PKBN2K - PENGUASAAN DIRI & DISIPLIN

BERITA LAINNYA - 19 February 2021

PKBN2K - PENGUASAAN DIRI & DISIPLIN

 

 

Karya ini menggambarkan seseorang yang berada di suatu ruangan sambil membaca buku. Bisa dibilang karya ini menggambarkan situasi yang sedang kita hadapi saat ini, yaitu berada di dalam rumah sambil melakukan hal-hal yang kita sukai.

 

Di masa pandemi ini, kita dihimbau untuk tidak pergi keluar rumah jika tidak memiliki kepentingan jadi saya menggambar dengan latar di dalam suatu ruangan dalam rumah. Disini saya juga menggambar karakter yang sedang membaca buku karena saya sendiri juga suka membaca buku. Menurut saya membaca merupakan kegiatan yang menarik karena melalui membaca kita dapat memperoleh sesuatu yang baru. Melalui karya ini, saya ingin membuktikan bahwa masa pandemic tidak dapat dijadikan alasan untuk tidak produktif.

 

Dengan berada di dalam rumah kita telah menunjukan sikap penguasaan diri dan disiplin yang merupakan bagian dari PKBN2K. Hal ini tentu saja membantu kita berkontribusi untuk mengurangi penyebaran virus yang beredar di dunia saat ini. Stay safe, stay at home.

 

(Sharleen Aletta, XI-IPS.1)

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 05 May 2022
LULUS 100%
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 12 September 2022
PENGUMUMAN PENERIMAAN SISWA BARU GEL NON TEST 1 -...
PENGUMUMAN PENERIMAAN SISWA BARU GEL NON TEST 1 (...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 11 September 2024
Daftar Siswa Diterima - Gelombang Non Test 1 - T....
Daftar Siswa Diterima - Gelombang Non Test 1 - T....
BERITA LAINNYA - 04 November 2024
Bulan Bahasa dan Temu Pengarang Ayu Rianna
Bulan Bahasa dan Temu Pengarang Ayu Rianna
BERITA LAINNYA - 04 November 2024
Karyawisata Kelas XII
Karyawisata Kelas XII
BERITA LAINNYA - 28 September 2021
JUARA III MONSOONSIM ISME 3.0 2021
BERITA LAINNYA - 28 September 2021
ENGLISH COMPETITION AT BRAWIJAYA UNIVERSITY
ENGLISH COMPETITION AT BRAWIJAYA UNIVERSITY
BERITA LAINNYA - 01 October 2021
PERSEKUTUAN REMAJA GABUNGAN
PERSEKUTUAN REMAJA GABUNGAN
BERITA LAINNYA - 01 October 2021
BK TALK "TECHNOLOGY AND SKILL ABAD 21"
BK TALK "TECHNOLOGY AND SKILL ABAD 21"
BERITA LAINNYA - 12 November 2021
MECHATRONICS GO TO SCHOOL 2021
MECHATRONICS GO TO SCHOOL 2021
BERITA LAINNYA - 12 November 2021
YOU DON'T NEED MORE SELF-LOVE
BERITA LAINNYA - 14 November 2021
APLUS INCREDIBLES 2021
APLUS INCREDIBLES 2021
BERITA LAINNYA - 14 November 2021
BRAWIJATA PHYSICS COMPETITION 2021
BRAWIJATA PHYSICS COMPETITION 2021
BERITA LAINNYA - 19 November 2021
FAITH OVER FEAR
FAITH OVER FEAR
BERITA LAINNYA - 20 November 2021
BK TALK: BE POSITIVE INFLUENCER
BK TALK: BE POSITIVE INFLUENCER
BERITA LAINNYA - 26 March 2022
EARTH HOUR 2022
BERITA LAINNYA - 28 March 2022
MENGHITUNG KENANGAN
MENGHITUNG KENANGAN
BERITA LAINNYA - 28 March 2022
DIANTARA BIDANG RUANG MALAM
DIANTARA BIDANG RUANG MALAM
BERITA LAINNYA - 28 March 2022
TUNAS HIDUP
TUNAS HIDUP
BERITA LAINNYA - 28 March 2022
JIWA MUDA RINDU KALKULASI
JIWA MUDA RINDU KALKULASI
BERITA LAINNYA - 13 June 2023
Khitanan Massal SMAK PENABUR Kota Tangerang dalam...
BERITA LAINNYA - 15 June 2023
CSP T.A. 2022/2023
Video Dokumentasi Kegiatan siswa-siswi AKT dalam ...
BERITA LAINNYA - 18 July 2023
Color Run SMAK PENABUR Kota Tangerang
Color Run SMAK PENABUR Kota Tangerang
BERITA LAINNYA - 18 July 2023
Sympnoia - “Together We Create Harmony”
Sympnoia - “Together We Create Harmony”
BERITA LAINNYA - 22 August 2023
PERAYAAN HUT KE-78 REPUBLIK INDONESIA
PERAYAAN HUT KE-78 REPUBLIK INDONESIA

Choose Your School

GO