Yayasan

Kunjungan Pengurus Harian Ke Cimahi

NEWS - 26 January 2022

Kunjungan Pengurus Harian Ke Cimahi

Read More
Yayasan

BPK PENABUR Kunjungi Kepala Badan Standar, Kurikulum & Asesmen Pendidikan

NEWS - 06 January 2022

BPK PENABUR Kunjungi Kepala Badan Standar, Kuriku...

Read More
Yayasan

BPK PENABUR Kunjungi Direktur Kepala Sekolah, Pengawas Sekolah dan Tenaga Kependidikan

NEWS - 05 January 2022

BPK PENABUR Kunjungi Direktur Kepala Sekolah, Pen...

Read More

6 Kriteria Anak yang Perlu Diketahui Orang Tua Ketika Siap Masuk Sekolah Dasar

BLOG - 19 January 2021

6 Kriteria anak yang perlu diketahui orang tua ketika siap masuk sekolah dasar

Seringkali pertanyaan kapan anak masuk sekolah dasar menjadi kebimbangan orang tua. Apalagi di zaman sekarang, level pembelajaran sekolah dasar jelas berbeda dengan zaman orang tua dulu. Lantas bagaimana orang tua mengetahui kesiapan anaknya untuk mengakses sekolah dasar? Ternyata ada beberapa kriteria kesiapan anak yang perlu diperhatikan sebelum ia masuk ke jenjang sekolah dasar. Apa sajakah itu? Simak informasi selengkapnya di bawah ini;

 

Menilai kesiapan buah hati untuk memasuki jenjang pendidikan sekolah dasar

Apa saja kah yang sebenarnya menjadi penilaian seorang anak yang sudah siap masuk sekolah dasar? Apakah usianya atau kemampuan kognitifnya? Ataukah kematangan emosinya? 

 

Terkadang banyak orang tua yang menginginkan anaknya masuk sekolah dasar dengan usia yang masih dini karena merasa anak mereka sudah memiliki kemampuan dasar seperti membaca berhitung, dan menulis.

 

Bahkan, demi bisa memiliki kemampuan dasar seperti ini, banyak anak dimasukan ke lembaga bimbingan belajar. Berikut ini beberapa kemampuan dasar yang dimiliki anak sebelum masuk sekolah dasar yang dikutip dari situs Ikatan Dokter Anak.

 

1.Kemampuan motorik kasar

Motorik kasar merupakan kemampuan untuk menggerakan otot besar di dalam tubuh, misalnya gerakan berlari, duduk dan berjalan. Kemampuan motorik kasar yang diperlukan untuk memasuki jenjang sekolah dasar yaitu;

 

  • Berjalan di garis lurus
  • Berdiri dengan satu kaki
  • Berlari
  • Naik turun tangga
  • Melompat jauh lalu mendarat dengan 2 kaki bersamaan
  • Melempar
  • Bermain bola

 

Setidaknya inilah kemampuan motorik kasar yang mesti anak-anak bisa lakukan untuk melalui jenjang sekolah dasar. Dengan kemampuan tersebut, anak bisa melakukan permainan diantara teman-teman sebayanya sehingga bisa mengembangkan kemampuan sosial dengan baik.



2.Kemampuan motorik halus

Berbeda dengan motorik kasar, motorik halus adalah keterampilan yang menggunakan otot kecil serta melibatkan koordinasi mata dan anggota tubuh lainnya. Kemampuan motorik halus yang seharusnya dimiliki seorang anak sebelum masuk jenjang sekolah dasar ialah;

 

  • Memegang pensil dengan baik
  • Menggambar bentuk dasar seperti lingkaran dan kotak
  • Dapat mewarnai dengan baik
  • Dapat menggunting mengikuti pola yang sudah ada
  • Bermain menyusun balok tiga dimensi
  • Bisa memakai baju, celana dan sepatu
  • Mampu makan secara mandiri dengan alat makan

 

3.Kemampuan sosial emosi

Lingkungan sekolah dasar tentu saja berbeda dengan lingkungan taman kanak-kanak dan PAUD yang sudah anak-anak lewati. Oleh karena itu, untuk menikmati kehidupan mereka di jenjang SD, tentunya anak-anak perlu memiliki kemampuan bersosialisasi dengan baik, misalnya menghormati orang yang lebih tua seperti bapak satpam, penjaga perpustakaan, tukang kebun sekolah, termasuk gurunya sendiri.

