Sengsara Driver Ojol Digilas Kenaikan Harga BBM

BERITA LAINNYA - 02 November 2022

Kenaikan BBM yang terjadi mulai bulan September 2022 merugikan banyak ojek online.
Penghasilan yang mereka dapatkan seharinya bisa berkurang karena pengeluaran untuk biaya operasional lebih tinggi contohnya seperti biaya BBM. Ditambah dengan potongan biaya keuntungan yang dinaikkan dari semestinya. Berkurangnya penumpang juga dikarenakan harga tarif ojek online yang ditingkatkan dari aplikator, sehingga penghasilan yang minim untuk para pekerja. Hal ini tentu bukanlah pergumulan yang mudah diselesaikan.


Pemerintah melalui Kementerian Perhubungan menetapkan tarif baru ojek online untuk
semua zona. Aturan ini muncul untuk menyesuaikan dengan kenaikan harga BBM dan inflasi. Namun para pengemudi ojol tetap melakukan protes karena tipisnya keuntungan dan potongan biaya oleh aplikator yang melebihi batas dari Kemenhub. Biasanya seorang ojol cukup mengeluarkan sekitar Rp 20.000 untuk bensin yang bisa mereka gunakan seharian. Tetapi karena kenaikan harga BBM, besar uang tersebut hanya mampu untuk menarik setengah hari. Kenaikan BBM juga menyurutkan pendapatan, sebelumnya para ojol dapat mengantongi sekitar Rp 140.000 pendapatan kotor dalam sehari. Kini berkurang penumpang akibat kenaikan tarif sehingga hanya mendapatkan rata-rata 70-90 ribu. Nilai nominal tersebut belum dipotong kebutuh BBM dan uang rokok serta kopi di jalan. Saat awal menjadi ojol, mereka dapat merasakan libur akhir pekan karena adanya bonus yang memadai dari aplikator. Bonus yang mereka dapatkan dapat disimpan dan digunakan untuk kebutuhan akhir pekan. Tetapi kini bonus sudah dicabut jadi tidak ada hasil tambahan yang bisa ditabung.


Tentu tidak mudah untuk para ojol beradaptasi dengan perubahan yang terjadi. Sebelumnya mereka mungkin sudah mengukur kebutuhan yang mereka butuhkan dengan besar pendapatan yang mereka dapatkan. Kenaikan BBM terbukti memberikan dampak besar terhadap penghasilan para ojol. Pendapat yang minim memaksa para ojol untuk bekerja setiap hari lebih dari 12 jam dari hari Senin hingga Minggu. Para ojol masih berharap pemerintah harus tegas kepada aplikator agar para ojol dapat dinaungi. Mungkin harus ada beberapa tindakan didiskusikan antara pemerintah dan aplikator karena mereka harus memikirkan mereka yang bekerja untuk mencari nafkah.

 

oleh:

Nama : Zevanya Ester

Kelas : XII MIPA 2

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 16 March 2021
Doa Syafaat Persiapan Ujian Sekolah Kelas 12
BERITA LAINNYA - 17 March 2021
Undangan Doa Syafaat kelas 12
BERITA LAINNYA - 12 March 2021
Pemberitahuan libur kelas X dan XI
BERITA LAINNYA - 15 March 2021
Upacara Bendera Virtual, 15 Maret 2021
BERITA LAINNYA - 13 March 2021
Jadwal Mingguan, 15 - 20 Maret 2021
BERITA LAINNYA - 15 March 2023
english literacy (52)
BERITA LAINNYA - 16 March 2023
english literacy (53)
Judul =  ENGLISH LITERACY - Eragon Text =  Tit...
BERITA LAINNYA - 03 March 2023
english literacy (54)
Judul =  ENGLISH LITERACY - Diary of a wimpy kid...
BERITA LAINNYA - 16 March 2023
english literacy (55)
Judul =  ENGLISH LITERACY - King Arthur and His ...
BERITA LAINNYA - 08 March 2023
english literacy (56)
Judul =  ENGLISH LITERACY - My Wife Whom I Loved...
BERITA LAINNYA - 21 March 2023
PUISI - karya Keiko Callista
BERITA LAINNYA - 22 March 2023
PUISI : Sains
Sains Karya Bindu Raditya / X MIPA 2
BERITA LAINNYA - 23 March 2023
PUISI : Hening
Hening Karya John Andrew / X MIPA 2
BERITA LAINNYA - 24 March 2023
PUISI - karya Venansius Cannavaro
Karya Venansius Cannavaro / X MIPA 2
BERITA LAINNYA - 25 March 2023
PUISI : PANCASILA
PANCASILA Karya Nathan Hutagaol / X MIPA 2 Nasi...
BERITA LAINNYA - 03 October 2023
SMAN 31 Jakarta Berhadapan dengan SMAN 13 Bekasi ...
BERITA LAINNYA - 03 October 2023
Aksi Kilat di Lapangan: SMAN 71 Jakarta vs. SMK B...
Tanggal 3 Oktober 2023 akan dikenang sebagai hari...
BERITA LAINNYA - 03 October 2023
Tantangan Catur yang Memikat: Kejuaraan Catur di ...
Pada tanggal 3 Oktober 2023, SMAK 7 PENABUR, Jaka...
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Melodi Emosi: Ajang Solo Singing Hebat di SMAK 7 ...
Pada tanggal 4 Oktober 2023, SMAK 7 PENABUR, Jaka...
BERITA LAINNYA - 04 October 2023
Duel Intens: SMAN 28 vs. SMA PGRI 4 dalam Lomba B...
Tanggal 3 Oktober 2023, lapangan basket di SMAK 7...
BERITA LAINNYA - 09 March 2024
Hari Musik Nasional 2024!
BERITA LAINNYA - 06 March 2024
Healthy Beast
Shalom AKSEN! 7️⃣👋 Gimana kabar kalian? Apakah ...
BERITA LAINNYA - 08 March 2024
Selamat hari musik nasional
Selamat hari musik nasional
BERITA LAINNYA - 05 March 2024
PENTAS SENI PENABUR CIPINANG "Snowhite" & "Mamami...
Haloo seluruh warga Komplek Cipinang Indah 👋🏻 ...
BERITA LAINNYA - 04 March 2024
Kebaktian Komplek PENABUR Cipinang indah Maret 20...
Kebaktian Komplek PENABUR Cipinang indah Maret 20...

Choose Your School

GO