Bertanggung Jawab Mengucapkan Kata Maaf

BERITA LAINNYA - 18 December 2024

Bertanggung Jawab Mengucapkan Kata Maaf

 

Efesus 4:32

"Tetapi hendaklah kamu saling ramah tamah, penuh kasih mesra, saling mengampuni, seperti Allah di dalam Kristus telah mengampuni kamu."

 

Maaf yang diberikan harus didasarkan pada pengertian bahwa kita semua pernah berdosa dan menerima pengampunan dari Allah. Namun, pengampunan ini tidak hanya sekedar kata-kata, tetapi juga menunjukkan kasih dan tanggung jawab untuk memperbaiki hubungan.

Maaf bukan hanya tentang menghilangkan rasa bersalah atau beban, tetapi juga tentang pengakuan yang tulus atas kesalahan, bertanggung jawab atas tindakan kita, dan berusaha memperbaiki hubungan dengan orang lain. Pengampunan memerlukan kesungguhan hati dan penyesalan yang mendalam, serta tindakan nyata untuk memperbaiki keadaan yang rusak.

 

Kerap kali dalam hidup keseharian kita menerapkan prinsip hidup “Yang penting udah minta maaf”. Ini adalah salah satu penerapan ajaran Tuhan yang sepele namun sering disalah artikan. Tuhan Yesus mengajarkan bahwa maaf bukan sekedar penghilang rasa bersalah, atau sebagai bentuk kewajiban menjadi seorang yang baik. Kata maaf disampaikan dengan secara sadar dan penuh tanggung jawab akan kesalahan yang telah diperbuat, kemampuan kita untuk menanggung rasa bersalah, dan niat kita untuk memperbaiki kesalahan yang diperbuat. 

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 July 2021
BERTEKUN DALAM KESESAKAN
Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 March 2022
HARI MUSIK NASIONAL
HARI MUSIK NASIONAL
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 April 2022
PENDAFTARAN SISWA BARU TAHUN PELAJARAN 2022-2023
PENDAFTARAN SISWA BARU TAHUN PELAJARAN 2022-2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 April 2022
Sukacita Kebangkitan Tuhan bersama BPK PENABUR Ja...
Sukacita Kebangkitan Tuhan bersama BPK PENABUR Ja...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 May 2022
Hari Tembakau Sedunia
Hari Tembakau Sedunia
BERITA LAINNYA - 24 April 2022
Hari Meningitis Sedunia
BERITA LAINNYA - 19 April 2022
The One That Got Away
The One That Got Away
BERITA LAINNYA - 27 April 2022
LOVE OUR EARTH
LOVE OUR EARTH
BERITA LAINNYA - 01 August 2022
LAPORAN KEGIATAN MPLS HARI PERTAMA
LAPORAN KEGIATAN MPLS HARI PERTAMA
BERITA LAINNYA - 02 August 2022
LAPORAN MPLS HARI KEDUA
LAPORAN MPLS HARI KEDUA
BERITA LAINNYA - 09 November 2023
Penerapan Ganjil Genap: Solusi Kemacetan Kota Jak...
BERITA LAINNYA - 07 December 2023
Fenomena Cancel Culture di Era Digital: Benarkah ...
Fenomena Cancel Culture di Era Digital: Benarkah ...
BERITA LAINNYA - 08 December 2023
Kepadatan Penduduk, Musuh Bebuyutan Pulau Jawa
Kepadatan Penduduk, Musuh Bebuyutan Pulau Jawa
BERITA LAINNYA - 09 December 2023
Daily Inspiration, ......
Daily Inspiration, 10 November 2023
BERITA LAINNYA - 10 December 2023
Daily Inspiration,...
Daily Inspiration, 17 November 2023
BERITA LAINNYA - 14 July 2024
Percaya Jalan dan Rancangan Tuhan
BERITA LAINNYA - 15 July 2024
Mintalah, Carilah, dan Ketoklah.
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 07 September 2024
Karunia Terindah: Menghayati Kasih Allah
Karunia Terindah: Menghayati Kasih Allah
BERITA LAINNYA - 08 September 2024
Aman dalam Pelukan-Mu: Pengalaman Dilindungi Tuhan
Tuhan, Penjaga Israel
BERITA LAINNYA - 16 July 2024
Hidup Seturut Firman Tuhan
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 04 December 2024
KEPERCAYAAN KEPADA TUHAN
BERITA LAINNYA - 05 December 2024
PENGHIBURAN DALAM KESEDIHAN
Daily Inspiration
BERITA LAINNYA - 28 December 2024
Ketidakstabilan Harga Pangan di Indonesia
Ketidakstabilan Harga Pangan di Indonesia
BERITA LAINNYA - 29 December 2024
DIGITALISASI DUNIA PADA MASA Covid 19
DIGITALISASI DUNIA PADA MASA Covid 19
BERITA LAINNYA - 29 December 2024
Mengenal Peradaban Badak Jawa dan Badak Sumatra
Mengenal Peradaban Badak Jawa dan Badak Sumatra

Choose Your School

GO