikan oleh pendeta, kita juga dapat mengambil pesan dan moral yang telah disampaikan beliau. Adapun juga seluruh persembahan yang diberikan siswa siswi diperuntukkan untuk kegiatan sosial dan KAUM.

 

Dengan itu, ibadah perayaan hari natal SMAK Penabur Harapan Indah ini sangatlah menyenangkan dan bermanfaat bagi seluruh keluarga SMAK Penabur Harapan Indah dan juga teman-teman KAUM  (Kasih Untuk Mentawai). Saya merasa sangat terberkati lewat perayaan natal tahun ini, semoga kadar keimanan saya terus menerus diperbaharui menjadi serupa dan sama dengan Kristus sang Juruselamat yang lahir pada natal ribuan tahun yang lalu.. 

 

 

Tags:
BERITA LAINNYA - 01 June 2020
Juara III Jurusan IPS - Tahun 2020 - Nathania Int...
BERITA LAINNYA - 01 June 2020
Juara I Jurusan IPS - Tahun 2020 - Vanessa Cahyan...
BERITA LAINNYA - 16 June 2020
Jeremy Gunawan_Asisten Dosen_Institut Teknologi B...
BERITA LAINNYA - 16 June 2020
Febiyana Aditya_Asisten Laboratorium _BINUS Unive...
BERITA LAINNYA - 16 June 2020
Daniel Harjuna _ Asisten Dosen _ Universitas Gadj...
BERITA LAINNYA - 15 February 2022
Valentine’s Day
BERITA LAINNYA - 16 February 2022
PCG #3 : “Develop Your Teen’s Creativity and Chri...
PCG #3 : “Develop Your Teen’s Creativity and Chri...
BERITA LAINNYA - 22 February 2022
Kesalahpahaman Berujung Maut: Kritik Terhadap Cer...
Kesalahpahaman Berujung Maut: Kritik Terhadap Cer...
BERITA LAINNYA - 21 February 2022
Odong-Odong oleh Seno Gumira Ajidarma
Odong-Odong oleh Seno Gumira Ajidarma
BERITA LAINNYA - 24 February 2022
Masa Mau Ribut Terus?
Masa Mau Ribut Terus?
BERITA LAINNYA - 20 March 2023
Unseen Ending
BERITA LAINNYA - 03 April 2023
Unrequited Childhood Love
Unrequited Childhood Love
BERITA LAINNYA - 07 February 2023
Penilaian Akhir Tahun (PAT)
Penilaian Akhir Tahun (PAT)
BERITA LAINNYA - 23 February 2023
ARTMAZING
ARTMAZING
BERITA LAINNYA - 06 March 2023
Budaya 5S dan TOMAT
Budaya 5S dan TOMAT
BERITA LAINNYA - 02 October 2023
Menunjukkan Sportivitas dalam Berkompetisi di EXC...
BERITA LAINNYA - 03 October 2023
Tari Ketuk Tilu: Keindahan dan Keunikan Tarian Tr...
Tari Ketuk Tilu: Keindahan dan Keunikan Tarian Tr...
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Mengenal Lappet: Kelezatan Khas Suku Batak
Mengenal Lappet: Kelezatan Khas Suku Batak
BERITA LAINNYA - 06 October 2023
KETIKA PANAS MENGGANAS: By Maria Trisnawati..
KETIKA PANAS MENGGANAS: By Maria Trisnawati..
BERITA LAINNYA - 08 October 2023
Daily REMINDER, 08 Oktober 2023
Daily REMINDER, 08 Oktober 2023
BERITA LAINNYA - 28 January 2024
Sengketa di Natuna Utara,....
BERITA LAINNYA - 29 January 2024
Indonesia, Ibukota Perjuangan Asia dan Afrika......
Indonesia, Ibukota Perjuangan Asia dan Afrika......
BERITA LAINNYA - 30 January 2024
Peran Indonesia dalam upaya perdamaian Moro Natio...
Peran Indonesia dalam upaya perdamaian Moro Natio...
BERITA LAINNYA - 31 January 2024
Misi Garuda mendamaikan dunia...
Misi Garuda mendamaikan dunia...
BERITA LAINNYA - 31 January 2024
Menjaga kekudusan hidup..
Menjaga kekudusan hidup..

Choose Your School

GO