Yolanda Ester Napitupulu, Siswa SMAK 7 lolos SBNP

BERITA LAINNYA - 12 May 2023

Yolanda Ester Napitupulu merupakan salah satu siswa SMAK 7 PENABUR Jakarta yang lolos seleksi PTN melalui jalur SNBP 2023. Yolanda diterima di jurusan Hubungan Masyarakat, Universitas Padjajaran. Dia merasa sangat terkejut ketika mendapatkan hasil SNBP, karena dia tidak berharap banyak dengan hasil seleksi. Dia juga mengakui bahwa ada banyak saingan dari sekolah-sekolah lain, dan Yolanda bangga terhadap diri sendiri atas pencapaiannya.

Orang tua Yolanda sangat memotivasi dia untuk masuk PTN, dan orangtuanya sudah memberikan acuan dari awal untuk masuk PTN. Yoanda juga memilih masuk PTN karena dia sejak dahulu sudah bersekolah di swasta. Sehingga dia ingin mencari pengalaman baru dan orang-orang yang lebih beragam.

Untuk masuk PTN, Yoalnda sangat menyarankan untuk fokus terhadap nilai sekolah. Karena nilai harus tetap dipertahankan, dan nilai bisa ditargetkan untuk tugas-tugas dan nilai ujian (PH dan PAS). Dia juga mengikuti bimbel, contohnya yang dimaksud adalah inten dan BTA.

Hal yang sering keliru ketika pendaftaran menurut Yolanda adalah finalisasi. Bagian ini sangat amat krusial, sehingga harus rajin dicek kelengkapannya, mengingat tanggalnya, serta dipastikan sudah terisi. Jika bagian ini tidak terisi, maka secara otomatis tidak akan terdaftar di SNBP. Yolanda berpesan untuk adik kelas agar dapat mempertahankan nilai, lebih fokus belajar, dan jangan jadikan SNBP jalan satu-satunya untuk masuk PTN. Masih ada banyak jalan lain untuk masuk PTN, UTBK contohnya.

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 04 April 2021
Selamat Paskah 2021
BERITA LAINNYA - 27 March 2021
Siswa SMAK 7 PENABUR Jakarta diterima di SNMPTN 2...
Siswa SMAK 7 PENABUR Jakarta diterima di SNMPTN 2...
BERITA LAINNYA - 18 March 2021
Find and Follow Your Passion - IG LIVE SMAK 7 PEN...
Find and Follow Your Passion - IG LIVE SMAK 7 PEN...
BERITA LAINNYA - 19 March 2021
Selamat Mengikuti Ujian Sekolah untuk kelas XII M...
Selamat Mengikuti Ujian Sekolah untuk kelas XII M...
BERITA LAINNYA - 25 March 2021
Sosialisasi 2 Device untuk PJJ
Sosialisasi 2 Device untuk PJJ
BERITA LAINNYA - 21 January 2023
RENUNGAN HARIAN 21 JANUARI 2023
BERITA LAINNYA - 24 January 2023
RENUNGAN HARIAN 24 JANUARI 2023
Ayat Harian : Galatia 2:20 Namun aku hidup, teta...
BERITA LAINNYA - 26 January 2023
RENUNGAN HARIAN 26 JANUARI 2023
Ayat Harian :  Yeremia 31:25 Sebab Aku akan memb...
BERITA LAINNYA - 28 January 2023
RENUNGAN HARIAN 28 JANUARI 2023
Ayat Harian : Amsal 15:25 Rumah orang congkak di...
BERITA LAINNYA - 31 January 2023
RENUNGAN HARIAN 31 JANUARI 2023
Ayat Harian : Yunus 2:7 Di dasar gunung-gunung, ...
BERITA LAINNYA - 12 May 2023
KEZIA MOKALU SEBAGAI SALAH SATU PESERTA LOLOS SNBP
BERITA LAINNYA - 12 May 2023
Nicolas Kahulta Pandia, Siswa SMAK 7 lolos SBNP
Nicolas Kahulta Pandia adalah salah satu siswa SM...
BERITA LAINNYA - 12 May 2023
Yolanda Ester Napitupulu, Siswa SMAK 7 lolos SBNP
Yolanda Ester Purba merupakan salah satu siswa SM...
BERITA LAINNYA - 12 May 2023
William, Siswa SMAK 7 lolos SBNP
Kak William adalah salah seorang siswa SMAK 7 PE...
BERITA LAINNYA - 07 July 2023
DAFTAR NAMA SISWA SMAK 7 PENABUR Jakarta , Tahun ...
NAMA SISWA SMAK 7 PENABUR 2023/2024
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Kejuaraan Ganda Penuh Gairah: SMA Budhaya 2 Santo...
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Pertandingan Sengit: SMA Islam Al-Maruf vs. Globa...
Tanggal 4 Oktober 2023, lapangan bulu tangkis di ...
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Pertarungan Hebat Ganda Putra: SMA Marsudirini Be...
Tanggal 4 Oktober 2023, lapangan bulu tangkis di ...
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Laga Ganda Putra yang Memikat: SMA PL 2 A vs. SMK...
tanggal 4 Oktober 2023, lapangan bulu tangkis di ...
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Ganda Putra Penuh Aksi: SMA PL 2 B vs. SMAN 44 Ja...
, lapangan bulu tangkis di SMAK 7 PENABUR, Jakart...
BERITA LAINNYA - 02 March 2024
Kelompok Tumbuh Bersama OSIS SMAK 7 PENABUR: Sebu...
BERITA LAINNYA - 02 March 2024
Membangun Motivasi Bersama di SMAK 7 PENABUR: Ses...
Membangun Motivasi Bersama di SMAK 7 PENABUR: Ses...
BERITA LAINNYA - 04 March 2024
DIRI KITA DAN SESAMA MENCERMINKAN ALLAH
DIRI KITA DAN SESAMA MENCERMINKAN ALLAH
BERITA LAINNYA - 06 March 2024
Selamat menempuh ujian praktik bagi kakak - kakak...
Selamat menempuh ujian praktik bagi kakak - kakak...
BERITA LAINNYA - 07 March 2024
Ujian Praktik Kelas 12 SMAK 7 PENABUR: Persiapan,...
Ujian Praktik Kelas 12 SMAK 7 PENABUR: Persiapan,...

Choose Your School

GO