HILMY MILAN, sebuah Resensi

BERITA LAINNYA - 10 April 2024

HILMY MILAN

Jelove Krismiyogo XI MIPA 2

Identitas Buku

Judul : Hilmy Milan

Penulis : Nadia Ristiviani

Tahun Terbit : 2021

 

 

 

 

Hilmy Milan ini adalah sebuah buku romansa yang berlatar pada masa kuliah. Milan yang adalah anak dari seorang mafia eropa, dan Hilmy yang hanya seorang mahasiswa biasa. Awal kisah mereka dimulai dari Hilmy yang tertarik dengan saudara kembar dari sahabatnya, Cello. Seiring waktu, rupanya Hilmy berhasil meluluhkan perasaan Milan yang sangat dingin dan ketus.

Kelebihan

  1. Tokoh menarik : Sosok Hilmy dalam novel ini yang sangat “green flag” membuat banyak remaja wanita yang mendamba-dambakan seorang hilmy di dunia nyata.
  2. Alur menyenangkan : Alur yang tidak terlalu cepat dan tidak terlalu lambat membuat pembaca merasa simpel untuk membacanya dan tidak sedikit orang yang mengulang-ulang membaca buku ini.

Kekurangan

  1. Pembahasaan : Penulis buku ini baru terjun dalam dunia novel, sehingga terkadang masih ada Bahasa-bahasa yang tercampur antara Bahasa baku dan Bahasa santai.

Rekomendasi

Hilmy Milan sangat direkomendasikan bagi pemuda yang sedang ingin merasakan rasanya jatuh cinta karena novel ini sangat cocok untuk kalangan usia tersebut dan kisah percintaan dalam novel ini sangat menarik.

Kesimpulan

Hilmy Milan adalah buku romansa yang sangat bagus dan simpel. Tokoh tokohnya yang mempunyai karakter menarik membuat novel ini tidak seperti novel biasanya dan novel ini sangat direkomendasikan untuk dibaca



Tags:
BERITA LAINNYA - 20 March 2021
Pandemi Covid-19, Jakarta Fair Terkena Imbasnya
BERITA LAINNYA - 11 March 2021
Sosialisasi Ujian Sekolah 2021
BERITA LAINNYA - 20 March 2021
Jogja Istimewa
BERITA LAINNYA - 20 March 2021
Peninggalan Budaya yang Menarik di Kota Apel
BERITA LAINNYA - 20 March 2021
Uniknya Budaya Kota Hujan
BERITA LAINNYA - 29 September 2022
Empati Menggerakan Aksi
BERITA LAINNYA - 30 September 2022
Festival Kora-Kora yang Menarik Wisatawan
Festival Kora-Kora yang Menarik Wisatawan
BERITA LAINNYA - 30 September 2022
Tari Kimbul dari Suku Kayu Pulo di Jayapura
Tari Kimbul dari Suku Kayu Pulo di Jayapura
BERITA LAINNYA - 01 October 2022
Syukuran Panen Padi Penduduk Asli Jailolo
Syukuran Panen Padi Penduduk Asli Jailolo
BERITA LAINNYA - 04 October 2022
CINTA SEBATAS TEMAN
CINTA SEBATAS TEMAN
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Mengenal Lappet: Kelezatan Khas Suku Batak
BERITA LAINNYA - 06 October 2023
KETIKA PANAS MENGGANAS: By Maria Trisnawati..
KETIKA PANAS MENGGANAS: By Maria Trisnawati..
BERITA LAINNYA - 08 October 2023
Daily REMINDER, 08 Oktober 2023
Daily REMINDER, 08 Oktober 2023
BERITA LAINNYA - 09 October 2023
Daily REMINDER, 09 Oktober 2023
Daily REMINDER, 09 Oktober 2023
BERITA LAINNYA - 10 October 2023
Daily REMINDER, 10 Oktober 2023
Daily REMINDER, 10 Oktober 2023
BERITA LAINNYA - 08 February 2024
Belajar dari Komik....
BERITA LAINNYA - 22 February 2024
Pengalaman Selama CG, Proyek, dan Komitmen
Pengalaman Selama CG, Proyek, dan Komitmen
BERITA LAINNYA - 01 February 2024
Pelantikan OSIS dan Latihan Dasar Kepemimpinan Pe...
Pelantikan OSIS dan Latihan Dasar Kepemimpinan Pe...
BERITA LAINNYA - 01 March 2024
Congratulations for Gold Flag, OSIS SMAK HI >> St...
Congratulations for Gold Flag, OSIS SMAK HI >> St...
BERITA LAINNYA - 29 March 2024
Peringatan Jumat Agung, 29 Maret 2024.
Peringatan Jumat Agung, 29 Maret 2024.
BERITA LAINNYA - 08 September 2024
Iman Adalah Kunci untuk Menerima Kasih Karunia
BERITA LAINNYA - 17 July 2024
Perbanyak Bersyukur
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 08 September 2024
Resep dari Bahagia adalah menjaga Kesehatan Tubuh...
Resep dari Bahagia adalah menjaga Kesehatan Tubuh...
BERITA LAINNYA - 18 July 2024
Tuhan, Allahmu menyertai Engkau
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 09 September 2024
Berpegang pada Janji Tuhan Menciptakan Harapan Ta...
Berpegang pada Janji Tuhan Menciptakan Harapan Ta...

Choose Your School

GO