PAS Semester I
Penilaian Tahun Pelajaran 2020/2021 - 01 December 2020
Semester I di tahun ajaran 2020/2021 sudah akan berakhir. Itu artinya, Siswa/I SDK BPK PENABUR Serang harus menghadapi PAS untuk menyelesaikan semester ini.
Kondisi pandemi yang saat ini masih mewabah, membuat siswa masih harus belajar dari rumah (PJJ) dan PAS pun dilakukan dengan jarak jauh. Tetapi hal ini tidak menyurutkan semangat siswa/i untuk tetap berusaha dan berjuang memberikan yang terbaik pada PAS kali ini.
Semangat siswa/i dalam menjalani PAS dengan kondisi pandemi terlihat dari antusiasme membuat poster yang menyatakan siap menghadapi PAS semester I ini..
Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR
Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur