TARIF OJOL NAIK

BERITA LAINNYA - 10 September 2022

Tarif ojol resmi dinaikan pada 11 September 2022 melalui aturan terbaru yang dikeluarkan oleh Kementrian Perhubungan Republik Indonesia. Ternyata hal tersebut berdampak kurang baik juga bagi para driver ojek online. Para driver ojek online banyak yang mengeluh terhadap biaya potongan tarif aplikator yang naik cukup drastis. Yang seharusnya maksimal 15 persen, sekarang bisa naik menjadi 30 sampai 40 persen.

Arofik, salah satu driver ojek online mengatakan bahwa pendapatan pengemudi ojek online sangat menurun drastis akibat sepi penumpang dan sekalinya dapat penumpang, tarif ojek online dipotong 30 sampai 40 persen. Dia juga menambahkan bahwa untuk mendapatkan Rp 200 ribu saja sangat sulit.

Selain berdampak bagi driver ojol, kenaikan harga tersebut berdampak bagi kehidupan sehari-hari masyarakat luas. Para pelanggan aplikasi ojek online merasa dengan kenaikan harga tersebut membuat beberapa pengguna berpikir 2 kali untuk menggunakan layanan ojek online tersebut. Masyarakat juga mulai beralih untuk menggunakan kendaraan pribadi atau menggunakan kendaraan umum untuk menghindari kenaikan harga tersebut dan mengurangi pengeluaran sebesar mungkin.

Tetapi tidak semua masyarakat menolak dengan kenaikan tarif ojek online tersebut. Mungkin beberapa orang merasa bahwa kenaikan harga tersebut merupakan keputusan yang tepat untuk menyesuaikan dengan harga BBM yang sedang naik-naiknya. Sehingga mereka bisa beradaptasi secepat mungkin dengan keadaan tersebut.

Seharusnya pengelola aplikasi ojek online tidak menaikan potongan tarif aplikator karena hal tersebut cukup merugikan para driver ojek online. Selain itu, masyarakat juga perlu beradaptasi dengan naiknya tarif ojek online tersebut, karena hal ini juga merupakan dampak dari naiknya harga bbm.


oleh Joan XII MIPA3 



Tags:
BERITA LAINNYA - 10 February 2023
ENGLISH LITERACY - The Jungle Book
BERITA LAINNYA - 11 February 2023
ENGLISH LITERACY - The Invisible Man
Title : The Invisible Man  Author : H.G. Wells ...
BERITA LAINNYA - 12 February 2023
ENGLISH LITERACY - Ego is the enemy
Title : Ego is the enemy Author : Ryan Holiday ...
BERITA LAINNYA - 13 February 2023
ENGLISH LITERACY - Ali and his Camera
Title : Ali and his Camera  Author : Raymond Piz...
BERITA LAINNYA - 14 February 2023
ENGLISH LITERACY - English Classics : Dracula (1)
Title : English Classics : Dracula Author : Bram...
BERITA LAINNYA - 15 March 2023
PUISI : Taubat
BERITA LAINNYA - 16 March 2023
PUISI : KAMU
KAMU Karya Christiano Natanael / X MIPA 2 Cara ...
BERITA LAINNYA - 17 March 2023
PUISI : Suara Cinta Untukmu
Suara Cinta Untukmu Karya Eikel / X MIPA 2
BERITA LAINNYA - 18 March 2023
PUISI : Wanita Pujaanku
Wanita Pujaanku Karya Darrel Christian / X MIPA 2...
BERITA LAINNYA - 19 March 2023
PUISI : MASA DEPAN
MASA DEPAN Karya Marcello Wijang Winaswan / X MIP...
BERITA LAINNYA - 11 October 2023
Semangat Berkompetisi dalam Lomba Cerdas Cermat A...
BERITA LAINNYA - 12 October 2023
Dedikasi Guru-Guru SMAK 7 PENABUR dalam Acara Pen...
Dedikasi Guru-Guru SMAK 7 PENABUR dalam Acara Pen...
BERITA LAINNYA - 12 October 2023
Penampilan "Ambyar" Guru SMAK 7 PENABUR di Acara ...
Penampilan "Ambyar" Guru SMAK 7 PENABUR di Acara ...
BERITA LAINNYA - 12 October 2023
PENGUMUMAN PEMENANG LOMBA SHORT MOVIE FORTELATION...
PENGUMUMAN PEMENANG LOMBA SHORT MOVIE FORTELATION...
BERITA LAINNYA - 07 October 2023
PENGUMUMAN LOMBA SHORT MOVIE DI FORTELATIONS 2023
PENGUMUMAN LOMBA SHORT MOVIE DI FORTELATIONS 2023
BERITA LAINNYA - 21 January 2024
[LITERASI] Book Review: Jelajahi Gravitasi
BERITA LAINNYA - 20 January 2024
[LITERASI] Book Review: Ekologi Manusia
Pengarang: Prof. Dr. Eri Barlian, M.S. kekuranga...
BERITA LAINNYA - 19 January 2024
[LITERASI] Book Review: Hidup Sukses Cara Sains
Pengarang: Elex Media Komputindo Kelebihan : buku...
BERITA LAINNYA - 20 January 2024
[LITERASI] Book Review: Fisika VS Yohanes Surya
Pengarang: Prof. Yohanes Surya Kelebihan buku in...
BERITA LAINNYA - 10 January 2024
[LITERASI] Book Review: Kosmos: Aneka Ragam Dunia
Pengarang: Ann Druyan Menceritakan tentang dunia ...
BERITA LAINNYA - 06 April 2024
A DAY IN AKSEN EP. 2 SEASON 2! - JETE & ERICO (XI...
BERITA LAINNYA - 08 April 2024
19 SISWA SMAK 7 PENABUR LOLOS SNBP
19 SISWA SMAK 7 PENABUR LOLOS SNBP
BERITA LAINNYA - 14 April 2024
Merajut Nusantara - Bung Hatta
Merajut Nusantara - Bung Hatta
BERITA LAINNYA - 29 April 2024
KEGIATAN RAIMUNA SMAK 7 PENABUR
Raimuna merupakan ajang pertemuan bagi anggota Pr...
BERITA LAINNYA - 30 April 2024
PENAMPILAN BAND SMAK 7 PENABUR PADA CLASSMEET KAR...
Band SMAK 7 PENABUR menunjukkan penampilan spesia...

Choose Your School

GO