 

Anak-anak juga mesti bisa untuk menghargai teman-teman sebayanya dan membangun relasi dengan baik, misalnya;

 

  • Memahami pentingnya mengantri dalam segala kegiatan
  • Dapat berbagi dan bermain bersama
  • Mampu memulai pembicaraan
  • Melakukan kegiatan sekolah secara mandiri tanpa orang tua
  • Menyelesaikan tugas sekolah
  • Dapat mengontrol emosi
  • Dapat buang air di kamar mandi sendiri

 

4.Kemampuan  kognitif

Kognitif adalah kemampuan untuk berpikir, misalnya mengingat, memecahkan masalah, dan mengambil keputusan. Jenis kemampuan ini tentu sangat penting untuk dimiliki anak sebelum ia masuk jenjang SD. ada beberapa kemampuan kognitif yang mesti dimiliki seorang anak, yakni;

 

  • Mengenal bentuk dan warna
  • Mengelompokan benda sesuai klasifikasi tertentu
  • Mengetahui konsep waktu dengan baik
  • Menyelesaikan puzzle sederhana
  • Menjelaskan persamaan dari perbedaan suatu benda
  • Memahami pola urut dan deret sebuah bentuk atau warna

 

5.Kemampuan berbahasa

Saat anak memasuki sekolah dasar, setidaknya ia sudah harus memahami cara berkomunikasi, baik dengan memahami maksud orang lain, serta cara berkomunikasi yang dimengerti orang lain. Contoh kemampuan berbahasa yang sebaiknya dimiliki anak adalah;

 

  • Memahami dua instruksi yang diarahkan secara bersamaan
  • Dapat membuat kalimat lengkap dan utuh
  • Memahami konsep dasar seperti arah preposisi ukuran dan perbandingan
  • Memiliki artikulasi atau cara berbicara yang jelas
  • Dapat menceritakan kembali sebuah cerita dengan urutan yang sistematis
  • Dapat membuat kalimat yang berisi 10 kata atau lebih



6.Kemampuan literasi

Kemampuan literasi yang perlu dimiliki anak untuk masuk jenjang SD adalah kecakapan menulis, serta mampu untuk membaca dan berhitung. Selain itu, anak-anak juga sebaiknya sudah mampu menikmati sebuah story telling dapat menulis nama sendiri dan memahami kata-kata yang sering dilihat. Jadi, kesiapan anak untuk sekolah tidak hanya diukur dari umur biologisnya, ada beberapa kemampuan yang mesti ia miliki sebelum memasuki jenjang sekolah dasar. 

 

Baca Juga: 5 Cara Cerdas untuk Membuat Anak Berhenti Merengek

 

Meskipun anda berniat memasukan anak ke sekolah terbaik atau sekolah favorit sekali pun, tetap saja berbagai kemampuan di atas patut diperhitungkan agar siap secara fisik maupun mental untuk masuk sekolah dasar, sehingga ia bisa menikmati proses belajar dan hasilnya pun bisa maksimal.

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Yayasan

NEWS - 26 January 2022
Kunjungan Pengurus Harian Ke Cimahi

Yayasan

NEWS - 06 January 2022
BPK PENABUR Kunjungi Kepala Badan Standar, Kuriku...
BPK PENABUR Kunjungi Kepala Badan Standar, Kuriku...

Yayasan

NEWS - 05 January 2022
BPK PENABUR Kunjungi Direktur Kepala Sekolah, Pen...
BPK PENABUR Kunjungi Direktur Kepala Sekolah, Pen...

Yayasan

NEWS - 23 November 2021
Pertemuan Yayasan BPK PENABUR dengan Dirjen Gur...
Ketua Umum Yayasan BPK PENABUR, Adri Lazuardi S.H...

Yayasan

NEWS - 09 November 2021
PELANTIKAN PENGURUS BERSAMA TIRTAMARTA & BPK PENA...
Jakarta, 09 November 2021

Yayasan

NEWS - 27 January 2022
VAKSINASI Usia 6-11 Tahun Tahap 2 BPK PENABUR Ba...

Yayasan

NEWS - 18 February 2022
TOP 10 LTMPT (Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi)
Apa itu LTMPT

Yayasan

NEWS - 20 February 2022
PENABUR TALENT DAY
Hey #penabursmartgen

Yayasan

NEWS - 27 April 2022
Bantu penderita DBD, SMAK 1 PENABUR gelar aksi do...
SMAK 1 PENABUR bekerja sama dengan Palang Merah I...

Yayasan

NEWS - 12 May 2022
Siapakah Florence Nightingale ?
Sejarah keperawatan dan Florence Nightingale

Yayasan

NEWS - 21 June 2022
SELAMAT ULANG TAHUN BAPAK PRESIDEN JOKO WIDODO

Yayasan

NEWS - 05 July 2022
MENYONGSONG HUT BPK PENABUR KE-72
Hey PENABUR'S

Yayasan

NEWS - 19 July 2022
Berkenalan dengan Vanessa Shania
akarta,bpkpenabur.or.id, Vanessa Shania lahir di ...

Yayasan

NEWS - 08 August 2023
Ketua Umum Yayasan BPK PENABUR Kunjungi Metro: Di...
Ketua Umum Yayasan BPK PENABUR, Adri Lazuardi, be...

Yayasan

NEWS - 08 August 2023
Langkah Harmoni Pendidikan: Pengurus Yayasan BPK ...
Langkah Harmoni Pendidikan:

Yayasan

NEWS - 12 August 2023
PENABUR Spectacular - Hadirkan Generasi Tangguh d...

Yayasan

NEWS - 12 August 2023
BPK PENABUR Berperan Serta Dalam PEMILU Asyik
BPK PENABUR Berperan Serta Dalam PEMILU Asyik

Yayasan

NEWS - 18 August 2023
"Puncak Bonus Demografi: BPK PENABUR dan Komitmen...
"Puncak Bonus Demografi: BPK PENABUR dan Komitmen...

