Temu Alumni (ALUMNI BACK TO SCHOOL)!
BERITA LAINNYA - 10 April 2025
Halo sobat P'One,
SMPK 1 PENABUR Jakarta mengadakan acara "Alumni Back To School" pada hari Kamis, 10 April 2025. Ada dua Alumni SMPK 1 PENABUR Jakarta yang mengisi kegiatan hari ini, ada Glen Mazmur (Recruitment Consultant dan Content Creator) dan Nicholas Stevie (Mahasiswa Jurnalistik dan Seniman teater).
Acara diadakan di Aula Lt. 3 dimulai pukul 09.55 s.d 11.55. Para alumni berbagi pengalaman mereka saat menjadi peserta didik di SMPK 1 PENABUR Jakarta serta bagaimana karier mereka sekarang.
Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR
Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur
BERITA LAINNYA - 17 January 2025
Hari Sekolah Kristen Indonesia
hari sekolah kristen Indonesia
BERITA LAINNYA - 14 February 2025
CLASSMEETING VALENTINE'S DAY 14 FEBRUARI 2025
Classmeeting