Pelantikan Pengurus Majelis Perwakilan Kelas (MPK).

Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 October 2020

Pelantikan Pengurus Majelis Perwakilan Kelas (MPK).

Hari ini, Senin, 12 Oktober 2020 telah dilaksanakan pelantikan pengurus MPK
SMAK Penabur Harapan Indah periode 2020-2021. Acara pelantikan ini
dilaksanakan berbarengan dengan upacara pengibaran bendera yang dilakukan
secara online.
Melalui SK No. 267/S.KPT/AHI/X/2020, Kepala Sekolah, Ibu Siwi Tri Wahyuningtyas M.Pd. melantik pengurus MPK baru dengan daftar sebagai berikut :

Ketua : Stacey Hendra (XI MIPA 1)
Wakil Ketua : Alvin Christoper Santosa (X MIPA 1)
Sekretaris : Cheryl Christela Aritonang (XI MIPA 3)

 

Kepala Sekolah berharap agar pengurus baru bisa tetap melaksanakan tugas dan tanggungjawabnya dengan baik dan kreatif terlebih di kala menghadapi masa yang berat masa pandemi seperti saat ini.
Kepala Sekolah juga mengucapkan banyak terima kasih kepada pengurus MPK periode 2019-2020 sebagai berikut :


Ketua : Claudio XII MIPA 2)
Wakil Ketua : Abraham Kopalit (XII MIPA 4)
Sekretaris : Danny Lawrence (XI MIPA 2)

 

yang telah melakukan upaya yang baik dan tuntas serta berharap pengalamanberorganisasi selama memimpin MPK bisa menjadi bekal yang baik untuk menghadapi kehidupan di masa depan.
SMAK Penabur Harapan Indah mengharapkan doa dan kerjasama dari berbagai pihak khususnya para guru dan murid dan seluruh civitas akademika untuk menyukseskan kerja dan tugas pelayanan pengurus yang baru dilantik tersebut.
Kiranya Tuhan kita Yesus Kristus memberikan perlindungan dan penyertaan kepada setiap bagian dari SMAK Penabur Harapan Indah dalam semua aspek pelayanannya. Selamat bekerja, Tuhan Yesus memberkati.

Tags:
BERITA LAINNYA - 06 July 2023
Ibadah Komplek I, Tahun ajaran 2023-2024.
BERITA LAINNYA - 08 July 2023
Rapat Kerja (RAKER) 2023-2024
Raker SMAK HI
BERITA LAINNYA - 08 July 2023
CASHBACK UANG PANGKAL
PSB AHI
BERITA LAINNYA - 10 July 2023
Ibadah Awal Tahun Siswa TA: 2023-2024
Ibadah Awal Tahun Siswa TA: 2023-2024
BERITA LAINNYA - 10 July 2023
Daily Inspiration, 10 Juli 2023
Daily Inspiration, 10 Juli 2023
BERITA LAINNYA - 18 October 2023
Daily REMINDER, 18 Oktober 2023
BERITA LAINNYA - 19 October 2023
Daily REMINDER, 19 Oktober : Belajar untuk tidak ...
Daily REMINDER, 19 Oktober Belajar Bersyukur..
BERITA LAINNYA - 20 October 2023
Menjadi Kuat dan tegar : menjadi generasi yang ti...
Menjadi Kuat dan tegar : menjadi generasi yang ti...
BERITA LAINNYA - 21 October 2023
Menuju Dunia Kecerdasan Buatan : Pertanda Baik at...
Menuju Dunia Kecerdasan Buatan : Pertanda Baik at...
BERITA LAINNYA - 22 October 2023
Radiasi Nuklir: Teman atau Musuh?
Radiasi Nuklir: Teman atau Musuh?
BERITA LAINNYA - 01 February 2024
Akhir atau akhirat, sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 02 February 2024
Cuma Cari Pewaris Wasiat Kok Malah?... sebuah RES...
Cuma Cari Pewaris Wasiat Kok Malah?... sebuah RES...
BERITA LAINNYA - 03 February 2024
Dikta & Hukum, sebuah RESENSI
Dikta & Hukum, sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 04 February 2024
Sepotong Kayu Diberi Nyawa, Pinochio sebuah RESEN...
Sepotong Kayu Diberi Nyawa, Pinochio sebuah RESEN...
BERITA LAINNYA - 05 February 2024
Jatuh Cinta Pada Bad Boy, sebuah RESENSI
Jatuh Cinta Pada Bad Boy, sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 05 August 2024
Believe in yourself..
BERITA LAINNYA - 06 August 2024
Hiduplah dengan jujur
Hiduplah dengan jujur
BERITA LAINNYA - 06 August 2024
Tidak Takut Bahaya...
Tidak Takut Bahaya...
BERITA LAINNYA - 07 August 2024
Siap melayaniNYA..
Siap melayaniNYA..
BERITA LAINNYA - 07 August 2024
Kasih itu tidak sombong...
Kasih itu tidak sombong...
BERITA LAINNYA - 26 September 2024
Sabar dalam Kebaikan
BERITA LAINNYA - 25 September 2024
Ujian Menguatkan Iman
Ujian Menguatkan Iman
BERITA LAINNYA - 24 September 2024
Mengakui Allah sebagai Sumber Segala Kebaikan
Mengakui Allah sebagai Sumber Segala Kebaikan
BERITA LAINNYA - 23 September 2024
Tukarkan Kekhawatiran dengan Doa Syukur
Tukarkan Kekhawatiran dengan Doa Syukur
BERITA LAINNYA - 22 September 2024
Jiwaku Menyadari Keajaiban-Mu
Jiwaku Menyadari Keajaiban-Mu

Choose Your School

GO