Ketika Iman Bergerak

BERITA LAINNYA - 30 November 2024

Matius 21:22

"Dan apa saja yang kamu minta dalam doa dengan penuh kepercayaan, kamu akan menerimanya." 

Ayat ini mengingtkan saya akan pentingnya iman dalam setiap doa. Doa bukanlah sesuatu hal yang sepele, apalagi hal yang bisa dianggap remeh. Dalam doa, kita memiliki kesempatan untuk berbicara langsung dengan Allah, dan berserah kepadaNya dengan mempercayakan hidup kita sepenuhnya kepada-Nya. Ketika seseorang berdoa dengan keyakinan penuh kepada Tuhan, maka doanya akan didengar dan dijawab sesuai dengan kehendak Tuhan, bukan selalu sesuai keinginan kita. 

Ada banyak momen dalam hidup di mana saya dihadapkan pada situasi yang sulit, dan kadang-kadang hal itu membuatku ingin menghilang dari masalah tersebut. Hal-hal tersebut dapat saya rasakan baik dalam lingkungan keluarga, sekolah, maupun pertemanan. Salah satu contohnya adalah saat saya sedang menghadapi ujian di sekolah. Meskipun saya sudah mempersiapkannya dengan belajar keras dan giat, sering kali saya tetap merasa cemas dan takut akan kegagalan. 

Dalam momen seperti itu, saya akan berdoa kepada Tuhan, memohon agar diberikan ketenangan dan kemudahan dalam mengerjakani ujian. Ketika saya berdoa dengan penuh iman dan percaya bahwa Tuhan akan memberikan yang terbaik, sesuai dengan kehendakNya. Dengan berdoa itulah yang dapat membantu saya melepaskan beban kekhawatiran dan mempercayakan hasilnya pada Tuhan. Walaupun mungkin hasilnya tidak selalu seperti yang saya harapkan, saya tahu bahwa Tuhan punya rencana yang lebih besar dan baik untuk hidup saya. 

Iman yang teguh mengajarkan saya untuk tetap percaya bahwa apapun hasilnya, Tuhan selalu bekerja dalam segala sesuatu untuk kebaikan saya. Doa dengan penuh iman bukan sekadar permohonan, tetapi juga tindakan percaya bahwa apapun yang terjadi, Tuhan tahu apa yang terbaik bagi hidup kita.

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 October 2020
Lomba Desain Logo
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 October 2020
PENABUR Talents Day
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 October 2020
Pelantikan Pengurus Majelis Perwakilan Kelas (MPK...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 02 November 2020
Kelompok Tumbuh Bersama - Senin, 2 November 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 October 2020
BINA IMAN
BERITA LAINNYA - 02 April 2022
Hari Kesadaran Autisme Sedunia
BERITA LAINNYA - 04 April 2022
EXCELSIOR, An Event that Lingers
EXCELSIOR, An Event that Lingers
BERITA LAINNYA - 13 April 2022
GEJALA GELOMBANG KEHIDUPAN
GEJALA GELOMBANG KEHIDUPAN
BERITA LAINNYA - 08 April 2022
Greedy King
Greedy King
BERITA LAINNYA - 09 April 2022
The Day I Released My First Song
The Day I Released My First Song
BERITA LAINNYA - 17 November 2023
Konflik  Keluarga: China dan Taiwan
BERITA LAINNYA - 18 November 2023
Kerusuhan Mei 1998 : Sejarah kelam Indonesia..
Kerusuhan Mei 1998 : Sejarah kelam Indonesia..
BERITA LAINNYA - 19 November 2023
Konflik Sampang dan rubuhnya toleransi di Indone...
Konflik Sampang dan toleransi Indonesia..
BERITA LAINNYA - 20 November 2023
Konflik Yahudi Dengan Nazi
Konflik Yahudi Dengan Nazi
BERITA LAINNYA - 21 November 2023
Konflik Natuna Indonesia–China
Konflik Natuna Indonesia–China
BERITA LAINNYA - 03 July 2024
Hati Yang Penuh Syukur
BERITA LAINNYA - 04 July 2024
Janganlah Kecut Dan Tawar Hati
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 05 July 2024
STOP Overthinking
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 06 July 2024
Mengampuni 70x7
Daily Rimender
BERITA LAINNYA - 07 July 2024
Pantang Menyerah
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 26 December 2024
Zeigarnik Effect
BERITA LAINNYA - 26 December 2024
Budaya Berjalan Kaki di Kota Besar di Indonesia
Budaya Berjalan Kaki di Kota Besar di Indonesia
BERITA LAINNYA - 01 December 2024
ALLAH YANG MENEGUHKAN DAN MENOLONG
Daily Inspiration
BERITA LAINNYA - 27 December 2024
Budaya 5S di SMAK Penabur Harapan Indah
Budaya 5S di SMAK Penabur Harapan Indah
BERITA LAINNYA - 02 December 2024
JANJI PENYEDIAAN TUHAN
Daily Inspiration

Choose Your School

GO