Damai Sejahtera Allah..

BERITA LAINNYA - 04 August 2024

 

Ayat: 2 Tesalonika 3:16

Dan Ia, Tuhan damai sejahtera, kiranya mengaruniakan damai sejahtera-Nya terus-menerus, dalam segala hal, kepada kamu. Tuhan menyertai kamu sekalian.

 

Dulu saat saya masih SMP, saya stress sekolah karena banyaknya tugas, banyaknya ujian, dan panjangnya jam sekolah. Seharian saya hanya di kamar dan jarang sekali keluar untuk menghabiskan waktu dengan keluarga saya. Bukan hanya itu saja, saya juga mulai lupa untuk membaca firman Tuhan. Saya belajar hingga jam dua malam dan lupa untuk berdoa sebelum tidur. 

 

 

Kebiasaan-kebiasaan itu berlanjut hingga suatu hari saya benar-benar lelah dengan pelajaran. Saya merasa kekurangan tujuan untuk lanjut menjalani hari-hari saya. Pikiran saya sudah tidak dapat melihat tujuan untuk melakukan apa pun. Jika ditanya apa yang saya mau lakukan pada saat itu, saya akan menjawab bahwa saya juga tidak tahu. Semuanya terasa kosong dan hampa bagi saya.

 

 

Di tengah semua itu, saya mulai mengarahkan pikiran saya kepada Tuhan. Saya tidak tahu mengapa saya melakukan itu, tapi bagi saya, hal itu terasa benar. Saya mulai membaca firman Tuhan dan rutin berdoa setiap malam. Saya berdoa kepadanya untuk memberikanku tujuan untuk melanjutkan keseharian saya. Dan tidak lama kemudian, saya mulai merasa berbeda. Saya sekarang lebih banyak menghabiskan waktu dengan keluarga dan mulai sadar betapa bahagianya saya walaupun hanya melakukan hal-hal yang kecil dengan mereka. Saya juga mulai merasa bersyukur atas segala hal yang terjadi padaku, mau yang buruk ataupun yang baik. Walaupun saya banyak menghabiskan waktu dengan keluarga, saya juga masih banyak belajar dan mengerjakan tugas. Semuanya itu menjadi stabil dalam hidup saya dan hal ini hanya karena Tuhan. Saya akan selamanya merasa bersyukur padanya.

 

Hidup terkadang terasa hampa. Semua yang dulu kita sukai sekarang hanya terasa seperti pekerjaan rumah yang membosankan. Dan walaupun kita hanya tidur seharian, tubuh kita terasa lelah. Bukan hanya tubuh kita, tetapi juga pikiran dan hati kita. Di saat-saat inilah kita paling membutuhkan Tuhan. Berdoalah dan ceritakan masalah-masalahmu padanya. Tuhan akan mendengarkan doa-doa kita dan dengan kuasanya, kita akan dibantu untuk melihat indahnya kehidupan lagi. Tetapi saat momen itu tiba, jangan lupa untuk berterima kasih padanya. Bersyukurlah karena hanya kuasanya yang dapat memberikan kita kesejahteraan.

 

Tags:
BERITA LAINNYA - 02 September 2023
Kuliner Indonesia: Kelezatan yang Memikat Lidah D...
BERITA LAINNYA - 03 September 2023
Membongkar Sejarah Tersembunyi: Jejak Eksklusif F...
Membongkar Sejarah Tersembunyi: Jejak Eksklusif F...
BERITA LAINNYA - 04 September 2023
E-SPORT: The Next Generation of Sport
E-SPORT: The Next Generation of Sport
BERITA LAINNYA - 05 September 2023
Sejarah Kota Yogyakarta: Kota Hamengkubuwono...
Sejarah Kota Yogyakarta: Kota Hamengkubuwono...
BERITA LAINNYA - 06 September 2023
Hitam Putih hingga Warna: "Film-Film yang Menguba...
Hitam Putih hingga Warna: "Film-Film yang Menguba...
BERITA LAINNYA - 05 December 2023
World Crohn’s Disease and Colitis Awareness Week
BERITA LAINNYA - 01 December 2023
Berkolaborasi lewat Choipan...
Berkolaborasi lewat Choipan...
BERITA LAINNYA - 02 December 2023
Nasi Kuning Banjarmasin...
Nasi Kuning Banjarmasin...
BERITA LAINNYA - 03 December 2023
Sei Sapi, siapa yang mau??
 Sei Sapi, siapa yang mau??
BERITA LAINNYA - 04 December 2023
Pertama kali memasak Soto Lamongan
Pertama kali memasak Soto Lamongan
BERITA LAINNYA - 04 March 2024
“Ajisaka: Sang Ksatria Maha Pemberani Pendobrak S...
BERITA LAINNYA - 05 March 2024
“Bayangan Persahabatan” sebuah resensi
“Bayangan Persahabatan” sebuah resensi
BERITA LAINNYA - 06 March 2024
Resensi Buku: Being Unhappy is A Choice
Resensi Buku: Being Unhappy is A Choice
BERITA LAINNYA - 07 March 2024
“Buku Penuh Misteri dan Teka-teki”
“Buku Penuh Misteri dan Teka-teki”
BERITA LAINNYA - 08 March 2024
“BUMI Tere Liye”
“BUMI Tere Liye”
BERITA LAINNYA - 15 July 2024
TAKUTLAH PADA TUHAN, DAN BUKAN PADA HAL DUNIAWI
BERITA LAINNYA - 16 July 2024
Hasil Kasih Karunia Allah
DAILY REMINDER
BERITA LAINNYA - 17 July 2024
Menyerahkan Diri Pada TUHAN
DAILY REMINDER
BERITA LAINNYA - 18 July 2024
HARAPAN TIDAK AKAN HILANG
DAILY REMINDER
BERITA LAINNYA - 19 July 2024
TUHAN Lebih Besar Dari Masalah
DAILY REMINDER
BERITA LAINNYA - 03 October 2024
Transparansi dan Kejujuran
BERITA LAINNYA - 04 October 2024
1 Yohanes 1 ayat 9
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 05 October 2024
Takut Akan Tuhan
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 06 October 2024
Kasih Itu Sabar dan Murah Hati
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 07 October 2024
Kekuatan Yang Lebih Besar Yang Melindungi Dan Mem...
Daily Reminder

Choose Your School

GO