Awal Semester Kembali Aktif dan Semangat

Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 January 2023

Awal Semester Kembali Aktif dan Semangat

💯💯 Kita kembali memulai awal Semester yang baru ini.
Semoga di kuatkan selalu ya guys. Di awal semester yang baru ini mari kita review lagi persiapan yang diantaranya:
1. Bangun pagi awal yang baik untuk beraktivitas

Siswa yang terbiasa bangun pagi bisa memulai aktivitas tanpa tergesa-gesa. Sehingga bagi siswa yang bangun pagi, maka bisa merasakan energi positif dan persiapan lebih baik. Dengan bangun pagi, kamu juga akan merasa mudah melalui hari itu dengan lancar dan efek yang positif.

Terbiasa bangun pagi sebenarnya cukup mudah apalagi jika durasi tidurnya sudah mencukupi. Sehingga saat waktunya bangun, siswa tidak akan merasa masih mengantuk atau lelah. Jika durasi tidur cukup berarti tubuh bisa beristirahat dengan cukup. Otomatis kesehatan tubuh lebih terjaga. Saat bangun pagi, tubuh akan terasa sehat dan bugar dan lebih bersemangat. Sebelum berangkat ke sekolah, siswa juga bisa melakukan olahraga yang ringan supaya badan lebih bugar di pagi hari.

Biar semangat masa muda terus berkobar, di jalan ga kena macet dan mood di sekolah terjaga


2. Siapkan seragam sekolah
Biar keliatan selalu rapih dan stay cool terus.
3. Siapkan buku dan alat tulis
Supaya kita ga ketinggalan informasi dan materi pelajaran di setiap matpelnya.
4. Kembali bergaul
Last but not less, yuk kembali bergaul dengan teman teman, supaya ga lupa nama temen temen dan kita juga bisa bertukar pengalaman selama liburan.

Yuk mari kita mulai semester genap ini dengan semangat baru

 

Tags:
BERITA LAINNYA - 04 September 2022
FENOMENA SUPERCOOLING DALAM EFEK MPEMBA
BERITA LAINNYA - 01 September 2022
Flexing, Keangkuhan, dan Sejarah Mitologi Rasi Bi...
Flexing, Keangkuhan, dan Sejarah Mitologi Rasi Bi...
BERITA LAINNYA - 09 September 2022
IKATAN KIMIA (Kasih Iman Ilmu Amal)
IKATAN KIMIA (Kasih Iman Ilmu Amal)
BERITA LAINNYA - 06 September 2022
Kerapuhan yang Indah
Kerapuhan yang Indah
BERITA LAINNYA - 05 September 2022
Teguran dalam Kasih
Teguran dalam Kasih
BERITA LAINNYA - 16 August 2023
Pemuda Indonesia dalam alam kemerdekaan, by Clea
BERITA LAINNYA - 17 August 2023
Keep Moving Forward for Advanced Indonesia, an Es...
Keep Moving Forward for Advanced Indonesia, an Es...
BERITA LAINNYA - 28 August 2023
Tips untuk hidup Sehat Sebagai Pelajar,, yuk disi...
Tips untuk hidup Sehat Sebagai Pelajar,, yuk disi...
BERITA LAINNYA - 30 August 2023
Yang suka ngantuk, simak tips menghilangkan rasa ...
Yang suka ngantuk, simak tips menghilangkan rasa ...
BERITA LAINNYA - 27 August 2023
Kabar baik untuk sekolah, berikut cara meningkatk...
Kabar baik untuk sekolah, berikut cara meningkatk...
BERITA LAINNYA - 22 December 2023
Cara memotivasi diri sendiri ...
BERITA LAINNYA - 23 December 2023
Cara Menumbuhkan semangat ...
Cara Menumbuhkan semangat ...
BERITA LAINNYA - 24 December 2023
REFLEKSI IBADAH NATAL by Natasya-X-4
REFLEKSI IBADAH NATAL by Natasya-X-4
BERITA LAINNYA - 26 December 2023
Refleksi Natal by Keysha X4
Refleksi Natal by Keysha X4
BERITA LAINNYA - 27 December 2023
Refleksi Natal by Juliana Syanne Tedjo Utomo Kela...
Refleksi Natal by Juliana Syanne Tedjo Utomo Kela...
BERITA LAINNYA - 17 April 2024
MILEA SUARA DARI DILAN
BERITA LAINNYA - 18 April 2024
MIRAI, sebuah Resensi
MIRAI, sebuah Resensi
BERITA LAINNYA - 19 April 2024
Percy Jackson and The Olympians : The Last Olympi...
Percy Jackson and The Olympians : The Last Olympi...
BERITA LAINNYA - 20 April 2024
PERJUANGAN ACHA
PERJUANGAN ACHA
BERITA LAINNYA - 22 April 2024
PULANG - TERE LIYE
PULANG - TERE LIYE
BERITA LAINNYA - 19 September 2024
Mengatasi Ketakutan dengan Janji Tuhan
BERITA LAINNYA - 20 September 2024
Pengalaman Diselamatkan dari Masalah
Pengalaman Diselamatkan dari Masalah
BERITA LAINNYA - 21 September 2024
Menemukan Ketenangan di Tengah Kekhawatiran
Menemukan Ketenangan di Tengah Kekhawatiran
BERITA LAINNYA - 22 September 2024
Senjata Orang Percaya
Senjata Orang Percaya
BERITA LAINNYA - 23 September 2024
Mengarahkan Pandangan ke Depan
Mengarahkan Pandangan ke Depan

Choose Your School

GO