PENYULUHAN KESEHATAN GIGI TP 2021/2022

BERITA LAINNYA - 04 August 2021

Pada hari Rabu, 4 Agustus 2021 , tim UKGS yang terdiri dari drg. Christella dan Ms. Irma melakukan Penyuluhan Kesehatan Gigi untuk siswa/siswi kelas 6 A, B, dan C SDK Penabur Gading Serpong. Tema Penyuluhan Kesehatan Gigi kali ini yaitu tentang Perawatan Gigi. Untuk topik yang kami bahas diantaranya tentang :

  • Pembersihan Karang Gigi

Penyuluhan kesehatan gigi  dilakukan dengan tujuan untuk menyadarkan siswa dalam menjaga kebersihan gigi dan mulut. Apabila tidak rajin menyikat gigi akan muncul karang gigi yang dapat mengakibatkan penyakit  radang gusi,  bila tidak segera dirawat, maka akan berdampak  lebih parah yaitu  perlekatan gusi dan tulang rusak, sehingga dapat mengakibatkan gigi goyang dan lepas. Pada saat penjelasan tersebut siswa/siswa kelas 6 terlihat sangat antusias dan aktif dalam mengikuti kegiatan penyuluhan kesehatan gigi.

Penjelasan tentang efek karang gigi bila dibiarkan

 

Anak-anak terlihat tertarik untuk mendengarkan Penyuluhan Kesehatan Gigi

 

Melalui gambar, siswa dapat mengetahui dampak apabila tidak rajin menyikat gigi dan kami juga menampilkan perawatan pembersihan karang gigi melalui video. Dengan demikian, siswa menjadi termotivasi untuk dapat lebih menjaga kebersihan  gigi dan mulutnya sendiri. Sehingga penyakit gigi dan mulut pun dapat terhindarkan.

Selanjutnya , kami membahas mengenai Penambalan gigi.

  • Penambalan Gigi

Penjelasan diawali dengan tujuannya mengapa gigi berlubang harus segera ditambal dan dampaknya apabila tidak segera dilakukan perawatan yang tepat. Kemudian, penjelasan mengenai perbedaan tanda-tanda keluhan yang dapat dialami menurut tingkat kedalaman lubang gigi.

Penjelasan tentang tanda-tanda gigi berlubang

 

Diakhir sesi, ada kegiatan tanya jawab untuk mengetahui pemahaman siswa dengan apa yang disampaikan selama kegiatan Penyuluhan Kesehatan Gigi ini berlangsung. Sebagian besar siswa kelas 6 dapat menjawab pertanyaan dan mereka sudah dapat membedakan tanda-tanda yang dapat terjadi menurut tingkat kedalaman gigi berlubang. Siswa/siswi pun semakin menyadari pentingnya melakukan perawatan gigi apabila mengalami masalah kesehatan gigi dan mulut. Dan mengetahui cara bagaimana menghindari penyakit gigi dan mulut agar tidak terjadi. Mereka pun juga memanfaatkan sisa waktu Penyuluhan Kesehatan Gigi untuk bertanya dan menceritakan pengalaman yang pernah mereka alami, ketika berkunjung ke klinik dokter gigi.

Terlihat anak- anak aktif dan antusias dalam menjawab pertanyaan

 

Dengan demikian, kiranya kegiatan Penyuluhan Kesehatan Gigi ini, dapat semakin menambah wawasan dan pengetahuan siswa/siswi SDK Penabur Gading Serpong. Selain itu, Siswa/siswi pun juga dapat lebih peduli tentang pentinya menjaga kesehatan gigi sejak dini.

 

Salam sehat. Tuhan memberkati.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 26 September 2020
KKO LEVEL 2 PERTEMUAN 2 "PEMBENTUKAN KARAKTER"
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 05 December 2020
KKO LEVEL 2 PERTEMUAN 4 "DISIPLIN"
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 07 December 2020
TALENT SHOW GRADE 1
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 06 March 2021
SAS KELAS 1
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 06 March 2021
PESTA SIAGA KELAS 4
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 29 October 2021
BINA IMAN KELAS 6 TP 2021/2022
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 14 December 2021
PERAYAAN NATAL SISWA TP 2021/2022
Perayaan Natal secara virtual yang dimeriahkan me...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 18 May 2022
BULETIN PERPUSTAKAAN SDK PENABUR Gading Serpong
Buletin Perpustakaan SDK PENABUR Gading Serpong
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 19 February 2022
MOTIVATION TRAINING GRADE 6 - TP 2021/2022
Motivation Training SDK PENABUR Gading Serpong di...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 04 June 2022
BRIDGING CLASS 2022
Bridging class is the way for students can feel c...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 04 February 2023
KKO LEVEL 2 PERTEMUAN 4 “DISIPLIN DENGAN DORONGAN...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 28 April 2023
BULETIN PERPUSTAKAAN SDK PENABUR GADING SERPONG T...
Hi BEST Kids.... Sebagai salah satu pusat sumber ...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 02 May 2023
HARI PENDIDIKAN NASIONAL 2023
Selamat Hari Pendidikan Nasional. Mari kita rayak...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 12 May 2023
THE BEST eLib Reader April 2023
"Reading is essential for those who seek to rise ...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 31 March 2023
IBADAH PERSIAPAN UJIAN KELAS VI TP 2022-2023
Ibadah Persiapan Ujian Kelas VI diselenggarakan s...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 18 August 2023
PERAYAAN HARI ULANG TAHUN KEMERDEKAAN REPUBLIK IN...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 22 August 2023
BULAN IMUNISASI ANAK SEKOLAH
BIAS adalah kepanjangan dari Bulan Imunisasi Anak...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 16 September 2023
SEKOLAH ALKITAB LIBURAN KELAS III
SEKOLAH ALKITAB LIBURAN KELAS III
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 14 November 2023
BIAS IMUNISASI DT , TD UNTUK ANAK SEKOLAH
BIAS IMUNISASI DT , TD UNTUK ANAK SEKOLAH
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 03 December 2023
PELAYANAN TEAM LVC SDK PENABUR GADING SERPONG DI ...
Salam dalam Kasih Kristus, Kami sangat gembira m...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 21 June 2024
Pencapaian Penuh Kebanggaan
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 13 June 2024
Petualangan Belajar: Membangun Karakter dan Kreat...
Pada tanggal 22 Mei 2024, semangat kebersamaan da...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 11 September 2024
KESETIAAN DAN KESABARAN MEMUPUK KARAKTER ANAK LEW...
       Kesetiaan dan kesabaran merupakan dua kara...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 23 October 2024
Retret Kelas V : “I’m Precious and Blessed”
Pada tanggal 23-25 Oktober 2024, siswa kelas V me...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 13 November 2024
Perpustakaan SDK PENABUR Gading Serpong Laksanaka...
Perpustakaan SDK PENABUR Gading Serpong melaksana...

Choose Your School

GO