Renungan Yesaya 44 ayat 6

BERITA LAINNYA - 02 August 2021

Renungan:
    Tahun 1998, gempa besar di Armenia meruntuhkan banyak gedung. Salah satunya adalah sebuah sekolah TK. Di balik reruntuhan sekolah itu 13 nyawa sedang bertahan hidup menunggu pertolongan. Di antaranya adalah seorang anak lelaki kecil yang terus berkata kepada teman-teman dan gurunya. “Bertahanlah, ayahku akan datang menolong aku. Kita akan selamat” Kira-kira begitu yang dikatakannya. Benar. Di luar reruntuhan itu ayah sang anak sedang bekerja keras tanpa lelah menggali reruntuhan. Tiga puluh enam jam lamanya. Akhirnya si anak melihat wajah ayahnya. Mereka berhasil dikeluarkan. Sang anak tahu, ayahnya bisa diandalkan.

   Ketika Firman Tuhan ini disuarakan nabi Yesaya, Israel sedang dalam keadaan yang menyedihkan. Hidup sebagai bangsa yang terbuang akibat kekalahan dalam perang. Tidak ada lagi sukacita seperti ketika mereka hidup di Yerusalem sebagai bangsa yang merdeka. Dalam suasana itu Firman Tuhan mengingatkan bahwa Dia adalah Tuhan yang tetap bisa diandalkan. Akulah yang terdahulu, yang mengeluarkan Israel dari tanah perbudakan, Aku juga yang terkemudian, yang akan mengeluarkan engkau dari tanah pembuangan. Demikian suara Tuhan bagi umatNya.

    Saudara-saudari yang dikasihi Tuhan. Di saat pandemi ini banyak orang dirundung oleh kesusahan. Baik karena sakit-penyakit, kedukaan, maupun ekonomi yang melambat bahkan berhenti. Mungkin kita juga sedang mengalaminya. Percayalah, TUHAN kita adalah Penolong Yang Setia. Dia yang telah mengeluarkan dan menolong kita dari berbagai masalah kita di waktu lampau, Dia juga yang akan mengeluarkan dan menolong kita dari berbagai masalah di masa pandemi ini. Karena itu bertahanlah dalam pengharapan. Jalanilah hari ini dengan semangat dalam perjuangan bersama Tuhan. Dia adalah TUHAN yang tidak pernah berubah. Kasihnya dahulu telah kita alami. Kini, nanti dan selamanya akan menolong kita.

Amin

Author : Hendro S. Lumbanraja, M.Pd (Kepala Sekolah SMAK 7 PENABUR Jakarta)

BERITA LAINNYA - 17 April 2023
ENGLISH LITERACY - Diary of a Wimpy Kid : The Lon...
BERITA LAINNYA - 18 April 2023
ENGLISH LITERACY - Diary of a Wimpy Kid: Hard Luck
Title : Diary of a Wimpy Kid: Hard Luck Author :...
BERITA LAINNYA - 19 April 2023
ENGLISH LITERACY - Ephemerae : a story about soul...
Title : Ephemerae : a story about soul traveller ...
BERITA LAINNYA - 20 April 2023
ENGLISH LITERACY - Super fake love song
Title : Super fake love song Author : David Yoon...
BERITA LAINNYA - 21 April 2023
ENGLISH LITERACY - The 7 Habits of Highly Effecti...
Title : The 7 Habits of Highly Effective People ...
BERITA LAINNYA - 18 August 2023
DAILY INSPIRATION - MERDEKA DENGAN MENGANDALKAN T...
BERITA LAINNYA - 18 August 2023
DAILY INSPIRATION - DIMERDEKAKAN UNTUK MELAYANI ...
Dimerdekakan untuk Melayani Tuhan Pada hari Kam...
BERITA LAINNYA - 09 August 2023
DAILY INSPIRATION - KEMERDEKAAN, GARAM DAN TERANG
Jonathan Felix Sebastian, X2/19 Kemerdekaan, G...
BERITA LAINNYA - 11 August 2023
DAILY INSPIRATION - HASIL YANG HARUS DIHARGAI
Hasil yang Harus Dihargai Kat...
BERITA LAINNYA - 19 August 2023
DAILY INSPIRATION - KEMERDEKAAN INDONESIA
KEMERDEKAAN INDONESIA “Indonesia merdeka pada ta...
BERITA LAINNYA - 14 October 2023
Jangan Lewatkan Kesempatan Emas Ini! Saatnya Tunj...
BERITA LAINNYA - 25 October 2023
"Raja Termuda di Usia 7 Tahun! Pelajari Kisah Ins...
"Raja Termuda di Usia 7 Tahun! Pelajari Kisah Ins...
BERITA LAINNYA - 23 October 2023
"Kesetiaan dalam Hal Kecil: Rahasia Menuju Sukses...
"Kesetiaan dalam Hal Kecil: Rahasia Menuju Sukses...
BERITA LAINNYA - 25 October 2023
"Komitmen Tanpa Henti! Guru-Guru PENABUR Cipinang...
"Komitmen Tanpa Henti! Guru-Guru PENABUR Cipinang...
BERITA LAINNYA - 23 October 2023
"Menggapai Masa Depan Cerah: Minggu Literasi SMAK...
"Menggapai Masa Depan Cerah: Minggu Literasi SMAK...
BERITA LAINNYA - 30 January 2024
[LITERASI] Book Review: Manajemen Pemasaran di Er...
BERITA LAINNYA - 30 January 2024
[LITERASI] Book Review: Aspek hukum dalam ekonomi
Pengarang: Yusnedi Achmad, S.H, M. Hum Tujuan hu...
BERITA LAINNYA - 30 January 2024
[LITERASI] Book Review: Peta Ekonomi Global
Pengarang: Yrama Widya Berhati hati untuk mengel...
BERITA LAINNYA - 30 January 2024
[LITERASI] Book Review: Zero To Million
Pengarang: Esti Nalurani Terdapat banyak pesan p...
BERITA LAINNYA - 30 January 2024
[LITERASI] Book Review: Jangan Main-main dengan K...
Pengarang: Nanang Wahyudi dkk. Kemasan bagaikan ...
BERITA LAINNYA - 19 April 2024
Daftar peserta pembinaan OSNP Tingkat Propinsi Bi...
BERITA LAINNYA - 19 April 2024
Daftar peserta pembinaan OSNP tingkat SMA tahun 2...
Daftar peserta pembinaan OSNP tingkat SMA tahun 2...
BERITA LAINNYA - 19 April 2024
Daftar peserta pembinaan OSNP tingkat SMA tahun 2...
Daftar peserta pembinaan OSNP tingkat SMA tahun 2...
BERITA LAINNYA - 19 April 2024
Daftar peserta pembinaan OSNP tingkat SMA tahun 2...
Daftar peserta pembinaan OSNP tingkat SMA tahun 2...
BERITA LAINNYA - 19 April 2024
Daftar peserta pembinaan OSNP tingkat SMA tahun 2...
Daftar peserta pembinaan OSNP tingkat SMA tahun 2...

Choose Your School

GO