Yayasan

NEWS - 04 October 2023
Sebuah Pin Emas untuk Dr. Carina Citra Dewi Joe, ...
Sebuah Pin Emas untuk Dr. Carina Citra Dewi Joe, ...

Yayasan

NEWS - 12 October 2023
Yayasan BPK PENABUR Menandatangani MOU Kerjasama ...
akarta, 11 Oktober 2023 - Yayasan BPK PENABUR dan...

Yayasan

Artikel - 10 November 2021
SEJARAH HARI PAHLAWAN NASIONAL

Yayasan

Artikel - 31 October 2019
Spiritualitas Guru Kristiani

Yayasan

Artikel - 10 February 2022
Sejarah Perayaan Cap Go Meh
Cap-Go-Meh adalah lafal dialek Tio Ciu dan Hokkia...

Yayasan

Artikel - 14 February 2022
SEJARAH HARI VALENTINE
menceritakan satu sejarah yang berkaitan dengan m...

Yayasan

Artikel - 15 February 2022
Hari Kanker Anak Sedunia
Hari Kanker anak sedunia  jatuh setiap 15 Februar...

Yayasan

Artikel - 17 February 2022
ANTROPOLOGI

Yayasan

Artikel - 22 February 2022
Hari Berpikir Sedunia
Tahukah kamu, tanggal 22 Februari diperingati seb...

Yayasan

Artikel - 22 February 2022
HARI BADEN POWELL
Siapakah Robert Stephenson Smyth Baden-Powell?

Yayasan

Artikel - 10 May 2022
Apa itu Lupus?
bpkpenabur.or.id, - Hari in

Yayasan

Press Release - 01 December 2018
Pelantikan Pengurus BPK PENABUR Bandar Lampung da...

Yayasan

Press Release - 24 November 2018
Pelantikan Pengurus BPK PENABUR Cirebon, Indramay...

Yayasan

Press Release - 10 November 2018
Pelantikan Pengurus PENABUR Bandung, Tasikmalaya,...

Yayasan

Press Release - 04 November 2018
Pelantikan Pengurus BPK PENABUR Cianjur 2018-2022

Yayasan

Press Release - 04 November 2018
Pelantikan Pengurus BPK PENABUR Bogor 2018-2022

Yayasan

Press Release - 03 November 2018
Pelantikan Pengurus BPK PENABUR Sukabumi 2018-2022

Yayasan

Press Release - 02 April 2022
Peresmian PLC Jakarta

Yayasan

Press Release - 02 April 2022
BPK PENABUR Resmikan Gedung SDK dan SMAK di Serang
JAKARTA,  - Ketua BPK PENABUR Serang

Yayasan

Press Release - 25 April 2022
PERESMIAN GEDUNG BPK PENABUR Bogor
Ketua BPK PENABUR Bogor, Aryawan Handoko

Yayasan

Press Release - 22 May 2022
Peresmian Gedung SDK-SMPK PENABUR KBP Bandung
Peresmian Gedung SDK-SMPK PENABUR KBP Bandung

Yayasan

Press Release - 19 July 2022
BPK PENABUR : 72 Tahun BPK PENABUR Menginspirasi ...
Jakarta, bpkpenabur.or.id, Pada tanggal 19 Juli 2...

Yayasan

Press Release - 19 July 2023
BPK PENABUR : 73 Tahun “Berani Berubah, Berkarakt...

Yayasan

BLOG - 07 May 2020
5 Cara Agar Anak Lebih Produktif Dalam Belajar Se...
Bagaimana caranya agar anak tidak ketinggalan pel...

Yayasan

BLOG - 08 May 2020
Tips Menjadi Siswa Berprestasi Di Sekolah. Kamu P...
Bagi kamu yang ingin menjadi siswa berprestasi di...

Yayasan

BLOG - 12 May 2020
Tips Mempersiapkan Metode Belajar Anak yang Menye...
Beberapa metode belajar anak ini mungkin bisa and...

Yayasan

BLOG - 13 May 2020
Pentingnya Pendidikan Karakter Di Kalangan Sekolah
Pendidikan karakter akan mengantarkan seseorang k...

Yayasan

BLOG - 26 May 2020
4 Keterampilan Penting untuk Anak yang Bisa Diter...

Yayasan

BLOG - 27 May 2020
Serunya Mengisi Liburan Sekolah dengan Kegiatan M...
Mengisi liburan sekolah dengan kegiatan menulis t...

Yayasan

BLOG - 28 May 2020
Memaksimalkan Liburan Sekolah Dengan Kegiatan Pos...
Yuk maksimalkan waktu liburan sekolah dengan mela...

Yayasan

BLOG - 29 May 2020
4 Manfaat Liburan di Rumah dengan Mengajak Anak M...
Mengajak anak memasak di dapur bisa menjadi saran...

Yayasan

BLOG - 30 May 2020
Tips Agar Anak Tidak Bosan saat Libur Sekolah di ...
Berbagai tips ini mungkin bisa menjadi sarana aga...