RENUNGAN HARIAN 24 JANUARI 2023

BERITA LAINNYA - 24 January 2023

Ayat Harian : Galatia 2:20

Namun aku hidup, tetapi bukan lagi aku sendiri yang hidup, melainkan Kristus yang hidup di dalam aku. Dan hidupku yang kuhidupi sekarang di dalam daging, adalah hidup oleh iman dalam Anak Allah yang telah mengasihi aku dan menyerahkan diri-Nya untuk aku

Refleksi Singkat:

Apa yang paling berharga bagi seseorang akan menjadi penentu kehidupan orang itu. Ketika harta adalah yang paling berharga, maka hidupnya ditujukan untuk mengumpulkan harta yang sebanyak-banyaknya. Ketika ego adalah yang paling berharga, maka diri sendiri menjadi patokan untuk setiap keputusan dan tindakan yang diambil.

Sebelum mengenal Kristus dan ditangkap oleh Kristus, hidup Paulus ditentukan oleh taurat dan egonya sendiri. Karena itu ketika ada sekelompok orang yang mengikuti Kristus dan tidak menganggap taurat sebagai jalan keselamatan, ia sangat membeci mereka. Dalam rangka membela taurat, ia mengajar mereka dan berusaha membunuh mereka. Namun setelah Paulus ditangkap oleh Kristus, yang menjadi utama dan paling berharga bagi dirinya adalah Kristus dan keselamatan yang diterimanya oleh karena iman kepada Kristus. Karena itu ia berkata bahwa ia yang dulu yang mengutamakan egonya dan taurat, sudah mati disalibkan bersama Kristus. Ia yang sekarang bukan lagi dirinya sendiri yang hidup, melainkan Kristus yang hidup d dalam dia. Artinya ia adalah milik Kristus, dan segala yang dilakukannya dalam hidupnya adalah karena Kristus yang memimpinnya dan untuk KRistus yang telah menyelamatkannya. Dan itu terjadi karena hidupnya yang sekarang adalah hidup dalam iman kepada Kristus, Anak Allah yang telah mengasihinya hingga menyerahkan diriNya untuk menyelamatkan Paulus dari maut karena dosa.

Sahabat carpe diem yang dikasihi Tuhan. Ketika kita menyatakan diri sebagai orang yang beriman kepada Kristus, Anak Allah, ada suatu konsekuensi langsung yang harus nampak dari pengakuan itu. Yaitu bahwa hidup kita adalah hidup oleh iman kepada-Nya. Hidup oleh iman kepada Kristus, Anak Allah. Dan itu terwujud dengan hidup yang menjadikan Kristus dan keselamatan karena iman sebagai yang utama dalam kehidupan kita. Dengan Demikian hidup orang-orang beriman tidak lagi ditentukan atau dipimpin oleh ego, harta, jabatan, kesenangan, ideology, dll. Hidup orang beriman yang dihidupi dlaam iman kepada Kristus adalah hidup yang di dalamnya Kristus hidup. Hidup yang dipimpin oleh Kristus dan untuk Kristus. Dan itu nampak dalam kehidupan sehari-hari yang tidak lagi menonjolkan keinginan dan kehendak pribadi, namun keinginan dan kehendak Kristus.

Kita sebagai umat beriman kepada Kristus, biarlah Kristus yang memimpin hidup kita, sehingga kehidupan yang telah ditebus oleh Kristus ini, menjadi kemuliaan bagiNya. Amin.

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 November 2021
Selamat mengikuti KSN Bidang Ekonomi Janice Vasthi
Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 November 2021
Selamat Hari Pahlawan Nasional
Selamat Hari Pahlawan Nasional
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 November 2021
Season's Greetings Gift
Season's Greetings Gift
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 November 2021
Selamat Hari Guru Nasional dari Siswa SMAK 7 PENA...
Selamat Hari Guru Nasional dari Siswa SMAK 7 PENA...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 December 2021
Selamat atas Prestasi Janice mendapatkan Silver M...
Selamat atas Prestasi Janice mendapatkan Silver M...
BERITA LAINNYA - 19 March 2022
english literacy
BERITA LAINNYA - 20 March 2022
english literacy (1)
Judul =  ENGLISH LITERACY - The Jungle Book Tex...
BERITA LAINNYA - 22 March 2022
english literacy (2)
Judul =  ENGLISH LITERACY - Sherlock Holmes Shor...
BERITA LAINNYA - 01 March 2022
english literacy (3)
Judul =  ENGLISH LITERACY - LIES YOU NEVER TOLD ...
BERITA LAINNYA - 05 March 2022
english literacy (4)
Judul =  ENGLISH LITERACY - What I Know For Sure...
BERITA LAINNYA - 18 April 2023
PUISI : Diriku (Darrel Ezekiel)
BERITA LAINNYA - 19 April 2023
PUISI : Diriku (Josua Evan)
Diriku Jam dua diriku lahir di dunia ini Orang ...
BERITA LAINNYA - 20 April 2023
PUISI : Sinar Hidupku
Sinar Hidupku Karya Kezia Sarah Olivia K ali per...
BERITA LAINNYA - 21 April 2023
PUISI : Kasih-Nya Kuatku
Keona Alindra K / X MIPA 3 / 14 Kasih-Nya Kuatku...
BERITA LAINNYA - 22 April 2023
PUISI - karya Juan Girang
PUISI BERDASARKAN NAMA B.INDO (JUAN GIRANG SAPADA...
BERITA LAINNYA - 03 October 2023
Pertarungan Sengit di Lapangan Bulu Tangkis: SMAN...
BERITA LAINNYA - 03 October 2023
PENABUR Bergemuruh: Turnamen Bulu Tangkis SMAN 38...
Pada tanggal 3 Oktober 2023, lapangan bulu tangki...
BERITA LAINNYA - 03 October 2023
Ajang Pertandingan Hebat Bulu Tangkis Campuran: S...
Tanggal 3 Oktober 2023, SMAK 7 PENABUR, Jakarta T...
BERITA LAINNYA - 03 October 2023
Pertandingan Epik Bulu Tangkis Campuran: SMKN 34 ...
ada tanggal 3 Oktober 2023, SMAK 7 PENABUR di Jak...
BERITA LAINNYA - 03 October 2023
Pertarungan Seru di Lapangan Bulu Tangkis: SMAK 7...
Pada tanggal 3 Oktober 2023, lapangan bulu tangk...
BERITA LAINNYA - 08 March 2024
Selamat hari musik nasional
BERITA LAINNYA - 05 March 2024
PENTAS SENI PENABUR CIPINANG "Snowhite" & "Mamami...
Haloo seluruh warga Komplek Cipinang Indah 👋🏻 ...
BERITA LAINNYA - 04 March 2024
Kebaktian Komplek PENABUR Cipinang indah Maret 20...
Kebaktian Komplek PENABUR Cipinang indah Maret 20...
BERITA LAINNYA - 12 March 2024
Jadwal Asesmen Akhir Sekolah (AAS) 2024
Jadwal Asesmen Akhir Sekolah (AAS) 2024
BERITA LAINNYA - 12 March 2024
Selamat Menunaikan Ibadah Puasa 1445 H
Selamat Menunaikan Ibadah Puasa 1445 H

Choose Your School

GO